Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Cara Cepat Mencari Invers Fungsi -feriyanto x MIPA 1-

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Cara Cepat Mencari Invers Fungsi -feriyanto x MIPA 1-"— Transcript presentasi:

1 Cara Cepat Mencari Invers Fungsi -feriyanto x MIPA 1-

2 Seputar Invers fungsi Invers suatu fungsi biasanya  dilambangkan dengan f-1(x). Menentukan invers fungsi berarti menukar kedudukan antara domain serta kodomain. Apa itu domain dan apa itu kodomain? Domain merupakan daerah asal dan kodomain merupakan daerah hasil. Sehingga bila diketahui fungsi f  memetakan dari A ke B maka maka invers fungsi  dari f memetakan dari B ke A.

3 soal Cara Cepat Operasi pada x untuk fungsi f(x)=2x-1 adalah :
Dikalikan 2 Dikurangi 1 Kerjakan kebalikan operasi beserta urutannya, maka : Ditambah 1 Dibagi 2 1. Tentukan Invers Fungsi dari 𝑓 𝑥 =2𝑥+1 ~Cara biasa

4 soal 2. Jika diketahui g(x) = x2 – 4x + 3 maka tentukan g-1(x)!
cara alternatif Rubah fungsi g(x)=x²-4x+3 menjadi g(x)=(x-2)²-1 dengan cara melengkapkan kuadrat sempurna. operasi pada x dari fungsi g(x)=(x-2)²-1, yaitu : Dikurangi 2 Dikuadratkan Dikurangi 1 Kerjakan kebalikan operasi beserta urutannya : Ditambah 1 Diakar pangkat dua Ditambah 2 Sehingga inversnya menjadi 2. Jika diketahui g(x) = x2 – 4x + 3  maka tentukan g-1(x)! Penyelesaian : cara biasa Misal g(x) = y

5 Rumus-rumus cepat Tentukan fungsi invers dari 𝑓 𝑥 =2𝑥+1 Penyelesaian : ~Dengan Rumus Cepat ~Cara Biasa 𝑥−(−1) 2  𝑥+1 2 Inver dari FUNGSI LINEAR:  f(x) = ax + b maka invers nya adalah :

6 RUMUS-RUMUS CEPAT Invers dari FUNGSI PECAHAN Maka invers fungsinya :
Tentukan Invers dari f 𝑥 = 2𝑥+5 𝑥 −3 Penyelesaian : ~Cara biasa ~Rumus Cepat F(x) = y  2𝑥+5 𝑥 −3 = y  xy – 3y = 2x + 5  xy – 2x = 3y + 5  x(y - 2) = 3y + 5  x = 3𝑥+5 𝑦 −2 3𝑥+5 𝑦 −2 Invers dari FUNGSI PECAHAN Maka invers fungsinya :

7 Rumus-Rumus cepat FUNGSI KUADRAT : f(x) = ax2 + bx + c
Jika diketahui g(x) = x2 – 4x + 3  maka tentukan g-1(x)! Penyelesaian : cara biasa Misal g(x) = y FUNGSI KUADRAT : f(x) = ax2 + bx + c Invers fungsinya :


Download ppt "Cara Cepat Mencari Invers Fungsi -feriyanto x MIPA 1-"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google