Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ETIKA PROFESI PERAN KEMAMPUAN BEKERJA UNDER PRESSURE TERHADAP PROFESI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ETIKA PROFESI PERAN KEMAMPUAN BEKERJA UNDER PRESSURE TERHADAP PROFESI"— Transcript presentasi:

1 ETIKA PROFESI PERAN KEMAMPUAN BEKERJA UNDER PRESSURE TERHADAP PROFESI
Oleh : Sakasania S. ME 3B - 21

2 PENDAHULUAN Kata “under pressure“ sering kita temui pada iklan lowongan pekerjaan semisal sales, pekerja pabrikan, manager, dll. Kesan yang ditimbulkan dari kata tersebut adalah “Bekerja sekeras – kerasnya dengan gaji yang sekecil – kecilnya”

3 UNDER PRESSURE ... ? Identik dengan...

4

5 Maksud sebenarnya Tuntutan “Sanggup bekerja dibawah tekanan” adalah Anda bersedia bekerja ekstra keras untuk menghasilkan yang terbaik bagi perusahaan, dan sebagai imbalannya Anda akan mendapatkan reward yang setimpal sesuai dengan apa yang telah dikerjakan. Hal ini merupakan salah satu kunci untuk dapat bertahan dalam suatu perusahaan.

6 Jika seorang pegawai jadi tidak bersemangat dan bekerja asal-asalan saat dalam tekanan, tentu saja kinerjanya menurun. Sangat diharapkan seorang pegawai tetap bersemangat, mampu berkarya (dan berprestasi) meskipun sedang punya masalah pribadi, tidak sependapat dengan atasan dan teman sekerja, mendapat banyak kritikan dari masyarakat dsb.

7 Pedang bermata dua...? Dalam kenyataannya, dalam menghadapi permasalahan terkait dengan “under pressure, banyak orang yang akan berkeluh kesah untuk sekedar menghilangkan rasa penat dan sharing dengan teman yang mungkin merasakan hal yang sama. Mungkin teman tersebut juga memiliki permasalahan yang sama sehingga akan mengarah pada pembicaraan yang menghasikan solusi. Solusi yang didapat akan menjadi pedang bermata dua, karena bisa menjadi berkah apabila disikapi dengan sikap positif dan penuh integritas atau malah membuat Anda menjadi lelah jika yang anda lakukan hanya mengeluh dan terus mengeluh tanpa ada keinginan untuk mengatasinya.

8 SOLUSI Berhenti membuat alasan dan segeralah bertindak.
Ciptakan pikiran positif dan motivasi Tetapkan tujuan dan tuntutan anda, dan bertahanlah sampai anda bisa mencapai tujuan dan memenuhi tuntutan.

9 Rancang ulang pekerjaan
Rancangan pekerjaan dapat mempengaruhi kinerja pada pekerjaan tertentu, khususnya untuk motivasi tenaga kerja yang dapat membuat perbedaan yang besar Rancangan pekerjaan dapat mempengaruhi kepuasan kerja Rancangan pekerjaan dapat mempengaruhi kesehatan fisik atau mental

10 Kesimpulan Dalam setiap pekerjaannya, semua orang pasti akan menemui work pressure. Beberapa ada yang ringan, beberapa yang lain mungkin memaksa kita untuk benar – benar memeras otak. Yang harus diperhatikan adalah bagaimana kita menghadapi situasi “under pressure” tersebut. Motivasi dan kesungguhan dalam pekerjaan diperlukan dalam mengatasinya, karena hal itu yang akan menjadi motor yang membawa kita menjadi seseorang yang lebih berkarakter. Tahan dalam menghadapi berbagai macam tekanan akan membuat kita akan menjadi kuat seperti berlian.

11


Download ppt "ETIKA PROFESI PERAN KEMAMPUAN BEKERJA UNDER PRESSURE TERHADAP PROFESI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google