Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehSugiarto Kurniawan Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Lebih dekat dengan “WINNIE THE POOH”
All about pooh
2
Pooh and friend’s Pooh name’s Eksistansi Pooh Pooh Collection
3
SI BERUANG MADU “WINNIE THE POOH” pooh piglet eyore tiger
Tak perlu jauh-jauh untuk berkenelan dengan beruang madu.Karena kini bisa berkenalan dengan beruang madu dan teman-temannya dalam serial berjudul Winnie The Pooh
4
WINNIE THE POOH pooh piglet eyore tiger
Winnie The Pooh disingkat menjadi “Pooh Bear” dan pernah disebut sebagai “Edward Bear”. Asal mula Winnie The Pooh dari Britania. Pooh adalah seekor beruang besar yang menyukai madu, sifatnya yang sangat baik hati membuatnya memiliki banyak teman.
5
PIGLET pooh piglet eyore tiger
Piglet sering menjadi bayangan Pooh, Piglet adalah sosok penolong yang pemalu dan sering menjadi “pembela” Pooh kala sahabatnya itu berlebihan dalam keyakinan yang tidak sepenuhnya benar.
6
EEYORE pooh piglet eyore tiger
Eeyore adalah sosok pemurung, lebih banyak diam atau tidak banyak bicara selalu berterimakasih kepada teman-temannya yang selalu menolongnya dia juga suka mengulurkan tangannya untuk membantu teman-temannya.Eeyore adalah seorang penyayang binatang.
7
Tiger adalah teman Pooh yang paling ceria dan atraktif.
piglet eyore tiger TIGER Tiger adalah teman Pooh yang paling ceria dan atraktif.
8
ASAL NAMA WINNIE THE POOH
Nama Winnie the Pooh punya sejarah cukup panjang. Pooh diambil dari julukan seekor angsa yang ditemui Christopher Robin saat liburan. Sementara nama Winnie berasal dari seekor beruang hitam Kanada milik seorang tentara bernama Letnan Harry Colebourne. Colebourne membeli bayi beruang hitam itu dari seorang pemburu lokal dengan harga U$ 20 saat kereta yang ditumpanginya berhenti di White River Ontario. Colebourne kemudian menamai bayi beruang ini "Winniepeg" yang belakangnya disingkat menjadi "Winnie". Saat pasukan Colebournne diminta untuk ikut untuk ikut bertempur di Paris, Colebourne kemudian menyerahkan Winnie pada London Zoo. Di tempat inilah si beruang Winnie bertemu Christopher Robin yang tengah berkunjung ke kebun binatang. Demikian sayangnya Christopher Robin pada Winnie, sampai-sampai Ia menamai boneka beruangnya "Winnie" Winnie si beruang hitam sendiri hidup di London Zoo sampai tahun 1934.
9
Pertama kali pooh di publikasikan
Perkembangan pooh dalam film Bab pertama Winnie-the-Pooh mulai dipublikasikan pada tahun 1925 yang dikemas dalam bentuk cerita natal diLondon's Evening News. Satu tahun kemudian, cerita A.A Milne dengan karakter Winnie-the-Pooh beredar dalam bentuk buku "Winnie-The pooh" terbitan Methuen & Co. Ltd. Pada tahun 1928 terbit dalam judul "The House at Pooh Corner". Kemudian ada berapa puisi tentang Winnie-the-Pooh dalam buku cerita anak-anak yang berjudul "When We Were Very Young" dan "Now We Are Six". Keempat buku tersebut terdapat gambar ilustrasi cerita yang digambar oleh E. H. Shepard.
10
Pertama kali pooh di publikasikan
Perkembangan pooh dalam film Pada tahun 1930, lisensi karakter Winne-the-Pooh dipegang oleh Stephen Slesinger. Karakter Pooh pun berkembang menjadi industri lisensi yang moderen. Pooh bukan hanya dalam bentuk buku cerita saja melainkan dalam bentuk boneka, permainan, maupun puzzle. Kemudian pada tahun 1933, untuk pertama kalinya karakter Winney-the Pooh dan kawan-kawan tampil berwarna. Slesinger memberikan warna merah pada kaos Pooh. Selama 20 tahun, Slesinger memasarkan Pooh dan kawan-kawannya.
11
Pertama kali pooh di publikasikan Perkembangan pooh dalam film
Kisah-kisah Winnie The Pooh yang sederhana dengan karakter menggemaskan,membuatnya populer dan dicintai anak-anak.Pada 20 Desember 1968,Walt Disney kembalimemproduksi tayangan animasi Pooh. Tayanga berjudul “Winnie The Pooh and Blustery Day” ini sukses menggondol Academy Award dan kembali di rilis dalam bentuk film berjudul “The Horse in the Gray Flanel Suit”. Masih ada banyak lagi film Winnnie The Pooh,mulai dari “The Many Adventure of Winnie The Pooh”(1977),”The Tiger Movie”(2000).”Piglets Big Movie”(2005), dan yang terbaru dirilis Wlt Disney Company pada tahun 2011 dengan judul “Winnie The Pooh”.
12
Koleksi unik serba pooh
13
pooh Cerita yang ingin disampaikan dari Winnie The Pooh adalah Persahabatan, Kepercayaan antara teman dan sifatnya yang selalu Bahagia. Nah kalian yang sudah mengenal karakter Pooh dan teman2, masih ada loh lanjutan cerita tentang Karakter Disney lainnya. Selalu bersama kami yah.
14
TERIMAKSIH SEKIAN
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.