Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

A S T E K N I M SMK NEGERI 1 CERME

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "A S T E K N I M SMK NEGERI 1 CERME"— Transcript presentasi:

1 A S T E K N I M SMK NEGERI 1 CERME Aplikasi Konduksi, Konveksi, Radiasi dalam kehidupan sehari-hari Nama : Alysia Rakhmah Febrianti Kelas : XI Kimia Industri 1 No.Absen : 13

2 Aplikasi Konduksi dalam kehidupan sehari-hari
T E K N I M SMK NEGERI 1 CERME Aplikasi Konduksi dalam kehidupan sehari-hari

3 SMK NEGERI 1 CERME A S T E K N I M - ketika kita membuat kopi atau
minuman panas, lalu kita mencelupkan sendok untuk mengaduk gulanya. Biarkan beberapa menit, maka sendok tersebut akan ikut panas - Ketika tangan memegang gelas panas, maka telapak tangan akan menerima panas dari gelas tersebut

4 SMK NEGERI 1 CERME A S T E K N I M - Pemakaian ubin dan keramik
Ubin memiliki konduktivitas termal yang lebih besar daripada karpet. Karenanya ubin merupakan penghantar kalor yang bagus - Penggunaan alat-alat rumah tangga Dalam kehidupan sehari-hari kita dapat menjumpai peralatan rumah tangga yang prinsip kerjanya memanfaatkan konsep perpindahan kalor secara konduksi seperti setrika listrik, solder, panci logam, dan wajan.

5 SMK NEGERI 1 CERME A S T E K N I M
- Membakar besi logam dan sejenisnya Saat kita membakar besi logam dan sejenisnya. Walau hanya salah satu ujung dari besi logam tersebut yang dipanaskan, namun panasnya akan menyebar ke seluruh bagian logam sampai ke ujung logam yang tidak ikut dipanasi. Hal ini menunjukkan panas berpindah dengan perantara besi logam tersebut.

6 Aplikasi Konveksi dalam kehidupan sehari-hari
T E K N I M SMK NEGERI 1 CERME Aplikasi Konveksi dalam kehidupan sehari-hari

7 SMK NEGERI 1 CERME A S T E K N I M
- Saat memanaskan air, air akan terlihat seperti diaduk. Itu karena, air yang paling bawah akan lebih dulu panas dan menjadi lebih ringan sehingga berpindah ke atas. - terjadinya angin laut dan angin darat. Angin laut dan angin darat merupakan contoh peristiwa alam yang melibatkan arus konveksi pada zat gas

8 SMK NEGERI 1 CERME A S T E K N I M - Proses mencairnya es batu
proses mencairnya es batu yang dimasukkan ke dalam air panas. Panas pada air berpindah bersamaan dengan mengalirnya air panas ke es batu. Panas tersebut kemudian menyebabkan es batunya meleleh - Radiator mobil Pada sistem pendingin mesin mobil (radiator), air di paksa mengalir melalui pipa-pipa dengan batuanpompa air (water pump).

9 SMK NEGERI 1 CERME A S T E K N I M - Pengering rambut (Hair dryer)
pada alat pengering rambut (hair dryer), kipas angin menarik udara di sekitarnya dan meniupkannya kembali setelah di lewatkan pada elemen pemanas di dalamnya. Dengan proses ini di peroleh arus konveksi paksa udara panas.

10 Aplikasi Radiasi dalam kehidupan sehari-hari
T E K N I M SMK NEGERI 1 CERME Aplikasi Radiasi dalam kehidupan sehari-hari

11 SMK NEGERI 1 CERME A S T E K N I M - Api unggun
ketika kita duduk dan mengelilingi api unggun, kita merasakan hangat walaupun kita tidak bersentukan dengan apinya secara langsung - sinar matahari. Karena di luar angkasa itu hampa udara tetapi cahaya matahari bisa sampai ke bumi

12 SMK NEGERI 1 CERME A S T E K N I M - Termografi
Salah satu penerapan perpindahan kalor dengan cara radiasi adalah termografi. Termograf biasa digunakan untuk mendeteksi tumor, kanker .termograf akan menscan atau mengukur besarnya kalor yang diradiasikan oleh semua bagian tubuh.

13 SMK NEGERI 1 CERME A S T E K N I M - Oven microwave
Gelombang mikro (microwave) merupakan salah satu bentuk radiasi elektromagnetik yang mudah di serap oleh molekul-molekul air Pada oven microwave, gelombang mikro didistribusikan dari logam yang berputar serta logam pada dinding-dindingnya. - Panel Surya Panel surya adalah suatu perangkat yang digunakan untuk menyerap radiasi dari matahari.


Download ppt "A S T E K N I M SMK NEGERI 1 CERME"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google