Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PANELIS.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PANELIS."— Transcript presentasi:

1 PANELIS

2 Untuk melakukan penilaian pada uji
sensoris diperlukan orang/panelis yang harus bertindak sebagai instrumen/alat.

3 MACAM PANELIS Kelebihan : sensitivitas tinggi
Panelis ahli (Expert) Kelebihan : sensitivitas tinggi ~ dapat menentukan mutu dengan cepat dan tepat Biasa digunakan pada industri khusus seperti : tembakau, teh, wine Kemampuan dapat menurun (kesehatan /kejiwaan) Biasanya tidak hanya satu orang

4  Digunakan untuk uji pembedaan
2. Panelis terlatih : hasil seleksi + latihan  Digunakan untuk uji pembedaan 3. Panelis tidak terlatih  Digunakan untuk mengetahui tingkat kesenangan /tingkat kemauan menggunakan suatu produk Panelis semi terlatih??

5 ANALIS SENSORIS – PANEL LEADER
Tanggung jawab : menjamin pengujian dilaksanakan dengan benar dan dengan cara yang tepat Memperoleh pendidikan/pelatihan formal Pengalaman praktek akan memantapkan pengetahuannya

6 PANEL LEADER Menjamin : - Setiap panel memainkan kemampuan terbaiknya Tugas yang ditetapkan untuk panelis efektif dan lengkap Analis sensoris dapat juga berperan sebagai panel leader

7 Kualifikasi analis sensoris/panel leader :
Mampu untuk mendapatkan respek Mampu memimpin tanpa menjadi diktator Mempunyai perhatian secara aktif terhadap kisaran produk dan sadar akan kunci persoalan teknis Memahami peran, relevansi dan pembatasannya

8 Kualifikasi……. lanjutan
Mampu memutuskan/menyarankan prosedur sensoris yang benar Mampu mengorganisasi kerja, waktu dan sumber daya Mampu mengintegrasikan kerja sesuai dengan bagian yang lain dalam proyek

9 MEREKRUT PANELIS Panelis terlatih maupun tidak terlatih (khusus panel in-house) biasanya diambil dari personil suatu institusi dimana percobaan dilakukan Bisa juga dari peserta seminar, kontak personal atau penyebaran kuesioner

10 Informasi yang perlu diperhatikan dari calon panelis :
1. Ketertarikan Tertarik  berkonsentrasi selama pengujian 2. Ketersediaan waktu  kehadiran min 80% 3. Kesehatan Secara umum harus sehat Tidak alergi terhadap bahan yang diuji Infeksi minor pada hidung dan tenggorokan ~ mempengaruhi persepsi flavor Kehamilan

11 4. Sikap terhadap produk Harus mau menguji semua produk yang diuji 5
4. Sikap terhadap produk Harus mau menguji semua produk yang diuji 5. Kepribadian stabil Tak pasif atau terlalu dominan Tak mudah bingung dengan tugas yang diberikan Tetap obyektif meskipun ada gangguan emosional dalam kehidupannya

12 6. Faktor lain Pekerjaan Pendidikan Pengalaman sensoris Umur Suka merokok

13 ORIENTASI PANELIS Panelis yang berpotensi dikumpulkan sehingga panel leader berkesempatan untuk : - Menerangkan pentingnya uji sensoris - Menunjukkan fasilitas pengujian - Menerangkan prosedur pengujian dan bagaimana harus mengisi kuesioner ~ Semua panelis diharapkan menyelesaikan pengujian dengan cara yang sama

14 Panelis dihimbau tidak makan/minum/merokok paling tidak 30 menit sebelum pengujian
Mendiskusikan produk yang akan diuji harus dihindari

15 SELEKSI PANELIS ~ untuk panelis terlatih
WAWANCARA PENYARINGAN (SCREENING) LATIHAN (TRAINING) EVALUASI KEMAMPUAN

16 Diadakan berdasar : Ketepatan dan kemampuan mengadakan pengujian Tingkat kemampuan / kepekaan dalam mengindera Perhatian terhadap pekerjaan pengujian inderawi dan kesediannya meluangkan waktu secara periodik.

17 SKEMA Tahap I wawancara Mulai pengujian diterima Tidak (ditolak) ya ya
penyaringan Diterima untuk latihan Latihan Evaluasi kemampuan Apakah panelis Memenuhi syarat Untuk Penyajian sesung guhnya Mulai pengujian ya tidak Kembali ke tahap I dengan calon baru Tahap III lanjutkan latihan Tahap I Tahap II Tahap III Tahap IV ya ya

18 Penyaringan awal untuk kemampuan umum
 dengan uji sederhana, a.l. : Uji rasa dasar Rasa dasar Senyawa Konsentrasi Manis Sukrosa %b/v (2,5g/250ml) Asin NaCl ,2%b/v (0,5g/250ml) Asam Asam sitrat 0,04%b/v (0,1g/250ml) Pahit Kafein ,05%b/v (0,05g/250ml)

19 Sampel disajikan berkode, calon panelis diminta mengisi apa rada dasarnya
Bila tidak bisa menilai rasa dasar  tak bisa digunakan untuk panelis rasa b. Uji rasa bau/aroma Disajikan seri botol gelap bertutup, masing-masing berisi sedikit odoran (cair  diteteskan di gulungan kapas padat  langsung diletakkan, ditutupi gulungan kapas atau kain)

20 Panelis diminta menghirup 3 kali dan mengidentifikasi setiap bau dengan menuliskan namanya atau deskripsi umum Panelis tiak bisa mengidentifikasi aroma, tidak baik untuk pengujian aroma c. Bila atribut warna diperhatikan, juga perlu dilakukan pengujian

21 Kemampuan melaksanakan prosedur pengujian
Calon yang lolos panyaringan awal diberi kesempatan melakukan pengujian pada kondisi yang lebih realistis Disimulasi sesuai pengujian sesungguhnya, menggunakan produk yang mirip/identik, dan tugasnya relevan

22 Kriteria seleksi Calon panelis lolos seleksi bila : Uji duo-trio atau triangle : - 60% benar untuk kriteria mudah dideteksi - 40% benar untuk kriteria cakup sulit dideteksi Uji deskripsi  manggunakan 60% deskripsi yang relevan dengan produk Uji rangking  melakukan kesalahan hanya pada urutan yang berturutan

23 PELATIHAN PANELIS - meningkatkan kemampuan dan rasa percaya diri - Membangun pengetahuan tentang produk - Meningkatkan motivasi - Meningkatkan kesadaran apa yang sebenarnya diharapkan darinya - Menghasilkan data valid dan bebas dari kesukaan personal

24 Pelatihan Umum Bagaimana menggunakan indranya
Organisasi dan format pengujian Proses pengujian Bentuk uji dan kuesioner

25 Pelatihan untuk tugas khusus
1. Uji pembedaan Harus tahu prosedur yang benar Bila untuk mengenalkan prosedur uji baru atau modifikasi prosedur (panelis tidak akrab) harus dilakukan pelatihan lebih dulu Perlu diadakan seri ulangan untuk melihat konsistensi panelis

26 Uji rangking  lebih kompleks daripada uji pembedaan sederhana ~ panelis perlu tahu dan paham atribut sensoris yang diuji Uji skoring/rating  harus paham dasar kalsifikasi 2. Uji deskriptif Panelis harus cukup terbiasa dengan kisaran karakteristik sensoris produk

27 8 tahapan pelatihan calon panelis uji deskriptif: i
8 tahapan pelatihan calon panelis uji deskriptif: i. Penggunaan skala intensitas ii. Pemunculan kata atau istilah iii. Diskusi kosa kata iv. Definisi dan persetujuan kosa kata v. Penggunaan kontrol skala dan kontrol nilai vi. Tata letak kuesioner vii. Pengulangan pengujian viii. Umpan balik 1-8 : profil konsenus/konvensional 1-2 : profil bebas

28 Pemantauan kemampuan panelis
Kemampuan calon panelis dipantau selama pelatihan Pelatihan berikutnya fokus pada karakteristik sampel yang calon panelis kesulitan mengidentifikasi dan mengevaluasi Pemantauan dilakukan pada panel keseluruhan maupun panel individu Individu  yang mempunyai error mean square kecil dapat digunakan dalam pengujian sesungguhnya

29 PANELIS UJI PENERIMAAN / KESUKAAN
Hanya dilakukan oleh responden dengan benar-benar naif (tak dibuat-buat) Responden dipilih benar-benar berdasar demografi dan penggunaan produk Tidak diperlukan/diperbolehkan adanya pelatihan khusus Responden tetap harus paham instruksi dan prosedur uji

30 HAL – HAL YANG DAPAT MEMPENGARUHI KEBERHASILAN PENGUJIAN
MOTIVASI SENSITIVITAS PSYSIOLOGIS KESALAHAN PSIKOLOGIS

31 KESALAHAN PSIKOLOGIS :
a. TENDENSI SENTRAL (CENTRAL TENDENCY) Menganggap semua sampel yang diuji hampir sama (cenderung memilih nilai tengah) b.CONTRAST EFFECT Sampel dinilai lebih tinggi / rendah c. EXPECTATION ERROR Informasi yang diterima oleh panelis sebelum pengujian d. STIMULUS ERROR Panelis dipengaruhi oleh sifat-sifat yang tidak relevan/

32 e. LOGICAL ERROR Penilaian dihubungkan dengan sifat lain yang secara logis selalu berkaitan dengan sifat yang dinilai f,. HALO EFFECT Sifat yang dinilai lebih dari 1 faktor shg panelis memberikan kesan yg umum g. SUGESTI

33 BERAPA PANELIS YANG DIGUNAKAN DALAM PENGUJIAN
Uji Panelis 1. Pembedaan : Berpasangan 20 Duo-trio 20 Triangle 18 Rangking 5 Skoring 8 2. Deskriptif 8

34 3. Kesukaan Uji kesukaan 2 sampel 50 (Tak terlatih) Rangking 50 (Tak terlatih) Skoring/hedonik 70 (tak terlatih) Catatan : jumlah calon panelis yang digunakan pada tahap seleksi minimal 2 kali yang dibutuhkan


Download ppt "PANELIS."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google