Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pertemuan 20 Perancangan Sabuk

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pertemuan 20 Perancangan Sabuk"— Transcript presentasi:

1 Pertemuan 20 Perancangan Sabuk
Matakuliah : D0164/ PERANCANGAN ELEMEN MESIN Tahun : 2006 Pertemuan 20 Perancangan Sabuk

2 SOAL – BAHAN DISKUSI Puli-1 Motor Sabuk X= 160 cm Puli-2
Sistem transmisi tenaga dengan sabuk datar (flat belt) digunakan untuk memindahkan tenaga dari motor dengan poros dan puli-1 ke poros dan puli-2. Tenaga yang dipindahkan sebesar 50 HP dengan putaran poros dan puli-1, N1 = 300 RPM dan angka transmisi, i = 0,5 [ Putaran puli-2, N2 = 0,5 N1] .

3 Diameter puli-2 , D2 = 150 cm, sedangkan jarak poros, X = 160 cm
Diameter puli-2 , D2 = 150 cm, sedangkan jarak poros, X = 160 cm. Tebal sabuk, 9 mm dengan masa jenis (densitas) sebesar 1,1 gram masa/ cm3, koefisien gesek sabuk terhadap puli sebesar 0,2 dan tegangan tarik yang diijinkan sebesar 25 kg/ cm2. Tentukan : Diameter Puli-1, panjang belt dan sudut kontak Tegangan belt pada sisi tegang (tight, T1) dan kendor (T2) Lebar belt yang diperlukan, dengan memperhitungkan pengaruh gaya sentrifugal.


Download ppt "Pertemuan 20 Perancangan Sabuk"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google