Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB"— Transcript presentasi:

1 ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB
“KIMIA LINGKUNGAN” ANALASIS LAPORAN PKLI Umi Chofifah PENGOLAHAN AIR LIMBAH Di RSUD Jombang Muhtarina Maulida A Edvira Fahma A Zulfa Nur aini

2 PENGOLAHAN LIMBAH Limbah merupakan kotoran yang dihasilkan karena pembuangan sampah /zat kimia dari pabrik-pabrik industri. Limbah terbagi menjadi dua jenis yaitu limbah padat dan limbah cair. Limbah padat adalah hasil buangan industri yang berupa padatan, lumpur atau bubur yang berasal dari proses pengolahan.Sedangkan limbah cair adalah air yang tidak terpakai kembali yang merupakan hasil daripada aktifitas manusia.

3 SKEMA DIAGRAM PENGOLAHAN LIMBAH SECARA KIMIA

4 PRODUKSI AIR LIMBAH RSUD JOMBANG
pelayanan medis, ruang perawatan, ruang operasi, OK sentral, ruang isolasi, bagian saraf, mata, paru-paru, THT, poliklinik, farmasi, kebidanan, bagian anak, bagian internis, ruang jenazah, dan ruang ICU Dapur Instalasi gizi, laundry, dll Pre Treatment Bak Kontrol Limbah Air Hujan Saluran Perpipaan Air Limbah Saluran Air Hujan Bak Pengumpul Lokal Bak Pengumpul Sentral

5 Saluran Air Hujan Bak Angkat Bak Aerasi Bak Sedimentasi Recycle Tank
Bak Klorinasi Bak Pengering Lumpur Lingkungan

6 Dari sumber air limbah, air limbah masuk ke dalam bak control
Dari sumber air limbah, air limbah masuk ke dalam bak control. Selanjutnya air limbah melalui system perapian untuk menuju ke bak pengumpul local. Disini air limbah mengalami pengolahan pendahuluan. Air limbah yag telah melalui pengolahan pendahuluan selanjutnya dilakukan pengolahan berikutnya. Dengan melalui system perpipaan air limbah dikumpulkan dalam bak pengumpul sentral. Dari bak pengumpul sentral ini, air limbah diolah, mulai dengan pengolahan fisik.

7 Dari bak pengumpul sentral. Kemudian air limbah menuju ke bak angkat
Dari bak pengumpul sentral. Kemudian air limbah menuju ke bak angkat. Dengan menggunakan system pompa dari bak angkat, air limbah dibawa ke bak aerasi. Setelah diaerasi, lumpur yang terkandung dalam limbah cair diendapkan dalam bak sedimentasi. Dalam bak sedimentasi terjadi proses sentrifugasi, dimana ini bertujuan untuk memisahkan filtrate dan endapan.

8 Proses pengolahan secara fisika sebenarnya masih belum cukup untuk memenuhi standar baku mutu dimana air limbah siap untuk dibuang dibadan air. Seringkali masih mengandung bakteri pathogen yang berbahaya bagi lingkungan. Pada bak lumpur ,lumpur-lumpur yang sudah terakumulasi banyak selanjutnya akan di pompa menuju ke bak pengering lumpur. Pada bak pengering lumpur didalamnya terdapat pasir serta batu-batu kecil yang berfungsi sebagai filter atau penangkap lumpur

9 Bak klorinasi berfungsi sebagai tempat pembubuhan bahan disinfektan kaporit. Kaporit tersebut berfungsi disinfektan pembunuh mikrobakteri dalam air limbah. Dialirkan ke lingkungan yaitu limbah yang sudah melalui proses IPAL dan layak untuk dialirkan ke Lingkungan sesuai dengan undang undang yang berlaku di Indonesia.

10 WAALAIKUMSALAM WR. WB


Download ppt "ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google