Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
KERACUNAN
2
Keracunan adalah suatu zat yang bila masuk dalam tubuh dalam jumlah tertentu dapat mengakibatkan reaksi tubuh yang tidak diinginkan bahkan dapat menimbulkan kematian.
3
Penatalaksanaan 1. Untuk menurunkan kadar racun dengan minum susu atau air bisa dengan minum anti racun : norit, putih telur
4
2. Jangan berikan susu bila racun
mengandung fosfat 3. Merangsang racun keluar dari lambung lebih efektif bila kurang dari 2 jam setelah keracunan
5
HISTERIA Terjadi karena penderita secara kejiwaan ingin mendapat perhatiaan
7
Gejala dan tanda Hilang kesadaran sesaat/ dibuat-buat,
napas cepat dan tidak bergerak/jalan tanpa sebab yang jelas. Penatalaksanaan 1. Tenangkan selanjutnya hindarkan dari massa ke tempat yang tenang 2. Selalu didamping dan diajak berkomunikasi
8
KRAM PANAS Terjadi akibat kehilangan garam tubuh yang berlebihan melalui keringat Gejala dan tanda Kejang otot di otot tungkai dan perut, kelelahan dan mual 1. Baringkan penderita di tempat yang teduh 2. Berikan minum dicampur garam/ oralit
10
Napas cepat, kulit teraba dingin-lembab dan berkeringat berlebihan
KELELAHAN PANAS Terjadi akibat kondisi tidak fit pada saat melukakan aktifitas dilingkungan yang suhu udaranya sangat tinggi sehingga sirkulasi darah terganggu Gejala dan tanda Napas cepat, kulit teraba dingin-lembab dan berkeringat berlebihan Penatalaksanaan Baringkan penderita dengan tungkai ditinggikan ( cm ) 2. Kendorkan pakaian dan bila perlu beri oksigen 3. Beri minum bila sudah sadar
12
5 Faktor yang mempengaruhi kejang pada bayi : 1
5 Faktor yang mempengaruhi kejang pada bayi : 1. Umur : 3 % anak brumur 5 tahun ( Jarang terjadi dibawah 6 bulan dan diatas 5 tahun ) 2. Jenis kelamin : laki-laki 2 lebih besar dari perempuan 2 : 1 karena kematangan otak perempuan lebih cepat 3. Suhu : – C – 50 % keteurunan dari orang tua
13
Asma Gejala - Tanda - Korban mungkin duduk
- Sukar napas sedang - berat Sering bunyi mengik ketika mengeluarkan napas - Sering batuk - Mungkin pucat, berkeringat, - Kebiruan bibir, cuping telinga & kuku - Tegang – cemas dan sukar bicara - Jarang menjadi tak sadar
14
Pertolongan pertama Pertolongan Pertama : Bila sadar :
Posisikan nyaman atau duduk tegak Tenangkan Bantu dengan obatnya Pastikan dapat udara segar Perlu perhatian medis Bila tak sadar : Perhatikan ABC Perlu perhatian medis segera
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.