Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
GSM ISTIKOMAH M
2
PENGERTIAN GSM Global System for Mobile Communication
Salah satu standart sistem komunikasi nirkabel (wireless) yang bersifat terbuka Merupakan generasi kedua (2G) sistem telepon genggam
3
KEUNTUNGAN GSM Dilihat dari sudut pandangnya * Konsumen
- kualitas suara digital yang lebih tinggi - alternatif biaya rendah untuk menelpon dan pengiriman pesan * Operator - kemampuan menerapkan peralatan dari yang berbeda - penawaran jasa roaming
4
Dilihat dari kualitasnya dibanding sistem yang lain
- standart jaringan yang terbuka memberi kesempatan menambah layanan didalamnya - coveragenya lebih luas - roamingnya lebih luas - vendor (operator) yang bnyak dan berkompetisi dengan ketat - aksesorisnya lebih fleksibel dan banyak pilihan
5
KELEMAHAN GSM Kualitas datanya sering terjadi drop call
Keamanan datanya mudah disadap
6
KARAKTERISTIK GSM Dapat menangani suara secara efisien
Keterbatasan dalam kemampuan transfer data aplikasi internet
7
TUJUAN PERANCANGAN GSM
GSM dirancang untuk aplikasi video bukan data tetapi masih bisa dilewati oleh data namun speednya rendah yaitu 9.6kbps
8
FASILITAS DALAM GSM Dapat mengirim gambar dengan menggunakan MMS
Dapat mengirim data dengan menggunakan GPRS Dapat memberikan kecepatan yang lebih tinggi dengan menggunakan EDGE
9
KONSEP KANAL PADA GSM Kanal Fisik - Satu TimeSlot (TS)
- Setiap carrier RF terdiri dari 8 TS Kanal Logic - Kanal Trafic dapat membawa suara atau data untuk layanan komunikasi - Kanal Kontrol digunakan untuk keperluan signaling - Kanal Logic ditumpangkan pada kanal fisik
10
ARSITEKTUR GSM
11
Base Station Subsystem (BSS)
Network and Switching System (NSS) Operation Support Subsystem (OSS)
12
KEUNGGULAN GSM Dapat melakukan International Roaming
Tidak terpaku pada satu pemasok, sehingga tidak terjadi monopoli Validasi pelanggan diperiksa sebelum hubungan pembicaraan terlaksana
13
Dengan fasilitas frekuensi hoping, tidak ada pihak ketiga yang secara tidak sah dapat ikut mendengarkan pembicaraan. Kualitas suara yang lebih baik dan lebih peka Kapasitas pelanggan yang lebih besar
14
SPESIFIKASI GSM Frequency band
adalah 1,850 sampai 1,990 Mhz (MS ke BS) Duplex distance adalah 80 Mhz Channel separation adalah 200 Khz
15
TERIMA KASIH
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.