Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

DEFINISI DAN SIMBOL-SIMBOL

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "DEFINISI DAN SIMBOL-SIMBOL"— Transcript presentasi:

1 DEFINISI DAN SIMBOL-SIMBOL
Pertemuan III DEFINISI DAN SIMBOL-SIMBOL

2 STRUCTUR CHART (BAGAN STRUKTUR)
Structure Chart menunjukkan hubungan elemen data dan elemen kontrol serta hubungan antar prosesnya, sehingga Structure Chart dapat memberikan penjelasan yang lengkap dari sistem dipandang dari elemen data, elemen kontrol, proses dan hubungan antar prosesnya.

3 Transformed-Centered Menggambarkan sistem dalam cabang utama, yaitu:
Structure Chart memiliki dua model penggambaran sistem, yaitu Transformes-Centered dan Transaction-Centered Transformed-Centered Menggambarkan sistem dalam cabang utama, yaitu: Cabang Input yang merupakan cabang yang akan menerima input dan menentukan status input untuk siap di proses

4 Cabang Proses: merupakan cabang yang akan melakukan fungsi utama dari sistem, yaitu memproses input yang dikirim dari cabang input. Cabang Output, merupakan cabang yang akan memformat data menjadi output

5 Contoh Sistem Proses A menjadi B Input A Output B

6 Transaction-Centered
Cetak Jurnal Update File P Edit Transaksi A Proses Tipe C Proses Tipe B Proses Tipe A Dispatcher Analyzer tipe transaski Masukan Data Transasksi Proses Transaksi Update File R Edit Transakssi C Update File Q Edit Transaksi B

7 HIPO (Hierarchy plus Input-Process-Output)
digunakan sebagai alat bantu untuk merancang dan mendokumentasikan siklus pengembangan sistem. DIAGRAM HIPO Visual table of contents

8 Laporan Peminjam Sistem Perustakaan Kembalian Pinjaman Pustaka Anggota
Karyawan Sistem Perustakaan Kembalian Pinjaman Pustaka Anggota Laporan 3.0 Pelayanan Sirkulasi 2.0 Entry Data 1.0 Laporan Pustaka Laporan Denda Tamba h Hapus Edit Lihat

9 Overview diagrams Overview diagrams digunakan untuk menunjukkan secara garis besar hubungan dari input, proses dan output Input Process Output Data Karyawan Memasukkan Data Kartu Identitas Daftar Karyawan Slip Gaji

10 menggambarkan secara rinci kerja dari fungsi
Detail Diagram menggambarkan secara rinci kerja dari fungsi Input Process Output Data Karyawan meliputi : NIP Nama Lengkap Tempat Tanggal Lahir Alamat Lengkap Golongan Jabatan Status Jumlah Anak Gaji Pokok Tunjangan Masukkan Data Uji Kesamaan Data Uji Akhir Input Data Kartu Identitas Daftar Karyawan Slip Gaji Pemberitahuan Kesamaan Data Pemberitahuan Kesalahan Data Kembali ke Menu Induk

11 SISTEM FLOWCHART Merupakan diagram alir yang menggambarkan suatu sistem peralatan komputer yang digunakan dalam proses pengolahan data serta hubungan antar peralatan tersebut.

12 Simbol-simbol Simbol Arti Arus:
Yaitu simbol yang digunakan untuk menghubungkan antara simbol yang satu dengan simbol yang lain Terminator: Yaitu simbol untuk permulaan (start) atau akhir (stop) dari suatu kegiatan. Connector: Yaitu simbol untuk keluar – masuk atau penyambungan proses dalam lembar / halaman yang sama Yaitu simbol untuk keluar – masuk atau penyambungan proses pada lembar / halaman yang berbeda. Processing Simbol yang menunjukkan pengolahan yang dilakukan oleh komputer

13 Manual Operation: Simbol yang menunjukkan pengolahan yang tidak dilakukan oleh komputer Decision: Simbol pemilihan proses berdasarkan kondisi yang ada. Input-Output Simbol yang menyatakan proses input dan output tanpa tergantung dengan jenis peralatannya Manual Input Simbol untuk pemasukan data secara manual on-line keyboard Preparation Simbol untuk mempersiapkan penyimpanan yang akan digunakan sebagai tempat pengolahan di dalam storage. Keterangan: Simbol untuk pelaksanaan suatu bagian (sub-program)/ prosedure

14 Display Simbol yang menyatakan peralatan output yang digunakan yaitu layar, plotter, printer dan sebagainya. Disk and On-line Storage Simbol yang menyatakan input yang berasal dari disk atau disimpan ke disk. magnetik tape Unit Simbol yang menyatakan input berasal dari pita magnetik atau output disimpan ke pita magnetik. Punch Card Simbol yang menyatakan bahwa input berasal dari kartu atau output ditulis ke kartu Dokumen Simbol yang menyatakan input berasal dari dokumen dalam bentuk kertas atau output dicetak ke kertas.


Download ppt "DEFINISI DAN SIMBOL-SIMBOL"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google