Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHartanti Tan Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
TUNALARAS Kelompok 8 Ayu sinta dewi Dewi nur hamimah (12.442.0025)
( ) Ilyas rukyat ( ) Husnul khotimah ( )
2
Peraturan Pemerintah No. 72 Tahun 1991
PENGERTIAN TUNALARAS Tuna : Kurang Laras: Sesuai Peraturan Pemerintah No. 72 Tahun 1991 Tunalaras adalah gangguan atau hambatan atau kelainan tingkah laku sehingga kurang dapat menyesuaikan diri dengan baik terhadap lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat.
3
Berbagai definisi yang diadaptasi oleh Lynch dan Lewis (1988)
Tunalaras Public Law 94-242 Kauffman (1977) Sechmid dan Mercer (1981) Nelson (1981)
4
FAKTOR PENYEBAB TUNALARAS
Faktor Biologi Keturunan Keluarga Faktor Hubungan dalam Keluarga Faktor Sekolah Pengalaman di sekolah Budaya Faktor Kondisi Budaya
5
Klasifikasi Anak Tunalaras
Anak yang mengalami kesulitan dalam menyesuaikan diri dengan lingkungan sosial The Semi-socialize child Children arrested at a primitive level of socialization Children with minimum socialization capacity Anak yang mengalami gangguan emosi neurotic behavior children with psychotic processes William M.C. (1975)
6
KARAKTERISTIK ANAK TUNALARAS
Menurut Hallahan & Kauffmann (1986) Anak yang mengalami kekacauan tingkah laku Anak yang sering merasa cemas dan menarik diri Anak yang kurang dewasa Anak yang agresif bersosialisasi
7
KARAKTERISTIK ANAK TUNALARAS
Intelligensi dan Prestasi Karakteristik sosial dan emosional Karakteristik fisik/kesehatan
8
Kebutuhan Pendidikan Anak Tunalaras
Berusaha mengatasi semua masalah perilaku Berusaha mengembangkan kemampuan fisik, bakat, dan intelektualnya Memberikan keterampilan khusus Memberi kesempatan menyesuaikan diri Memberi rasa aman Menciptakan rasa nyaman dalam pembelajaran
9
JENIS-JENIS LAYANAN ANAK TUNALARAS
Mengurangi atau menghilangkan kondisi yang tidak menguntungkan Menentukan model-model dan teknik pendekatan Click to View Model Teknik Tempat Layanan
10
SEKIAN TERIMA KASIH
11
PENGERTIAN FAKTOR PENYEBAB TUNALARAS KLASIFIKASI KARAKTERISTIK CLICK TO VIEW KEBUTUHAN PENDIDIKAN JENIS LAYANAN
12
Model Pendekatan Anak Tunalaras
Model Biogenetik Model Behavioral Model Psikodinamika Model Ekologis BACK
13
Teknik Pendekatan Anak Tunalara
1 Perawatan dengan obat 2 Modifikasi perilaku 3 Strategi psikodinamika 4 Strategi ekologi BACK
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.