Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Penulisan Karya Ilmiah

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Penulisan Karya Ilmiah"— Transcript presentasi:

1 Penulisan Karya Ilmiah
LANGKAH-LANGKAH Penulisan Karya Ilmiah

2 Memilih Topik (masalah utama)
Merumuskan Tujuan Mempersiapkan Bahan Membuat Kerangka Menulis Menyunting (Adib, 2012)

3 kerangka Pendahuluan menarik mengarahkan pembaca pada isi penjelasan ide pokok Isi uraian seluruh tulisan Penutup kesimpulan penekanan bagian klimaks Pelengkap Merangsang pembaca agar mengerjakan sesuatu

4 Menentukan Topik Membatasi Topik Merumuskan Judul Menetapkan Tujuan Menyusun Kerangka Merinci dan Mengorganisasikan kerangka Mengumpulkan Bahan (Suyitno, 2012)

5 Menentukan Topik Pertimbangan: Kebermanfaatan Kelayakan untuk dibahas
Kemenarikan dan kesesuaian minat Kemampuan penulis Ketersediaan bahan

6 Membatasi Topik Meletakkan topik pada posisi sentral dan ajukan pertanyaan apakah topik masih bisa diperinci Mendaftar rincian-rincia topik tsb dan pilih salah satu topik Mengajukan pertanyaan apakah rincian topik yang telah dipilih Topik sebaiknya tidak terlalu luas atau besar

7 Merumuskan Judul Mencerminkan isi/topik
Dinyatakan dalam bentuk frasa/klausa Singkat (5-15 kata) Bersifat provokatif

8 Menetapkan Tujuan Fungsi: mengarah pada kegiatan yang akan dilakukan selanjutnya (pengumpulan bahasa)(pemakalah); membiri informasi apa yang akan disampaikan (pembaca) Sebagai pembatasan ruang lingkup (klimat kompleks/rincian)

9 Menyusun Kerangka Bersifat fleksibel (sesuai dengan kebutuhan)
Berisi garis besar Fungsi: panduan mengumpulkan bahan dan pengembangan paparan Narasi-ASIKAMABA Deskripsi-AKAMABA Eksposisi-ABA Argumentasi-AKEBA

10 Mengumpulkan Bahan Sumber: hasil pengamatan: hasil wawancara: hasil isian angket: pendapat ahli: dan dokumen Fungsi: memperoleh gambaran secara memadai tentang topik yang digarap; memperkaya gagasan untuk penjabaran rincian topik; mengembangkan rincian topik menjadi paparan yang utuh


Download ppt "Penulisan Karya Ilmiah"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google