Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

RENCANA MEMBINA Topik : SEMAPHORE Durasi : 90 menit

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "RENCANA MEMBINA Topik : SEMAPHORE Durasi : 90 menit"— Transcript presentasi:

1 RENCANA MEMBINA Topik : SEMAPHORE Durasi : 90 menit
TUJUAN (sesuai indikator di penempuhan SKU) Pesdik mampu mengirim pesan menggunakan semaphore. Pesdik mampu menerima pesan semaphore. MATERI (ringkasan materi yang dibuat oleh pembina) Pembina membuat ringkasan sesuai kebutuhan. METODE DAN TEKNIK (penerapan metode kepramukaan) Praktik berdasar lembar kerja Praktik berpasangan LANGKAH-LANGKAH MEMBINA (upacara pembukaan, materi initi, upacara penutupan) SUMBER BELAJAR DAN MEDIA (buku referensi dan media/alat instruksi) Buku Boyman Bendera semaphore Lembar kerja PENILAIAN/EVALUASI (format penilaian/penandatanganan SKU) Mengetahui, Kamabigus Pembina,

2 “CONTOH” LANGKAH MEMBINA”
PENDAHULUAN (30 MENIT) Upacara Pembukaan Latihan (20 menit) disertai briefing oleh pembina tentang latihan pada pertemuan tersebut. Baris Berbaris (10 menit) KEGIATAN INTI (60 MENIT) Masing-masing regu menerima lembar kerja Pesdik berlatih mandiri dalam regu Pembina mengamati proses latihan Pembina merefleksi dan menguatkan hasil latihan Pembina memandu praktik berpasangan KEGIATAN PENUTUP (30 MENIT) Upacara Penutupan Latihan (20 menit) disertai debriefe/refleksi oleh pembina

3 LEMBAR KERJA BELAJAR SEMAPHORE
Adik-adik berlatihlah dalam regumu! Cobalah praktikkan isyarat semaphore mengikuti gambar berikut: Selanjutnya kalian akan berlomba antar regu untuk cepat tepat menjawab isyarat semaphore; Regu terbaik akan mendapat apresiasi dari kakak; Selamat berlatih!


Download ppt "RENCANA MEMBINA Topik : SEMAPHORE Durasi : 90 menit"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google