Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Advertorial Produksi Media PR
2
Advertorial berasal dari gabungan dua kata advertising dan editorial.
Advertising adalah iklan, yakni berupa materi persuasif yang bertujuan mengarahkan opini publik. Sementara editorial berarti pernyataan tentang opini yang merupakan siakp resmi dari redaksi. Singkatnya, advertorial adalah iklan dalam bentuk pemberitaan.
3
Bagaimana membedakannya pada koran?
Kode yang digunakan untuk mengidentifikasi perbedaan straight news, iklan, ataupun feature, biasanya terlihat dari kode 'adv' pada halaman berita (singkatan dari advertorial) sebagai penunjuk bentuk penulisan.
4
Jenis adv - advertorial produk - advertorial jasa
- advertorial perusahaan/korporat - advertorial pemerintahan
5
Sifat adv - informatif - eksplanatif - persuasif - memuji
- argumentatif - eksploratif
6
Kriteria adv yg baik (Odden, 2013)
Information designed for consumption, seasoned for enjoyment, and packaged to share. Content comes in any form (audio, text, video), and it informs, entertains, enlightens, or teaches people who consume it. Content is high quality, useful information that conveys a story presented in a contextually relevant manner with the goal of soliciting an emotion or engagement. Relevant, compelling, timely and valued knowledge and/or entertainment. Original and opinion-charged copy with a focused message and personalized voice.
7
(Format, ½;1/4; 1/6 halaman)
Hal teknis Dateline Cost of Publicity (Format, ½;1/4; 1/6 halaman) Editorial Cost
8
DISKUSI KELOMPOK Perhatikan surat kabar yang telah kalian bawa dalam satu kelompok. Identifikasi mana yang termasuk news, artikel, dan advertorial. Setelah memilih satu adv, Berikan analisa mengenaji jenis adv & sifat editorial yg terlihat dlm berita tsb.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.