Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Kelompok 2 Tiara Kesuma Noor Utami

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Kelompok 2 Tiara Kesuma Noor Utami"— Transcript presentasi:

1 Kelompok 2 Tiara Kesuma Noor Utami 201132042
Nurfitri Wijayanti Shinta dewi Sriwulan T Indry kirana Indriani Lestari

2 Macam-macam, Fungsi, dan Pengaruh Enzim di Dalam Mulut Bagi Proses Pencernaan
FISIOLOGI 2

3 Enzim Pencernaan Dalam Mulut
Mulut merupakan persinggahan pertama untuk makanan saat melalui proses pencernaan. Dalam mulut terdapat enzim pencernaan yang membantu proses mencerna makanan secara mekanik, yang dilakukan oleh gigi serta dibantu oleh lidah dan air ludah

4 Continue……. Enzim pencernaan yang berperan dalam membantu proses pencernaan dalam mulut dikenal dengan enzim lipase dan enzim amilase. Enzim ini sangat membantu proses pencernaan makanan dalam mulut.

5 Enzim Lipase Enzim limpase adalah enzim pencernaan yang berfungsi untuk memecah lemak yang masuk ke dalam tubuh. Selain itu juga berfungsi menguraikan zat gula dalam makanan menjadi zat gula lainnya yang dinamakan monosakarida dan disakarida.

6 Continue……. Seperti yang kita ketahui, lemak merupakan satu diantara banyaknya kelompok makanan yang diperlukan oleh tubuh manusia sebagai sumber nutrisi. Oleh karena itu, enzim lipase sangat diperlukan untuk mengontrol asupan lemak ke dalam tubuh.

7 Continue….. Ketika mengunyah makanan dalam mulut, makanan tersebut akan bercampur dengan air ludah yang mengandung enzim amilase (ptyalin). Enzim ini akan melakukan tugasnya untuk memecah karbohidrat rantai panjang kemudian mengubahnya menjadi molekul-molekul yang lebih sederhana, yaitu amilosa.

8 Enzim Amilase Enzim amilase berfungsi untuk menguraikan zat tepung (karbohidrat) yang terdapat dalam makanan menjadi zat gula yang disebut polisakarida.

9 Continue…….. Makanan yang masuk kedalam mulut langsung dikunyah agar terpecah menjadi bagian yang lebih kecil sehingga permukaan makanan yang masuk lebih leluasa melakukan kontak dengan enzim pencernaan.

10 Continue……. Sementara itu, air ludah akan membantu enzim amilase untuk melicinkan makanan agar lebih mudah dicerna. Untuk mempermudah pencernaan makanan , sebaiknya makanan dikunyah cukup lama agar proses pengiriman makanan ke dalam lambung semakin mudah.

11 Kesimpulan Adanya kedua enzim tersebut membuat proses pencernaan yang dilakukan dalam mulut dipercepat sehingga dengan bantuan lidah dan gerakan otot pada kerongkongan, proses pencernaan dilanjutkan didalam lambung, usus kecil, dan usus besar.


Download ppt "Kelompok 2 Tiara Kesuma Noor Utami"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google