Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BASIC KNOWLEDGE BIOPSY

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BASIC KNOWLEDGE BIOPSY"— Transcript presentasi:

1 BASIC KNOWLEDGE BIOPSY
Created By : Romasti Silalahi, S.Kep.,Ners

2 BIOPSI Definisi: Bahasa Latin: : - bios = hidup - opsi = tampilan
Pengangkatan sejumlah jaringan tubuh yang kemudian akan dikirim ke laboratorium untuk diperiksa.dalam menegakkan diagnosis pasti suatu lesi khususnya yang dicurigai sebagai suatu keganasan X-ray USG CT Scan Biopsi Pemeriksaan Patologi Diagnosis Prognosis

3 Jenis Biopsi Biopsi Tertutup
Mengambil contoh jaringan tanpa membuka kulit dan bisa dikerjakan oleh disiplin non-bedah Bahan sedikit/kurang representative, Contoh : FNAB, Core Biopsy, Cairan cyste-sputum-darah-ascites, dan Endoscopy. Biopsi Terbuka Dengan membuka kulit/mukosa, biasanya dikerjakan oleh disiplin bedah Mendapatkan spesimen yang lebih representative Pemeriksaan yang dikerjakan : histo-patologi Contoh : Biopsi insisi, Biopsi eksisi

4 Biopsi Insisional Biopsi Eksisional
Yaitu pengambilan sampel jaringan melalui pemotongan menggunakan pisau bedah dengan cara kulit disayat hingga menemukan massa dan diambil sedikit untuk diperiksa. Biopsi Eksisional Yaitu pengambilan seluruh massa yang dicurigai disertai jaringan sehat di sekitarnya. Metode ini dilakukan di bawah bius umum atau lokal tergantung lokasi massa dan biasanya dilakukan bila massa tumor kecil dan belum ada metastase

5 Biopsi Jarum FNAB (fine needle aspiration biopsy)
Yaitu pengambilan sampel jaringan atau cairan dengan cara disedot lewat jarum Biasanya cara ini dilakukan dengan bius lokal (hanya area sekitar jarum) Bisa dilakukan secara langsung atau dibantu dengan radiologi seperti CT scan atau USG sebagai panduan untuk membuat jarum mencapai massa atau lokasi yang diinginkan Biopsi jarum dibagi atas FNAB (fine needle aspiration biopsy)/BAJAH (Biopsi Aspirasi Jarum halus), dan Core biopsy FNAB (fine needle aspiration biopsy) Pengambilan sample menggunakan jarum kecil atau halus Lebih cepat dan kurang invasif dari core biopsy Memerlukan USG/Mammographik jika benjolan/area yang akan dijadikan sample tidak teraba Dapat dilakukan pada hampir semua tumor baik yang letaknya superfisial maupun yang berada di dalam rongga tubuh

6 FNAB (fine needle aspiration biopsy)

7 Core Biopsy Menggunakan jarum berukuran besar
Memerlukan anastesi lokal Memerlukan USG/Mammografi jika benjolan/massa tidak teraba Tes relatif cepat dan efektif untuk menentukan status jaringan tersangka Dibandingkan dengan biopsi bedah, core biopsi kecil kemungkinan melibatkan jaringan parut, infeksi atau sakit, dan memiliki waktu pemulihan signifikan lebih pendek

8 Punch Biopsy Dilakukan pada kelainan kulit Menggunakan anastesi lokal
Menggunakan seperti pensil kemudian ditekankan pada bagian kulit yang akan diperiksa

9 Kontraindikasi Biopsy
Lesi yang menetap lebih dari 2 minggu tanpa diketahui penyebabnya Ulserasi yang menetap tidak menunjukkan tanda tanda kesembuhan sampai 3 minggu Setiap penonjolan yang dicurigai sebagai suatu neoplasma Lesi tulang yang tidak diidentifikasi setelah pemeriksaan klinis dan radiologis Lesi hiperkeratotik yang menetap Kontraindikasi Biopsy Infeksi pada lokasi yang akan dibiopsi (relatif) Gangguan faal hemostasis berat (relatif) Biopsi diluar daerah yang direncanakan akan dieksisi saat operasi

10 The illiterate of the 21th century will not be those who cannot read and write, but those who cannot learn, unlearn and relearn - Alvin Toffler -


Download ppt "BASIC KNOWLEDGE BIOPSY"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google