Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehYanti Hartono Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
WORKSHOP PEMANFAATAN FASILITAS PERPUSTAKAAN ONLINE ISI YOGYAKARTA
Oleh Agustiawan, S.S., M.IP Pustakawan Madya
2
PROFIL UPT PERPUSTAKAAN ISI YOGYAKARTA
Perpustakaan ISI Yogyakarta merupakan UPT (Unit Pelaksana Teknis) perpustakaan perguruan tinggi negeri di lingkungan Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi yang berdiri bersamaan dengan lembaga induknya yaitu Institut Seni Indonesia Yogyakarta berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 39/1984 tanggal 30 Mei 1984. Koleksi yang dimiliki terdiri dari judul dan eks. Sebagian besar koleksi adalah pustaka yang berhubungan dengan bidang seni dan budaya. Hal tersebut sebagai wujud komitmen lembaga induknya (ISI Yogyakarta) menuju center of excellence (pusat unggulan) bidang Penciptaan dan Pengkajian Seni. Jumlah SDM di perpustakaan ada 21 orang (11 pustakawan + 10 Administrasi) Pada tahun 2015 UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta telah dinyatakan sebagai perpustakaan perguruan tinggi terakreditasi dengan nilai “A” oleh Perpustakaan Nasional RI.
4
VISI PERPUSTAKAAN Mewujudkan Perpustakaan sebagai penyedia informasi bidang seni dan budaya yang lengkap dan relevan untuk mendukung Tri Dharma perguruan tinggi dan mewujudkan perpustakaan sebagai Pusat Pelayanan Disiplin Ilmu Bidang Seni dan Budaya.
5
MISI PERPUSTAKAAN Menyelenggarakan proses pengelolaan koleksi dan informasi dalam rangka mewujudkan layanan prima perpustakaan. Meningkatkan mutu layanan perpustakaan yang berorientasi pemustaka (cepat, tepat, dan mudah). Mengoptimalkan penerapan teknologi informasi dan komunikasi dalam layanan perpustakaan, pelestarian dan pendokumentasian karya seni tradisi. Mengembangkan kerja sama secara aktif dengan perpustakaan dan lembaga-lembaga penyedia informasi lainnya. Mengembangkan perpustakaan berbasis Standar Nasional Indonesia (SNI) Perpustakaan Perguruan Tinggi.
6
JENIS PELAYANAN Layanan sirkulasi berupa koleksi buku terbitan dalam negeri maupun luar negeri. Pemustaka dapat meminjam, mengembalikan dan perpanjang pinjaman, dan baca ditempat berada di Lt. 1. Layanan Keanggotaan Kartu Sakti, dan Kartu JLA, berada di Lt. 1 Layanan Tugas Akhir (Skripsi, tesis, disertasi, hasil penelitian). Berada di Lt. 2. Layanan Koleksi Multimedia (CD dan DVD Karya). Berada di Lt. 2 Layanan Referensi (Kamus, Ensiklopedi, Diektori, dsb) dan koleksi terbitan berkala (jurnal, majalah, koran, buletin). Berada di Lt. 4. Layanan internet gratis untuk penelusuran informasi, berada di Lt. 4 Layanan scan dan fotokopi berada di Lt. 1 dan 4. Layanan Wireless Area. Koneksi wireless berada di lantai 1, 2, 3, dan 4. Pemustaka dapat mendaftar di UPT Komputer untuk mendapatkan username dan password.
7
JADWAL PELAYANAN Setiap hari Senin s/d hari Jumat buka pukul WIB s/d pukul WIB Istirahat hari Senin s/d hari Kamis pukul WIB s/d WIB. Hari Jum’at istirahat pukul WIB s/d WIB. Hari Sabtu libur
8
PROSEDUR BEBAS PUSTAKA WISUDA
Pemustaka menyerahkan tugas akhir full teks, naskah publikasi, hasil karya dalam format tercetak dan soft file (3 DVD file pdf ) ke petugas layanan tugas akhir di lantai 2 UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta Petugas layanan tugas akhir memberikan surat bukti penyerahan tugas akhir kepada pemustaka Pemustaka menuju meja layanan sirkulasi untuk meminta surat bebas pustaka dengan menunjukkan surat bukti penyerahan tugas akhir Petugas memeriksa status peminjaman pemustaka dan mencetak surat bebas pustaka Petugas menyerahkan surat bebas pustaka wisuda kepada pemustaka. Pemustaka menyumbang 2 judul buku yang relevan
9
Soft file tugas akhir full teks, naskah publikasi, hasil karya dalam bentuk DVD
10
FASILITAS PENELUSURAN ONLINE DI PERPUSTAKAAN
11
KATALOG Katalog adalah daftar koleksi pustaka yang dimiliki oleh suatu perpustakaan yang disusun secara sistematis sehingga dapat digunakan untuk mencari dan menemukan lokasi bahan pustaka (wakil dokumen).
12
FUNGSI OPAC Sebagai sarana temu kembali informasi dan sarana penelusuran koleksi, Untuk memeriksa status ketersediaan suatu bahan pustaka Melalui OPAC, pengguna dapat mengetahui lokasi atau tempat penyimpanan bahan pustaka/koleksi tersebut berada. Dapat mengetahui status pinjaman pemustaka 2014
13
KATALOG KARTU ONLINE Katalog kartu dengan ukuran 7,5 x 12,5 cm, berisi data bibliografi koleksi dan kartu ini akan dijajarkan dalam laci lemari katalog.
14
OPAC (Online Public Access Catalog) http://opac.isi.ac.id
17
Tabel Nomor Klasifikasi
000 Komputer, informasi dan referensi umum 100 Filsafat dan psikologi 200 Agama 300 Ilmu sosial 400 Bahasa 500 Sains dan matematika 600 Teknologi 700 Kesenian dan rekreasi 800 Sastra 900 Sejarah dan geografi
18
Label Buku Nomor Klasifikasi Pengarang Huruf Pertama Judul Jumlah Buku
19
OPAC versi Mobile UPT Perpustakaan ISI Yogyakarta Support Android
20
1 Instalasi 2 3
21
1 2 3
22
1 2 3
23
Menuju rak di UPT Perpustakaan
24
Label Buku
25
Barcode Buku
26
MENU TAMBAHAN OPAC versi MOBILE
BERITA KONTAK
27
Website Perpustakaan http://lib.isi.ac.id
Profil perpustakaan Layanan perpustakaan Berita kegiatan perpustakaan Informasi koleksi terbaru Menu kontak Link terkait
28
Ejournal DIKTI http://search.proquest.com/index
29
Id dan Password E-Journal Dari DIKTI
NO. E-JOURNAL USER NAME PASSWORD ProQuest URL : 2. Gale URL : 3. Pencarian terpadu URL: ristekdikti.summon.serialssolutions.com/ -
30
Ejournal ISI Yogyakarta http://journal.isi.ac.id/
ARS (Jurnal Seni Rupa dan Desain) PRODUCTUM (Program Studi Desain Produk) CORAK Jurnal Seni Kriya JURNAL TATA KELOLA SENI (pascasarjana) INVENSI (Program Studi Penciptaan dan Pengkajian Seni) DeKaVe Jurnal Disain Komunikasi Visual LINTAS RUANG Jurnal Desain Interior REKAM Jurnal Fotografi dan Televisi JOGED Jurnal Seni Tari EKSPRESI Jurnal Penelitian dan Penciptaan Seni SELONDING Jurnal Etnomusikologi RESITAL : Jurnal Seni Pertunjukan PROMUSIKA Jurnal Pengkajian, Penyajian, dan Penciptaan Musik SURYA SENI Jurnal Penciptaan dan Pengkajian Seni FENOMEN Jurnal Lembaga Penelitian Mitra SENI Jurnal Lembaga Pengabdian Masyarakat JUSA (Jurnal of urban society’ art) JOCIAISI (Journal of contemporary indonesia art) JAGS (Journal of Animation & Games Studies) IJCAS (International Journal of Creative and Arts Studies) Saraswati ( kumpulan dari tugas akhir mahasiswa sarjana strata 1 ISI Yogyakarta)
31
Koleksi Digital 2.522 Judul
32
JOGJA LIBRARY FOR ALL (40) http://jogjalib.com/
Lebih dari Buku
33
Untuk memenuhi kebutuhan pemustaka, PERPUSNAS melanggan berbagai bahan perpustakaan digital online (e-Resources) seperti jurnal , ebook, dan karya-karya referensi online lainnya. yk
34
Katalog bersama dg judul (Buku, journal, audio video, laporan penelitian) koleksi dari PERPUSNAS RI, 560 Perpustakaan Perguruan Tinggi, 76 Perpustakaan Khusus, 50 Perpustakaan Umum, dan 10 Perpustakaan Sekolah
35
iJogja Adalah Aplikasi perpustakaan digital persembahan BPAD DI.Yogyakarta. iJogja berbasis media sosial yang dilengkapi dengan eReader untuk membaca ebook. Compatible dengan PC dekstop dan smartphone baik android maupun IOS dengan Koleksi judul
36
Masa berlaku peminjaman 3 hari
38
Terimakasih
41
Akses ke https://www.mendeley.com/
APLIKASI MENDELEY merupakan suatu aplikasi yang berguna untuk mengelola dokumen dan membuat sitasi (bodynote & daftar pustaka) secara otomatis untuk penulisan ilmiah. Akses ke Registrasi akun Klik “Create a free Account” Isikan form yang disediakan sp selesai Download aplikasi mendeley di desktop Dan instal gmail ish..14
42
MENDELEY DESKTOP
43
Buka Mendeley dekstop dan Install Ms
Buka Mendeley dekstop dan Install Ms. Word Plugin (pada saat install, jangan buka ms. Word). Klik “Tools” klik “install ms word plugin”
44
Mendeley ada di ms word plugin
45
HASIL KUTIPAN DAN DAFTAR PUSTAKA
46
DENGAN MENDELEY Anda bisa membuat perpustakaan koleksi digital pribadi yang bisa diakses secara online, dengan kapasitas penyimpanan maksimal 2GB.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.