Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Sistem Registri Nasional Pengendalian Perubahan Iklim

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Sistem Registri Nasional Pengendalian Perubahan Iklim"— Transcript presentasi:

1 Sistem Registri Nasional Pengendalian Perubahan Iklim
Dr. Ir. Joko Prihatno, M.M Direktur Inventarisasi GRK dan MPV Direktorat Inventarisasi GRK dan MPV Direktorat Jenderal Pengendalian Perubahan Iklim

2 Tentang SRN PPI 4 2 3 PENGERTIAN SRN
Sistem pengelolaan dan penyediaan data dan informasi berbasis web tentang aksi dan sumber daya untuk Adaptasi dan Mitigasi perubahan iklim di Indonesia. PENGERTIAN SRN 4 2 3

3 diakses melalui koneksi internet dengan alamat
Model pengembangan sistem dan akses ke SRN diakses melalui koneksi internet dengan alamat Sistem dibangun agar bisa digunakan secara mudah dan ringan dengan perangkat seperti komputer, laptop, tablet maupun smartphone Sistem dirancang dengan teknologi berbasis web agar dapat diakses dengan mudah oleh masyarakat dan penanggung jawab aksi Sistem ditempatkan di dalam ruang server yang dikelola secara professional dengan internet dan listrik yang terjamin 24 jam

4 JOINT ADAPTASI & MITIGASI KEGIATAN TERKAIT LAINNYA
Gambaran Umum Alur SRN AKSI (ACTIONS) ADAPTASI MITIGASI JOINT ADAPTASI & MITIGASI KEGIATAN TERKAIT LAINNYA APA YANG DIREGISTRI ? DATA UMUM DATA TEKNIS CAPAIAN AKSI MITIGASI (PENURUNAN EMISI GRK) CAPAIAN AKSI ADAPTASI PROKLIM REALISASI SUMBER DAYA MRV SUMBER DAYA (SUPPORTS) CAP BUILDING) ALIH TEKNOLOGI PENDANAAN

5 Alur proses SRN Akses ke Sistem : Pengisian Form Pendaftaran untuk memperoleh Nomor Pendaftaran Pengisian Form Data Umum untuk memperoleh Nomor Akun setelah mendapat approval dari Sekretariat SRN Proses Validasi Data Teknis untuk memperoleh Nomor Registrasi Proses Verifikasi data yang telah tervalidasi

6 TAHAP I Penanggung jawab isi: data penanggung jawab; nara hubung dan akun penanggung jawab (nama lembaga; jenis lembaga; alamat; ; tlp; kode pos) Validasi pendaftaran oleh sistem secara elektronil Pemberitahuan pendaftaran telah diterima Pengecekan data pendaftar oleh sekretariat Pemberian nomer register mellui elektronik TAHAP II Penanggung jawab melakukan pengisian data umum: Tim Sekretariat melakukan pengeceka data umum Tim Sekretariat melakukan approval Sistem Register memberikan nomer akun secara elektronik

7 TAHAP III Penanggung jawab kegiatan mengisi data teknis sesuai kegiatannya (Mitigasi, Adaptasi, JAM atau kegiatan terkait lainnya. Tim Sekretariat melakukan validasi teknis Sistem SRN memberikan nomor akun secara elektronik. TAHAP IV Tim SRN mengisi formulir data verifikasi untuk masing-masing data teknis Tim SRN melakukan verifikasi atas data teknis penurunan emisi dan penggunaan sumber daya yang dilaporkan. Jika tidak lengkap maka Tim akan mengembalikan data teknis kepada penanggung jawab aksi untuk dilengkapi. Tim SRN memasukkan data hasil verifikasi sebagai kegiatan aksi mitigasi, adaptasi, JAM, sumber daya atau kegitatan lainnya yang telah terverifikasi.

8 Pertumbuhan Proponent:
300 305 310 158 94 96 103 72 61 34 Kesimpulan: Sejak mulai pemasukkan data per September 2016, pertumbuhan pendaftar sampai saat ini adalah 310 proponent, dengan rata rata kenaikan per bulan rata – rata adalah +34 proponent.

9 Statistik Jumlah Data 20 Oktober 2016 7 July 2017
Dari data diatas dapat diceritakan bahwa dari 310 pendaftar, telah masuk 562 isian Data Umum untuk aksi, dan dari data umum tersebut yang dilanjutkan ke pengisian data teknis adalah 74, dari 74 data tersebut 51 telah terverifikasi. Kesimpulan: Setelah kurang lebih 9 bulan setelah diluncurkan penambahan data terjadi pada pendaftar yaitu sebanyak 257 Pendaftar dan penambahan data umum sebanyak 450 Data Umum aksi. Ada 488 data umum yang bisa kita dorong untuk Proponent agar melanjutkan pengisian data teknisnya Ada 23 Data Teknis yang sudah masuk, untuk dapat di verfikasi

10 Statistik Kontribusi Proponent dan Status Data Aksi
Data Proponent Data Umum Aksi Data Teknis Aksi Nomor Pendaftaran Submitted Data Teknis Nomor Registri Nomor Verifikasi 562 Approved Data Umum 359 Pendaftar 49 Pendaftar 133 60 40 17 Mitigasi Mendapatkan Nomor Akun 18 16 16 16 49 Pendaftar belum melakukan Verifikasi 71 SubmittedData Umum Adaptasi 182 Melakukan submit 462 295 17 17 JAM Belum Mendapatkan Nomor Akun 5 2 1 1 310 Proponent 128 Belum melakukan submit 201 Belum melakukan submit Kegiatan Lainnya 373 74 51

11 Data Dan Informasi Aksi Mitigasi
A. Data dan Informasi dari Aksi Mitigasi Pilihan Skema Aksi/ Pelaku terbagi 4 : REDD+ Dunia Usaha Pemerintah Pusat and Daerah Inisiatif Lain Pilihan Bidang/sektor meliputi: Energi Pertanian LULUCF (Land use, Land use change and Forest) IPPU Pengolahan Limbah.

12 Proses pendaftaran SRN (untuk perolehan Akun)
2 1 Notifikasi 3 Validasi Pengecekan Pendaftar Nomor Pendaftaran

13 Login ke SRN (menuju pengisian data Umum dan Teknis)

14 Form pengisian Data Umum
Notifikasi Draft Submitted  Review Approved

15 Pengisian Data Teknis MITIGASI

16 Template Data Teknis (Aksi)
1

17 Template Data Teknis (Sumber Daya)
2 Notifikasi Draft Submitted Review Approved Nomor Registri

18 Tabulasi Kegiatan yang terdaftar dalam SRN
Proklim Kelurahan Guntung BIMTEK SIDIK di Sulawesi Selatan Program Konversi Minyak Tanah ke LPG

19 Informasi Publik dalam DASHBOARD SRN

20 DASHBOARD SRN – Data Validasi & Verifikasi

21 DASHBOARD SRN – Data Sebaran Aksi

22 DASHBOARD – Detil Data Aksi

23 Rancang bangun pendataan CDM dalam SRN

24 Data Dan Informasi Aksi Mitigasi
A. Data dan Informasi dari Aksi Mitigasi Pilihan Skema Aksi/ Pelaku terbagi 4 : REDD+ Dunia Usaha Pemerintah Pusat and Daerah Inisiatif Lain Pilihan Bidang/sektor meliputi: Energi Pertanian LULUCF (Land use, Land use change and Forest) IPPU Pengolahan Limbah. CDM

25 Rancang bangun CDM ke dalam SRN
Template Data Umum

26 Model Pendataan CDM dalam SRN
No Skema Kode Nama Sektor Penanggung jawab Lokasi Motodologi Status Aksi Klaim CER 1. CDM A Indocement Alternative Fuels Project Energi PT. Indocement Cibinong AMS-1. Ver.6 Issued 730,372 2. A MEN Energy Efficiency Improvement Project PT. Manunggal Energi Nusantara AMS-II.H. Registered 30,665 Status Aksi: Registered : project sudah melalui proses validasi oleh Auditor (DOE) dan resmi terdaftar di UNFCCC (masih dalam tahap Rancangan – belum ada penurunan emisi) Issued : suldah dilakukan verifikasi dan EB menyetujui CER-nya.

27 Daftarkan kegiatan anda sebagai bentuk kontribusi dalam upaya meningkatkan ketahanan nasional dan mencegah kenaikan suhu bumi tidak lebih dari 20C. TERIMA KASIH


Download ppt "Sistem Registri Nasional Pengendalian Perubahan Iklim"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google