Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

EVALUASI PROSEDUR PENERIMAAN KAS DARI PENJUALAN TUNAI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "EVALUASI PROSEDUR PENERIMAAN KAS DARI PENJUALAN TUNAI"— Transcript presentasi:

1 EVALUASI PROSEDUR PENERIMAAN KAS DARI PENJUALAN TUNAI
ABSTRAK EVALUASI PROSEDUR PENERIMAAN KAS DARI PENJUALAN TUNAI PT HULU BATU PERKASA OLEH HARADA VELGA ICHSANI Kas merupakan aktiva perusahaan yang paling lancar dan paling tidak produktif. Selain karena kas merupakan aktiva paling bernilai daripada aktiva lainya dan sifatnya yang mudah ditransfer dengan cepat, sehingga ini sering menjadi sasaran penyelewengan. Oleh karena itu penting sekali uang kas ini dijaga secara efektif dengan sistem dan prosedur yang baik. PT Hulu Batu Perkasa merupakan perusahaan yang bergerak dibidang penjualan bahan material berupa batu andesit di Bandar Lampung. Dengan melakukan penjualan secara efektif dan memenuhu realisasi penjualan yang diikuti dengan penerimaan uang kas, pada umumnya penerimaan kas sebagian besar adalah berasal dari penjualan tunai. Sistem dan prosedur penerimaan kas dalam perusahaan harus dirancang dengan baik sehingga penerimaan kas dapat dilakukan dengan tepat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan prosedur penerimaan kas. Pada pembahasan yang telah dilakukan pada prosedur penerimaan kas pada PT Hulu Batu Perkasa, menunjukan prosedur belum dilaksanakan dengan baik. perusahaan tersebut, belum organisasinya, pada sistem Sebab dalam prosedur penerimaan kas pada terdapat adanya pemisahaan fungsi pada bagian otorisasi dan pencatatan faktur penjualan tidak dibubuhi cap lunas, dan dalam praktik sehatnya perusahaan tidak segera menyetor kas ke bank. Oleh karena itu prosedur yang sudah ada perlu diperbaiki lagi dimasa yang akan datang.


Download ppt "EVALUASI PROSEDUR PENERIMAAN KAS DARI PENJUALAN TUNAI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google