Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Dialektika Relasi Insani

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Dialektika Relasi Insani"— Transcript presentasi:

1 Dialektika Relasi Insani
Dien Anshari, S.Sos., M.Si.

2 “Manusia adalah makhluk mendua”
DIALECTICAL MODEL Di dalam setiap relasi, komunikator senantiasa mencari tujuan baru yang lebih penting tapi belum nyata (belum dapat terwujud). “Manusia adalah makhluk mendua”

3 Dialectical Model Tujuan-tujuan baru ini menimbulkan “ketegangan dialektis”: CONNECTION versus AUTONOMY. PREDICTABILITY versus NOVELTY. OPENNESS versus PRIVACY.

4 Connection-autonomy dialectic
Manusia adalah makhluk sosial sekaligus individual. Alasan umum dalam putus hubungan: Alasan kurang koneksi: “Kita sudah jarang ketemu. Telpon-telponan aja jarang.” Alasan kurang otonom: “Mau nonton, ngga boleh. Mau ke mall, ngga boleh.” Kemana-mana minta ikut! Pliss deh cin, grow up! Kapan ya kita bisa naek ojek bareng lagi?

5 Predictability-novelty dialectic
Manusia menginginkan segalanya dapat diprediksi. Tapi, manusia juga makhluk yang cepat bosan, dan gemar hal-hal baru. Jika semuanya sudah dapat diperkirakan, hubungan akan menjadi membosankan. Jika semuanya harus baru, hubungan akan jadi tidak tentu arah.

6 Openness-privacy dialectic
Keterbukaan (disclosure) menjadi syarat bagi pengembangan hubungan. Tapi, manusia juga makhluk yang butuh privasi.

7 Diskusi kelompok Bagaimana sebaiknya kita mempersiapkan diri untuk menghadapi ketegangan dialektis ini dalam lingkup kerja kesehatan masyarakat? (15 menit) Dilanjutkan dengan diskusi kelas.


Download ppt "Dialektika Relasi Insani"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google