Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Sa hyunh
2
Peta letak sa hyunh
3
Budaya Sa Huynh di Vietnam bagian selatan didukung oleh suatu kelompok penduduk yang berbahas Austronesia (Cham) yang diperkirakan berasal dari daerah-daerah di kepulauan Indonesia.
4
Sebelum adanya budaya Sa Huynh atau budaya turunan langsung, di daerah Vietnam bagian selatan sepenuhnya didiami oleh bangsa yang berbahasa Austronesia. Dengan demikian benda-benda perunggu yang tersebar sampai ke daerah Indonesia melalui jalur-jalur antara lain: 1. melalui jalur darat; yaitu muangthai dan malaysia terus kepulauan Indonesia. 2. melalui jalur laut; yaitu denganmenyebrangi lautan dan terus tersebar di daerah kepulauan Indonesia
5
Peninggalan budaya sa hyunh
6
Kebudayaan Sa Huynh yang diketahui hingga saat sekarang kebanyakan berasal dari penemuan kubur tempayan dan penguburan ini adalah adat kebiasaan yang mungkin dibawa oleh orang-orang Cham pertama kepulauan indonesia. Penemuan-penemuan Sa Huynh terdapat di kawasan pantai mulai dari Vietnam tengah ke selatan sampai ke delta lembah sungai mekong. Kebudayaan dalam bentuk tempayan kubur yang ditemukan di Sa Huynh termasuk tembikar-tembikar yang berhasil ditemukan itu memiliki hiasan garis dan bidang-bidang yang diisi dengan tera tapian kerang.
7
Peralatan dari besi lebih banyak dipakai dalam kebudayaan Sa Huynh adalah dari kebudayaan Dong Son. Benda-benda perunggu yang berhasil ditemukan di daerah Sa Huynh berupa berbagai perhiasan, gelang, lonceng dan bejana-bejana kecil. Dengan demikian, kebudayaan Sa Huynh diperkirakan berlangsung antara tahun 600 SM sampai dengan tahun masehi.
8
india Upaya penyebaran kebudayaan orang-orang India melalui hasil-hasil karya sastra. Hasil karya sastra berbahasa sansekerta dan tamil, sudah berkembang di wilayah Asia Tenggara termasuk Indonesia Menjelang tahun 70 M terdapat bukti bahwa cengkeh dari maluku telah mencapai roma melalui aktivitas pelayaran dan perdagangan. Antara abad pertama hingga kelima masehi muncul pusat-pusat perdagangan di wilayah Indonesia. Hal ini yang menyebabkan daerah di Indonesia akhirnya menjadi pusat pertemuan para pedagang dari Cina dengan India dan Romawi.
10
Pengaruh India berhasil masuk ke berbagai sektor kehidupan masyarakat Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan keberadaan masyarakat Indonesia yang beragama Hindu dan Budha, serta berdirinya kerajaan-kerajaan di Indonesia yang mendapat pengaruh india seperti Kerajaan Kutai, Tarumanegara, Holing dan kerajaan-kerajaan yang berdiri pada masa selanjutnya
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.