Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Mengenal Bawang Dayak.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Mengenal Bawang Dayak."— Transcript presentasi:

1 Mengenal Bawang Dayak

2 Apa itu Bawang Dayak ? Bawang Dayak adalah tanaman yang memiliki nama latin Eleutherine palmifolia. Bawang Dayak memiliki nama lokal yang beragam seperti Bawang Tiwai, bawang Sabrang, bawang berlian, bawang lubak, teki sebrang atau bawang hantu. Secara Empiris dipergunakan masyarakat Dayak sebagai tanaman obat. Tanaman ini memiliki warna umbi merah dengan daun hijau berbentuk pita dan bunganya berwarna putih.

3 Penampakan Bawang Dayak

4

5 Penelitian Bawang Dayak
Menurut Dr Sukrasno MS, farmakolog dari Sekolah Farmasi Institut Teknologi Bandung, Bawang dayak kaya akan antosianin—senyawa pewarna alami yang memberikan warna merah pada bawang dayak. Menurut Prof. Dr. Sidik, Apt. (guru besar emiritus Fakultas Farmasi Universitas Padjajaran) antosianin merupakan antioksidan yang berperan menetralkan radikal bebas. Berkurangnya kadar radikal bebas dalam tubuh, risiko untuk menderita penyakit kanker, jantung, dan diabetes akan semakin berkurang.

6 Manfaat Bawang Dayak Bawang Berlian ini memiliki berbagai manfaat yang sangat baik bagi kesehatan tubuh kita. beberapa khasiat utama dari bawang dayak diantara nya dapat mengatasi penyakit : Menyehatkan otot Jantung membantu mengatasi Kanker Kelenjar Getah Bening memperkecil radang Amandel Mengobati Asma Menurunkan kadar Asam Urat Mengatasi Ambeien membantu mengatasi Kanker Payudara membantu mengatasi Kanker Usus membantu mengobati Keputihan membantu mengobati Kista membantu mengatasi Kolesterol Mengurangi Nyeri Maag membantu mengobati Migrain

7 Beberapa Cara Konsumsi Bawang Dayak
Bawang Dayak Dapat diolah menjadi berbagai sediaan seperti : Manisan Serbuk Minuman Instan Atau dikonsumsi dalam bentuk segar

8 Konsumsi Bawang Dayak Segar
Berikut ini Kami hadirkan cara konsumsi nya Bawang Dayak Segar (Basah): Ambil 5-7 siung bawang dayak segar, cuci bersih, lalu iris tipis-tipis. Rebus irisan bawang dayak tersebut dengan 3 gelas air (600 mili liter). Tunggu hingga air tinggal sisa 2 gelas. Minumlah air rebusan tersebut 2-3 kali sehari hingga habis. Selama mengonsumsi air rebusan bawang dayak segar, hindarilah makanan/minuman yang mengandung: alkohol, karbonasi, lemak, penyedap/vitsin dan jenis makanan yang mengandung fermentasi semacam tempe, tape dan lainnya.

9 Info Lengkap Bawang Dayak
Untuk Artikel lainnya mengenai manfaat dan cara pengolahan bawang dayak dapat Anda Dapatkan disini bawangdayakbekasi.blogspot.com Semoga Bermanfaat


Download ppt "Mengenal Bawang Dayak."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google