Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KONSEP DASAR Perkembangan & PSIKOLOGI PENDIDIKAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KONSEP DASAR Perkembangan & PSIKOLOGI PENDIDIKAN"— Transcript presentasi:

1 KONSEP DASAR Perkembangan & PSIKOLOGI PENDIDIKAN
Oleh: Meirza Nanda Faradita, S.Pd., M.Pd. Universitas Muhammadiyah Surabaya Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

2 KONSEP-KONSEP DASAR PSIKOLOGI PENDIDIKAN
A. Pengertian Perkembangan dan Psikologi Pendidikan B. Hubungan Psikologi dengan Pendidikan C. Anak sebagai Totalitas D. Manusia sebagai makhluk Bio-Psiko-Sosio-Spiritiual E. Kematangan dan Pengalaman dalam Perkembangan Anak F. Kontinuitas dan Diskontinuitas Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

3 A. PENGERTIAN PERKEMBANGAN DAN PSIKOLOGI PENDIDIKAN
Istilah perkembangan  serangkaian perubahan progresif yang terjadi sebagai akibat dari proses kematangan dan pengalaman (Elizabeth H.) Psikologi  studi ilmiah mengenai perilaku dan proses mental. Pendidikan  tuntunan tumbuh dan berkembangnya anak agar bisa mencapai keselamatan dan kebahagiaan dalam hidup mereka.(Ki Hajar Dewantara) Psikologi Pendidikan  cabang dari psikologi yang khusus mempelajari perilaku manusia dalam konteks pendidikan. Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

4 B. HUBUNGAN PSIKOLOGI DENGAN PENDIDIKAN
Mendidik berarti membantu peserta didik agar mereka dapat berkembang secara optimal sesuai dengan tujuan pendidikan karena Aspek psikologis tidak dapat diabaikan dalam proses pendidikan. Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

5 c. Anak sebagai totalitas
Totalitas  Menyeluruh Menurut Prof. Dr. Conny R.S, Anak sebagai totalitas artinya: anak adalah makhluk hidup yang merupakan satu kesatuan dari keseluruhan aspek yang terdapat dalam dirinya adanya keterkaitan tiap aspek dalam diri anak. Dalam setiap reaksi psikis yang dilakukan anak akan terjadi reaksi spontan dari fisik anak itu sendiri. anak sangat berbeda dengan orang dewasa bukan hanya fisiknya tapi keseluruhan Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

6 D. Manusia sebagai makhluk Bio-Psiko-Sosio-Spiritiual
Manusia sebagai makhluk biologis. Maksudnya  Manusia adalah mahluk hidup yang lahir, tumbuh dan berkembang sesuai dengan tuntutan dan kebutuhan Ciri-cirinya: Manusia merupakan susunan sel-sel yang hidup yang membentuk satu jaringan dan jaringan akan bersatu membentuk organ dan sistem organ. Tunduk terhadap hukum alam Memiliki kebutuhan Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

7 Lanjutan Ciri-cirinya: Manusia sebagai makhluk psikologis.
Dipengaruhi perasaan dan kata hati Memiliki daya pikir dan kecerdasan Memiliki kebutuhan psikologis agar pribadi dapat berkembang Kebutuhan psikologis terdiri dari pengurangan ketegangan, kehormatan dan kepuasan ego. Memiliki kepribadian yang unik Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

8 Lanjutan Manusia sebagai makhluk sosial. Ciri-cirinya:
Sebagai mahluk yang tidak dapat lepas dari orang lain. manusia memiliki cipta (kemampuan untuk melakukan sesuatu), rasa (perasaan), dan karsa (tujuan). Manusia hidup dalam kelompoknya (keluarga, masyarakat) Manusia selalu bersosialisasi, berhubungan, menyesuaikan diri, saling mencintai, menghormati, dan saling menghargai manusia lain dari masa kanak-kanak sampai dengan meningal dunia. Manusia sebagai makhluk spiritual Memiliki keyakinan dan kepercayaan Menyembah tuhan Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

9 E. Kematangan dan Pengalaman dalam Perkembangan Anak
Menurut Santrock dan Yussen, kematangan dapat diartikan urutan perubahan yang dialami individu ditentukan oleh rancangan genetiknya.  Kematangan merupakan pembawaan. Sedangkan pengalaman adalah sesuatu yang dilihat, dilakukan, dan dialami dalam lingkungan. Jadi, pengalaman dalam suatu lingkungan sangat mempengaruhi perkembangan anak. Namun sebenarnya antara kematangan dan pengalaman, kedua-duanya mempunyai peran penting dalam perkembangan anak, tidak dapat dipisahkan satu sama lain. Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

10 F. Kontinuitas dan Diskontinuitas
Kontinuitas  kesinambungan, Diskontinuitas  tidak kesinambungan segi kesinambungan mempunyai arti bahwa perkembangan itu merupakan perubahan komulatif yang berlangsung secara bertahap dari masa konsepsi hingga meninggal dunia. segi ketidaksinambungan dalam perkembangan menganggap bahwa proses perkembangan individu melibatkan tahapan- tahapan yang berbeda. Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

11 Tahapan Perkembangan Manusia
Selanjutnya Tahapan Perkembangan Manusia 1.Pranatal 2.Bayi Baru lahir 3.Bayi 4.Kanak-kanak 5.Praremaja 6.Remaja 7.Dewasa 8.Dewasa Pertengahan 9.Usia Tua Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik

12 Berdasarkan Tahapan Perkembangan manusia tersebut diskusikan dan paparkan pada slide power point mengenai karakteristik/ciri-cirinya Minggu 1 Psikologi Pendidikan dan perkembangan peserta didik


Download ppt "KONSEP DASAR Perkembangan & PSIKOLOGI PENDIDIKAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google