Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Welcome to the gate of Sociology

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Welcome to the gate of Sociology"— Transcript presentasi:

1 Welcome to the gate of Sociology
(bab 1) Sosiologi Sebagai Ilmu Tentang Masyarakat After learning this chapter, you will be able to describe the function of sociology as a science which analyses societal relations and environment

2 Lahirnya sosiologi Eropa, abad 19.
Mulanya ilmu filsafat filsafat sosial sosiologi. Faktor pendorongnya adalah karena semakin meningkatnya perhatian terhadap masyarakat, serta adanya perubahan-perubahan yang terjadi dalam masyarakat, khususnya masyarakat Eropa. Bapak sosiologi : Auguste Comte

3 Pengertian Sosiologi Etimologi, yaitu:
Socius (Latin) : teman, kawan, masyarakat Logos (Yunani): kata, berbicara, ilmu Sosiologi adalah ilmu yang mempelajari individu, kelompok, dan institusi yang membentuk masyarakat. Sosiologi merupakan ilmu yang mengkaji hubungan masyarakat dan lingkungan, dapat digunakan untuk menganalisis berbagai permasalahan sosial beserta penyelesaiannya. Ilmu yang mempelajari manusia dengan segala tingkah lakunya Sosiologi adalah ilmu yang mengkaji interaksi manusia dengan manusia lainnya dalam kelompok dan produk yang timbul dari interaksi tersebut seperti nilai, norma dan kebiasaan

4 MANFAAT SOSIOLOGI Membantu memahami nilai, norma, tradisi, dan keyakinan yang dianut oleh masyarakat lain serta memanfaatkan perbedaan tanpa menimbulkan konflik Membuat kita lebih tanggap , kritis dan rasional dalam menghadapi gejala-gejala sosial masyarakat yang makin kompleks Dapat dijadikan alat dan sarana untuk memahami masyarakat tertentu (petani,pedagang, buruh,pegawai,komunitas keagamaan,militer, dsb) Sebagai alat untuk memahami struktur masyarakat,pola-pola interaksi,serta stratifikasi sosial.

5 Lanjutan... Hasil studi sosiologi terhadap kondisi masyarakat dapat digunakan sebagai dasar untuk menetapkan suatu kebijakan (dari pemerintah,perusahaan,badan dunia,dan sebagainya). Hasil kajian sosiologi dapat dijadikan pertimbangan untuk memecahkan masalah-masalah sosial. Data-data masyarakat dapat membantu kegiatan pembangunan,mulai dari perencanaan, pelaksanaan sampai dengan evaluasi hasil-hasilnya.

6 a. Objek kajian sosiologi
Emile Durkheim : fakta atau realitas sosial. Realitas sosial kenyataan sosial. Cth realitas kelompok sosial : keluarga, suku bangsa, komunitas dan pemerintahan, organisasi sosial, organisasi keagamaan, organisasi politik, organisasi bisnis dll Max Weber : tindakan sosial Tindakan sosial adalah tindakan yg berorientasi pd org lain (interaksi). Masyarakat

7 Sosiologi sebagai ilmu mempunyai ciri-ciri, sebagai berikut :
Empiris : didasarkan pada observasi dan akal sehat yang hasilnya tidak bersifat spekulasi (menduga-duga). Teoritis : selalu berusaha menyusun abstraksi dari hasil observasi yang konkret di lapangan, dan abstraksi tersebut merupakan kerangka dari unsur-unsur yang tersusun secara logis dan bertujuan menjalankan hubungan sebab akibat sehingga menjadi teori. Kumulatif : disusun atas dasar teori-teori yang sudah ada, kemudian diperbaiki, diperluas sehingga memperkuat teori-teori yang lama. Non-etis : pembahasan suatu masalah tidak mempersoalkan baik atau buruk masalah tersebut, tetapi lebih bertujuan untuk menjelaskan masalah tersebut secara mendalam.

8 b. Konsep dasar sosiologi
Antara lain : Individu Keluarga : nuclear family, extended family. Masyarakat : Kumpulan individu dlm kesatuan. Orang-orang yang hidup bersama yang menghasilkan kebudayaan. Kesatuan hidup manusia yang berinteraksi menurut suatu sistem adat istiadat tertentu yang bersifat kontinu dan yang terikat oleh suatu rasa identitas bersama.

9 Unsur-unsur masyarakat
Individu Adanya kesadaran anggotanya sebagai satu kesatuan (kerja sama dan cita2 yg sama) Wilayah Suatu sistem kehidupan bersama yang menciptakan kebudayaan, termasuk di dalamnya sistem norma.

10 Interaksi sosial Sosialisasi Nilai dan norma sosial Perilaku menyimpang Pengendalian sosial Perubahan sosial

11 C. Metode dalam kajian sosiologi
Angket Pengukuran langsung Observasi langsung Komparasi Wawancara Observasi partisipasi Kepustakaan Penelusuran sejarah Dokumenter Analisis media massa

12 D. Berbagai konsep realitas sosial dalam masyarakat
Kemiskinan Kebodohan Kesenjangan sosial Kesenjangan budaya Modernisasi dan globalisasi

13 Cobalah berjuang! Dari berbagai deskripsi diatas kita telah mengenal ilmu sosiologi. Untuk menilai sejauh mana pemahaman kalian, cobalah membuat tulisan mengenai ilmu sosiologi. Apa yang kalian ketahui tentang ilmu ini, tuangkan tulisan kalian dengan bahasa kalian sendiri. Tulislah di selembar kertas.

14 Pertemuan minggu depan ulangan harian. Persiapkan diri kalian.
Selamat berjuang


Download ppt "Welcome to the gate of Sociology"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google