Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehIvan Chandra Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Perilaku konsumen Proses Keputusan Konsumen: Pengaruh Situasional dan pengenalan masalah
Hadi Permana Aldi Indra Gunawan Muhammad Yogi Anthonius Teddy MB-38-05
2
Pengenalan masalah: Tipe-tipe keputusan konsumen
Proses pengenalan masalah Faktor-faktor yang tidak dapat dikendalikan dalam pengenalan masalah Strategi pemasaran dan pengenalan masalah
4
TIPE KEPUTUSAN PEMBELIAN
Keputusan pembelian merupakan kontinum dan memiliki dua dimensi. Dimensi pertama adalah degree, menunjukkan keterlibatan konsumen di dalam keputusan membeli yaitu dari high involvement purchase decision ke low involvement purchase decision. Dimensi kedua adalah content, menunjukkan jumlah informasi yang dibutuhkan oleh konsumen untuk dapat membuat keputusan pembelian yaitu dari decision making (mencari informasi dan mempertimbangkan berbagai alternatif merk) ke habit (sedikit membutuhkan informasi dan hanya mempertimbangkan satu merk saja).
5
Konsumen akan lebih terlibat dengan suatu produk ketika produk yang akan dibeli memiliki kriteria sebagai berikut: Penting bagi konsumen Memiliki keterlibatan emosional Secara kontinyu menarik bagi konsumen Mengakibatkan resiko keuangan Merupakan identitas yang menciptakan image khusus bagi konsumen
6
TIPE KEPUTUSAN PEMBELIAN
Complex decision making Limited decision making Brand loyalty Inertia Impulse Purchasing
7
Proses pengenalan masalah
Identifikasi masalah dalam sistem yang kita amati perlu di identifikasi terlebih dahulu, sebelum kita mulai membuat modelnya. Identifikasi masalah biasanya disertai dengan menetapkan struktur dan perilaku phenomena yang kita amati. Pembentukan struktur prrilaku pada tahap ini di pengaruhi oleh literature, pengalaman yang kemudian membentuk mental model kita. Fase ini melingkupi penetapan jangka waktu simulasi boundary model.
9
Pola referensi (reference mode)
Hipotesa Dynamics Batas Model Waktu simulasi
10
Faktor-faktor yang tidak dapat dikendalikan dalam pengenalan masalah
11
MARKETING STRATEGY AND PROBLEM RECOGNITION
Discovering Consumer Problems Activity Analysis Product Analysis Problem Analysis Human Factors Research Emotion Research
12
Responding to Consumer Problems
Helping Consumers Recognize Problems Generic versus Selective Problem Recognition Approaches to Activating Problem Recognition The Timing of Problem Recognition
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.