Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehYuliani Atmadja Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
ANALISIS EKONOMI POLITIK TERHADAP MEA
Aldilla Gadis ( ) Desy Budiarti ( ) Dyah Utaminingtyas ( ) Li’ul Ain Febriyanti ( ) Nur Fauziah ( )
2
PENGERTIAN MEA/AEC ASEAN Economic Community (AEC) atau dalam bahasa Indonesia sering disebut sebagai Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA), adalah bentuk kerjasama ekonomi di kalangan negara-negara yang tergabung dalam ASEAN AEC merupakan integrasi ekonomi regional ASEAN yang berupa kesepakatan untuk menciptakan suatu situasi perdagangan bebas yaitu dimana tidak ada hambatan tarif (bea cukai) bagi anggota AEC
3
TUJUAN DARI ASEAN ECONOMIC COMMUNITY (AEC)
Meningkatkan daya saing ekonomi Negara-negara ASEAN dengan menjadikan ASEAN sebagai basis produksi bukan hanya menjadi pasar dari Negara maju, seperti Negara di Amerika, Eropa dan Asia Timur Menarik investasi dan meningkatkan perdagangan antar anggotanya agar dapat bersaing menghadapi tantangan global Mengurangi kemiskinan serta kesenjangan social antar Negara anggota
4
ASEAN akan diintegrasikan secara penuh terhadap perekonomian global
FOKUS MEA ASEAN sebagai negara-negara di kawasan Asia Tenggara ini akan dijadikan sebuah wilayah kesatuan pasar dan basis produksi ASEAN sebagai kawasan dengan daya saing ekonomi tinggi, dengan elemen peraturan kompetisi, perlindungan konsumen, hak atas kekayaan intelektual, pengembangan infrastruktur, perpajakan, dan e-commerce ASEAN sebagai kawasan dengan pengembangan ekonomi yang merata dengan elemen pengembangan usaha kecil dan menengah, dan prakarsa integrasi ASEAN untuk negara-negara Kamboja, Myanmar, Laos, dan Vietnam ASEAN akan diintegrasikan secara penuh terhadap perekonomian global
5
ANALISIS MEA 2015 DARI SEGI EKONOMI POLITIK
Menurut pemerhati ekonomi, politik, ekologi, dan soial budaya: Diperlukan ASEAN Conectivity melalui pembangunan infrastruktur yang menghubungkan antara sumber daya alam industri dan perdagangan yang akan memudahkan investasi internasional.
6
MEA menjadi tujuan dari integrasi ekonomi regional pada tahun 2015
MEA menjadi tujuan dari integrasi ekonomi regional pada tahun MEA memiliki karakteristik utama sebagai berikut: (a) pasar tunggal dan basis produksi tunggal, (b) kawasan ekonomi yang kompetitif, (c) wilayah pembangunan ekonomi yang adil, (d) wilayah sepenuhnya terintegrasi kedalam ekonomi global.
7
Pakar dan pengamat ekonomi, Serian Wijatno dan Dr
Pakar dan pengamat ekonomi, Serian Wijatno dan Dr. Ariawan Gunadi, SH, MH, dalam bukunya “Perdagangan Bebas Dalam Perspektif Hukum Perdagangan Internasional”. Upaya menghadapi MEA 2015: Manfaatkan hambatan perdagangan untuk mengerem banjirnya produk dan jasa asing Ciptakan sumber daya pengusaha yang kompeten melalui pendidikan dan pelatihan, misalnya seperti mengembangkan Usaha Kecil Menengah Bentuklah forum sengketa perjanjian perdagangan bebas dengan prosedur yang sederhana dan jelas sehingga kepastian hukum
8
PENDAPAT TERKAIT MEA Adanya MEA/AEC 2015 ini mengundang banyak pro dan kontra. Banyak yang kurang setuju dengan adanya MEA dikarenakan dalam persaingan antara industry negara maju dan negara berkembang, yang menjadi pemenang pastilah Negara maju. Banyak juga pendapat yang setuju dengan danya MEA 2015 karena dengan adanya MEA maka banyak investor asing yang masuk ke Indonesia, hal tersebut dapat meningkatkan devisa Negara, selain itu Tenaga kerja dari negara-negara lain di ASEAN bisa bebas bekerja di Indonesia. Sebaliknya, tenaga kerja Indonesia (TKI) juga bisa bebas bekerja di negara- negara lain di ASEAN
9
TERIMA KASIH
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.