Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PERSALINAN SUNGSANG Oleh: Diah Gemala Ibrahim (C11108276) Suci Amaliah Syarief (C11108143) Pembimbing : dr. Fatmawati Pattonra  DIBAWAKAN DALAM RANGKA.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PERSALINAN SUNGSANG Oleh: Diah Gemala Ibrahim (C11108276) Suci Amaliah Syarief (C11108143) Pembimbing : dr. Fatmawati Pattonra  DIBAWAKAN DALAM RANGKA."— Transcript presentasi:

1 PERSALINAN SUNGSANG Oleh: Diah Gemala Ibrahim (C ) Suci Amaliah Syarief (C ) Pembimbing : dr. Fatmawati Pattonra  DIBAWAKAN DALAM RANGKA TUGAS KEPANITERAAN KLINIK PADA BAGIAN OBSTETRI DAN GINEKOLOGI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKASSAR 2013

2 LAPORAN KASUS IDENTITAS PASIEN Ny. A. Puji Fitriani 25.17.75 Nama
No. Registrasi Perempuan Jenis Kelamin 12 Desember 2013 Tanggal Lahir 21 Tahun Umur 20 Agustus 2013 Tanggal MRS

3 ANAMNESIS (20/8/2013) pukul 14.00 WITA
LAPORAN KASUS ANAMNESIS (20/8/2013) pukul WITA HPHT : TP : G2P1A0 Ibu MRS dengan pengantar dari dr. Samrichard R,Sp.OG dengan d/ G2P1Ao gravid aterm + presentase bokong murni. Nyeri perut tembus ke belakang (-), pelepasan lendir (-), darah (-), air (-). Riwayat ANC >4x di dr. Samrichard R, Sp.OG, Inj. TT (+) 2 kali. Riwayat HT (-), asma (-), alergi (-), DM (-). Riwayat obstetri : I : ♀, BBL: 3200 gram, PPN, dibantu dokter. II : Kehamilan saat ini.

4 PEMERIKSAAN FISIS (20/8/2013)
LAPORAN KASUS PEMERIKSAAN FISIS (20/8/2013) KU : Baik, sadar TV : TD :110/80 mmHg N : 88x/mnt P : 20x/mnt S : 37,10C Pemeriksaan Fisis TFU : 3 jari bpx Situs : Menanjang Punggung : Kanan Bagian terendah : Bokong Perlimaan : 5/5 HIS : (-) DJJ : 144x/mnt Gerakan janin (+) dirasakan ibu Anak kesan tunggal TBJ : 33x83 : 2739 gram Pemeriksaan Luar

5 Pemeriksaan Dalam Vagina
LAPORAN KASUS PEMERIKSAAN FISIS (20/8/2013) Tidak dilakukan Pemeriksaan Dalam Vagina G2P1A0 gravid 39 minggu 5 hari belum inpartu + presentase bokong murni. Diagnosis

6 LAPORAN KASUS INSTRUKSI DOKTER Cek lab, DR, CT,BT, HBsAg, GDS
Informed consent pasien Rencana persalinan pasien memilih untuk sectio secaria

7 PERSALINAN SUNGSANG

8 Letak sungsang adalah keadaan dimana janin terletak memanjang dengan kepala di fundus uteri dan bokong di bagian bawah kavum uteri. Posisi janin pada presentasi bokong merujuk kepada sakrum janin sebagai denominator terhadap panggul ibu PENDAHULUAN

9 EPIDEMIOLOGI Presentasi kepala 96,8% Presentasi bokong 2,7%
Presentasi letak lintang 0,3% Presentasi majemuk 0,1% Presentasi muka 0,05% Presentasi dahi 0,01% EPIDEMIOLOGI

10 Secara keseluruhan, terjadi pada 3-4% dari persalinan tunggal
Letak sungsang Secara keseluruhan, terjadi pada 3-4% dari persalinan tunggal Berat bayi <2500 gr, 40% letak bokong murni, 10% letak bokong sempurna, & 50% letak kaki Bayi dg berat >2500 gr, 65% letak bokong murni, 10% letak bokong sempurna, & 25% letak kaki INSIDEN

11 KLASIFIKASI

12 ETIOLOGI Faktor ibu Keadaan rahim Keadaan plasenta Keadaan jalan lahir
Faktor janin Prematuritas Kelainan bentuk kepala Gemelli Hidroamnion atau oligohidromion Tali pusat pendek/lilitan tali pusat ETIOLOGI

13 DIAGNOSIS Anamnesis Pemeriksaan Luar PDV USG
Ketidaknyamanan di daerah subkostal Merasakan gerakan bayi di bagian bawah dr uterus Anamnesis Leopold : Teraba bagian keras, bundar & melenting pd fundus uteri DJJ terdengar paling jelas pada atau di atas umbilicus Pemeriksaan Luar Tdk teraba kepala yg keras, rata, & teratur. Bagian teraba lunak & irreguler. Dpt diraba os.sakrum, tuber ischii & anus, kadang2 kaki Pada presentasi kaki teraba tumit, sudut 90°, dan jari-jarinya rata PDV untuk mengetahui jenis presentasi bokong, taksiran berat badan janin, konfirmasi letak plasenta, keadaan hiperekstensi kepala dan penilaian volume cairan air ketuban. USG

14 PENANGANAN SELAMA KEHAMILAN
VERSI LUAR umumnya versi luar efektif dilakukan pada umur kehamilan 34-36 minggu. untuk mengubah presentasi bokong menjadi presentasi kepala

15 VERSI LUAR

16 PENANGANAN SELAMA PERSALINAN
Pervaginam Persalinan spontan Ekstraksi parsial (manual aid) Ekstraksi total Seksio sesarea

17 -1 atau lebih rendah (enganged)
1 2 Paritas Primi Multi Umur kehamilan > 39 minggu 38 minggu < 37minggu Taksiran berat janin >3600 g g <3200 g Pernah letak sungsang (2500 gram) Tidak 1 Kali 2 Kali Pembukaan serviks 2 cm 3 cm 4 cm Station <-3 cm (mengapung) -2 (menurun) -1 atau lebih rendah (enganged) ≤3 : persalinan per abdominam 4 : evaluasi kembali secara cermat,khususnya berat badan janin; bila nilai tetap dapat dilahirkan pervaginam >5 : dilahirkan per vaginam Skor Zatuchni-Andros

18 Kriteria Persalinan Pervaginam
Letak bokong murni atau bokong kaki sempurna Usia kehamilan ≥ 34 minggu Taksiran berat janin gram Kepala janin harus fleksi Kriteria fetus Pelvis ibu harus cukup besar Tidak ada indikasi lain terhadap ibu atau janin untuk seksio sesarea Kriteria maternal

19 Teknik pertolongan sungsang spontan pervaginam (spontan) Bracht

20 Manual aid (partial breech axtraction)
Janin dilahirkan sebagian dengan tenaga dan kekuatan ibu dan sebagian lagi dengan tenaga penolong. Terdiri dari 3 tahapan : Bokong sampai umbilikus lahir secara spontan (pada frank breech). Persalinan bahu dan lengan dibantu oleh penolong. Persalinan kepala dibantu oleh penolong.

21 Manual aid ( ekstraksi parsial) cont..
Melahirkan bahu dan lengan : Metode Lovset Metode Klasik (Deventer) Metode Mueller Manual aid ( ekstraksi parsial) cont..

22 Manual aid ( ekstraksi parsial) cont..
Metode Lovset Tubuh janin dipegang dengan pegangan femuropelvik. Sambil dilakukan traksi curam bawah, tubuh janin diputar 1800 ke arah yang berlawanan sehingga bahu belakang menjadi bahu depan dibawah arcus pubis dan dapat dilahirkan Tubuh janin diputar kembali 180 kearah yang berlawanan sehingga bahu belakang kembali menjadi bahu depan dibawah arcus pubis dan dapat dilahirkan

23 Manual aid ( ekstraksi parsial) cont..
Metode Klasik (deventer) Melahirkan lengan belakang pada teknik melahirkan bahu cara KLASIK Melahirkan lengan depan pada teknik melahirkan bahu cara KLASIK

24 Manual aid ( ekstraksi parsial) cont..
Metode Mueller Melahirkan bahu depan dg ekstraksi pd bokong dan bila perlu dibantu dg telunjuk jari tangan kanan u/ mengeluarkan lengan depan Melahirkan lengan belakang

25 Manual aid ( ekstraksi parsial) cont..
Persalinan Kepala Cara MOURICEAU ( Viet – Smellie) Cara prague terbalik Manual aid ( ekstraksi parsial) cont..

26 Manual aid ( ekstraksi parsial) cont..
Cara MOURICEAU ( Viet – Smellie)

27 Manual aid ( ekstraksi parsial) cont..
Cara prague terbalik

28 Ekstraksi total (total breech extraction)
Janin dilahirkan seluruhnya dengan memakai tenaga penolong. Jenis ekstraksi total yaitu: Ekstraksi bokong Ekstraksi kaki

29 Ekstraksi bokong Kaitan pada lipat paha depan untuk melahirkan trochanter depan Traksi dengan kedua jari untuk melahirkan bokong Untuk memperkuat traksi bokong, dilakukan traksi dengan menggunakan kedua tangan

30 Rangkaian langkah mencari dan menurunkan kaki pada persalinan sungsang
Ekstraksi kaki Rangkaian langkah mencari dan menurunkan kaki pada persalinan sungsang

31 Seksio Sesarea Kriteria janin Kriteria maternal
Taksiran berat janin ≥ 3500 gram Defleksi kepala janin Prematuritas Presentasi kaki Bagian terendah janin belum engage gawat janin Kriteria janin Primigravida tua Riwayat persalinan yang buruk Adanya kesempatan panggul Kelainan pada rahim Kriteria maternal Seksio Sesarea

32 Komplikasi Komplikasi ibu Perdarahan Trauma jalan lahir Infeksi
Komplikasi anak Aspirasi Asfiksia Trauma intrakranial Fraktur/dislokasi Paralisa nervus brachialis Komplikasi

33 Bila terjadi persalinan spontan, prognosis ibu adalah baik
Bila terjadi persalinan spontan, prognosis ibu adalah baik. Laserasi traktus genitalis dan perdarahan dapat disebabkan oleh persalinan yang terlalu cepat dan dipaksakan melalui panggul yang terlampau kecil atau melalui bagian-bagian lunak yang belum cukup terbuka. Ibu Mortalitas kasar janin berkisar antara 10-20%. Sebab utama kematian janin adalah prematuritas (30% dibanding 10% pada presentasi kepala), dan penanganan persalinan yang kurang sempurna, dengan akibat hipoksia atau perdarahan intrakranial. Kelainan kongenital dua kali lebih sering pada presentasi bokong dibanding presentasi kepala Janin Prognosis

34 THANK YOU


Download ppt "PERSALINAN SUNGSANG Oleh: Diah Gemala Ibrahim (C11108276) Suci Amaliah Syarief (C11108143) Pembimbing : dr. Fatmawati Pattonra  DIBAWAKAN DALAM RANGKA."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google