Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

METODOLOGI PENELITIAN KOMUNIKASI KUANTITATIF

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "METODOLOGI PENELITIAN KOMUNIKASI KUANTITATIF"— Transcript presentasi:

1 METODOLOGI PENELITIAN KOMUNIKASI KUANTITATIF
BAB Teknik Analisa & Intepretasi

2 Nilai dari Analisa dan Intepretasi Data
Kekuatan riset dan nilai terletak pada intepretasi data Riset yang bagus adalah yang dapat menjelaskan dan menjawab permasalahan penelitian (research problem) yang ada. Penilaian riset dengan menggunakan pendekatan teori sebagai pisau analisis.

3 Beda Ilmu Alam dengan Sosial
Beda penelitian sosial dengan ilmu alam terletak pada analisis dan intepretasi data. Pada penelitian ilmu alam, kebenaran itu mutlak dan bersifat tunggal. Pada ilmu sosial kebenaran itu bersifat multidimensi, sehingga analisisnya bersifat banyak (multi analysis). Perbedaan dalam ilmu sosial adalah kekayaan dan kenikmatan

4 Keunikan Ilmu Sosial Oleh sebab itu dalam ilmu sosial biasanya analisis dan intepretasi tidak tunggal dan multianalysis, semua tergantung kacamata (frame) si peneliti.

5 Analisis Data Kuantitatif

6 Analisis dan Intepretasi Data Deskriptif
Kebanyakan riset mahasiswa menggunakan model deskriptif. Selain mudah dan sangat multi intepretasi Tidak ada ukuran kebenaran dan semua tergantung cara pandang (paradigma peneliti)

7 Analisis Data Deskriptif
Analisis Data deskriptif sering disamakan dengan penelitian survei pendapat umum Penelitian tentang pemirsa (audiens) atau polling pada suatu acara untuk menentukan rating Penelitian yang didasarkan pada pemirsa, khalayak dan masyarakat secara umum terhadap sesuatu

8 Riset Survei Riset survei sering diasosiasikan dengan penelitian tentang audiens (pemirsa), konsumer dan voter dalam kehidupan. Riset survei ini dikaitkan dengan masyarakat atau khalayak umum yang menjadi fokus dari penelitian

9 Kegunaan Riset Survei Berguna sebagai masukkan bagi pembuat kebijakan dalam bisnis, kelompok pelaksana kegiatan dan sosialisasi kampanye terhadap kegiatan rutin mereka. Survei dapat digunakan sebagai hasil evaluasi dan laporan terhadap reaksi dari masyarakat terhadap kegiatan.

10 Prinsip Dalam Survei Prinsip dengan menggunakan konsep ‘polling’ atau penjumlahan suara terbanyak dalam temuan data. Perlu perencanaan dan desain yang ketat secara metodologis terhadap riset yang dilakukan.

11 Keuntungan Melakukan Survei
Dapat digunakan untuk menyelidiki masalah dalam setingan yang realistis. (Tidak seperti penelitian lab. Yang penuh dengan kondisi artifisial Biaya riset masuk akal dan ada kemungkina sejumlah data dapat diperoleh.

12 Keuntungan Riset Survei
Riset ini melibatkan sejumlah data yang besar dikumpulkan dari beraneka orang Ada sejumlah data yang dapat mendukung untuk realitas melakukan sensus, seperti data Pemerintah (tentang sensus penduduk), Rating radio, televisi dan buku dan daftar nama pemilih

13 Kelemahannya Independen variabel tidak bisa dimanipulasi seperti model riset laboratorium Pertanyaan dalam kuesioner kadang mengandung bias yang sangat tinggi. Dalam survei kerap terjadi sampel yang tidak dimaksudkan Penelitian ini sangat tergantung dari partisipasi responden

14 Pengolahan Data Riset Survei
Dalam Pengolahan Kerap Mahasiswa Melakukan riset ini dan semua tergantung pada analisis deskripsif yang ada. Kemampuan mengintepretasikan data dan mengkaitkan dengan kajian teoritik yang ada adalah yang diutamakan dalam hal ini.

15 Ingat Analisis Data dan pengolahan
Data Berikut ini dari bahan sebelumnya

16 Pengukuran Indeks No Pelanggaran HAKI N % 1. Jiplak tema 30 15 2. Tokoh sama 70 35 3. Alur Cerita 60 4. Setting/Latar 40 20 Total 200 100 1. Distribusi Frekuensi Distribusi Frekuensi Biasanya digunakan prosentase untuk menjelaskan nilai terbanyak dan terpilih oleh responden Paling Banyak digunakan orang dalam riset

17 Jenis Sarana Pelayanan
Pengukuran Indeks Jenis Sarana Pelayanan PERNYATAAN Nilai Rata-rata PELAYANAN RESEPSIONIS Resepsionis dapat memberikan informasi yang anda butuhkan Resepsionis selalu ada ditempat tugas Resepsionis cepat tanggap untuk melayani anda. 2,6500 2,6833 2,7833 PELAYANAN OPERATOR TELEPON Operator selalu ada dan cepat melayani saat anda hubungi 2,3500 PELAYANAN KONTAK PERSON Selalu ada contact person yang ditunjuk untuk melayani anda. Kontak person tersebut selalu siap melayani kebutuhan anda dengan baik. 2,4833 2,7333 2. Operasi Mean, Median, Modus (Central Tedensy) Operasi Mean hampir sama dengan distribusi frekuensi (rata-rata) Operasi Median adalah nilai tengah Operasi modus adalah yang paling sering keluar

18 Tingkat Pengukuran Indeks
3. Spearman Rank Pembuatan sistem peringkat atas jawaban yang paling dianggap tepat dengan tidak oleh si responden Penentuan rank ditentukan oleh si peneliti dengan patokan pada jawaban responden No Isu Berita Rank 1. BBM 1 2. Pemilu 2 3. Banjir 3,5 4. Konflik PKB 5. Bill Gates 4 6. Demonstrasi 5,5 7. Buku Murah

19 Hasil Pengolahan Deskriptif
Bagaimana Mengolah Data Survei?

20 1. Tabulasi Tunggal (biasa disebut dengan distribusi frekuensi biasa). Rumus yang umum digunakan adalah: P =fi.xi x 100% fi fi = frekuensi tengah xi = variabel P = Prosentase fi = jumlah semua frekuensi

21 Contoh Tabulasi Tunggal:

22 Diagram/Bagan

23 Analisis/Intepretasi
Dari data di atas dapat dilihat bahwa kebanyakan responden mendapatkan uang jajan dari orangtuanya dalam rentang Rp ,- sampai Rp ,- (42.7%) per minggu, disusul dengan rentang di bawah Rp ,- per minggu (41%). Dua respon lainnya sangat rendah dan hampir sama, secara berturut-turut rentang di atas Rp ,- per minggu (8.5%) dan rentang Rp ,- sampai Rp per minggu (7.7%). Diperkirakan bahwa orangtua yang sanggup memberikan anak-anak mereka uang jajan dalam jumlah besar adalah yang berstrata sosial Upper Middle Class sampai Lower Upper Class. Dengan demikian, konsep cinta yang didapat dalam riset ini adalah konsep yang dianut strata sosial Upper Middle sampai Lower Upper class. Artinya sikap dan perilaku sangat dipengaruhi oleh strata sosial ekonomi (Sunarto, 2000: 90).

24 2. Tabulasi Silang Adalah penggolongan menurut jenis kategori yang dipilih oleh peneliti. Gunanya untuk membandingkan (komparasi) satu dengan yang lain. Tabulasi silang untuk melihat keunikan dari perbagian bila di komparasikan satu dengan yang lain

25 Contoh Tabulasi Silang

26 Diagram/Bagan

27 Analisis/Intepretasi
Dari data di atas, didapati bahwa sebagian besar dari responden yang sudah membaca Teen Lit (54,4%) maupun yang tidak pernah membaca Teen Lit (71,4%) menyatakan setuju dengan pernyataan pertama. Yang sudah membaca Teen Lit dan menyatakan sangat setuju berjumlah 28,2% sedangkan sisanya yang 17,5% menyatakan tidak setuju. Yang tidak pernah membaca Teen Lit jumlah responden yang mengaku sangat setuju maupun tidak setuju berimbang, yakni 14,3%. Dilihat bahwa baik responden yang sudah maupun tidak pernah membaca Teen Lit sebagian besarnya (56,4%) setuju bahwa cinta adalah sesuatu yang datang secara tiba-tiba, disusul dengan yang mengaku sangat setuju (26,5%), sedangkan yang tidak setuju hanyalah 17,1%. Nyata bahwa pernah-tidaknya membaca Teen Lit kurang berpengaruh, karena sebagian besar responden setuju atau sangat setuju bahwa cinta datang secara tiba-tiba terlepas dari pernah-tidaknya mereka membaca Teen Lit. Sesuai pendapat Gurevitch (1997) media massa berpengaruh terbatas pada pemirsa tertentu.

28 3. Pengolahan Dengan Rumus Mean
Minimum Maximum Mean F1 60 2.00 3.00 2.4833 F1.K 4.00 5.00 4.4500 F2 2.7333 F3 4.4833 F3.K 3.3167 F4 4.4167 F4.K 3.0000 F.RATA 3.50 2.8833 F.K.RATA 4.4625 Valid N (listwise)

29 Bagan/Diagram (Intepretasi)
Keterangan : Variabel yang bertanda K menunjukkan nilai tingkat kepentingan, sedangkan yang tidak bertanda, menunjukkan nilai kenyataan yang diterima oleh responden. Keterangan: Variabel KP1 = 2,4833 (Kuadran 4) Variabel KP2 = 2,7333 (Kuadran 1) Variabel KP3 = 3,3167 (Kuadran 3) Variabel KP 4 = 3,0000 (Kuadran 2) (Nilai rata-rata X = 2,8833 dan Y = 4,4625)

30 Contoh Nyata Pengaruh Media Massa Terhadap Khalayak dengan Menggunakan Konsepsi AIDA (Attention-interest-Desire Action) Attention ; Mengenal dan diketahui secara kognitif Interest ; Ketertarikan dan sudah masuk ke perasaan.

31 KONSEPSI AIDA Desire ; Perasaan sudah terpengaruh dan sangat ada keinginan kuat Action ; Langsung melakukan dengan tindakan tanpa ada perasaan lain (terpengaruh)

32 Posisi dalam Riset NEGATIF POSITIF KATEGORI KATEGORI ATTENTION DESIRE
INTEREST KATEGORI DESIRE ACTION

33 Pengukuran AIDA Dalam Riset Deskriptif semuanya di mean (rata-rata)
Misalnya, diketahui; Kategori Attention = 4,5 Interest = 5,6

34 Pengukuran AIDA Desire = 3,5 Action = 6,7
Dengan demikian, maka dari analisis deskriptif dapat diketahui bahwa yang tertinggi kategori ACTION, maka media massa sangat mempengaruhi pemirsa

35 Terima kasih


Download ppt "METODOLOGI PENELITIAN KOMUNIKASI KUANTITATIF"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google