Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehDevi Indradjaja Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI ( TIK )
WAHYUDDIN R UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR CALL ME
2
MELAKUKAN OPERASI DASAR KOMPUTER
Prosedur Mengaktifkan dan Mematikan Komputer dengan Benar
3
Prosedur Menghidupkan Komputer
Hal yang perlu diperhatikan dalam penggunaan komputer, diantaranya : Bila menghidupkan komputer, pastikan peralatan terpasang dengan benar Menggunakan stabilizer atau UPS untuk menghidari kerusakan yang disebabkan arus listrik yang tidak stabil Pastikan arus listrik mencukupi bila menhidupkan komputer, apabila arus listrik tidak kuat, maka akan berulang kali padam karena kelebihan beban. Dan berpengaruah terhadap komputer.
4
MENYALAKAN KOMPUTER Langkah-langkah menyalakan komputer :
Menekan tombol power pada CPU kemudian diikuti dengan menekan tombol power monitor Pastikan gambar tampilan POST (Power On Self Test) sukses sehingga muncul di layar Tunggu hingga layar Sistem operasi ditampilkan
5
MENYALAKAN KOMPUTER
6
Identifikasi Tampilan Awal dalam Sebuah Sistem Operasi
Shortcut / Icon Desktop Taskbar
7
Prosedur Mematikan Komputer
Pastikan Semua Program sudah tertutup semua Klik Start Turn Off / Shut Down computer Shut Down Matikan Monitor dan stabilizer atau UPS
8
MEMATIKAN KOMPUTER
9
Dampak Kesalahan Prosedur Mematikan komputer
Terjadi kerusakan pada sistem operasi yang digunakan Terjadi kerusakan pada Hardisk komputer
10
Apa Itu Komputer…? Kata komputer berasal dari bahasa Latin yaitu Computare yang artinya menghitung. Dalam bahasa Inggris disebut to compute. Secara definisi komputer diterjemahkan sebagai sekumpulan alat elektronik yang saling bekerja sama,dapat menerima data (input), mengolah data (proses) dan memberikan informasi (output) serta terkoordinasi dibawah kontrol program yang tersimpan di memorinya.
11
HARDWARE Hardware (perangkat keras)
Merupakan peralatan fisik dari komputer yang dapat kita lihat dan rasakan. Hardware ini terdiri dari : Input/Output Device (I/O Device) Terdiri dari perangkat masukan dan keluaran, seperti dan printer, speaker, keyboard, mouse, scanner, mikrofhone Storage Device (perangkat penyimpanan) Merupakan media untuk menyimpan data seperti disket, harddisk, CD, flash disk dll. Monitor /Screen Monitor merupakan sarana untuk menampilkan apa yang kita ketikkan pada papan keyboard setelah diolah oleh prosesor.
12
Contoh Hardware
13
SOFTWARE Software (perangkat lunak)
merupakan program-program komputer yang berguna untuk menjalankan suatu pekerjaan sesuai dengan yang dikehendaki. Program tersebut ditulis dengan bahasa khusus yang dimengerti oleh komputer.
14
CONTOH SOFTWARE Sistem Operasi Program Utility Program Aplikasi
Program Paket Bahasa Pemrograman
15
BRAINWARE ( USER ) Brainware (User) adalah personel-personel yang terlibat langsung dalam pemakaian komputer,seperti Sistem analis, programmer, operator, user, dll.
16
PERANGKAT KERAS KOMPUTER
Blok Diagram Komputer
17
PERANGKAT MASUKAN Berfungsi memasukkan data atau input ke dalam komputer untuk diproses menjadi informasi Microphone Scanner
18
KEYBOARD Papan ketik (bahasa Inggris: keyboard) atau kibor adalah peranti untuk mengetik atau memasukkan huruf, angka, atau simbol tertentu ke perangkat lunak atau sistem operasi yang dijalankan oleh komputer.
19
MOUSE Tetikus atau yang lebih dikenal dengan nama mouse adalah alat yang digunakan untuk memasukkan data ke dalam komputer selain papan ketik
20
SCANNER Scanner Scanner berfungsi untuk memasukkan data beruapa gambar atau dokument
21
MICROPHON Microphone Microphon alat yang dipergunakan untuk memasukkan suara ke komputer
22
PERANGKAT PROSES processor merupakan bagian terpenting dalam melakukan proses masukan dan keluaran. Central Processing Unit (CPU) bisa disebut sebagai otak dari komputer CPU
23
PERANGKAT KELUARAN Berfungsi untuk menampilkan seluruh data yang telah diproses oleh CPU
24
MONITOR LCD Monitor adalah salah satu peralatan output. dimana tulisan-tulisan ditampakan pada layarnya
25
PRINTER Printer adalah salah satu hardware (perangkat keras) yang terhubung ke komputer dan mempunyai fungsi untuk mencetak tulisan, gambar dan tampilan lainnya dari komputer ke media kertas atau sejenis
26
SPEAKER Speaker adalah alat yang dipergunakan untuk pengeras suara
27
MEDIA PENYIMPANAN Berfungsi untuk menyimpan data atau informasi yang ada dalam komputer Hard Disk Disket CD/DVD ROM Flash Disk
28
SEKIAN
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.