Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PERILAKU PENCARIAN LAYANAN KESEHATAN
Psikologi Kesehatan PERILAKU PENCARIAN LAYANAN KESEHATAN
2
Respons terhadap Sakit
Adanya keanekaragaman budaya, kebiasaan, pola kehidupan di masyarakat membuat persepsi individu terhadap suatu hal dapat berbeda-beda Sama halnya persepsi individu terhadap suatu sakit. Orang bisa mempersepsi berbeda terhadap sakit yang dirasakan
3
Respons terhadap Sakit
(Notoadmojo, 2010) Masyarakat yang diserang sakit dan merasakan sakit akan timbul berbagai macam perilaku dan usaha supaya dapat sembuh : Tidak bertindak apa-apa Tindakan mengobati sendiri Mencari tempat pengobatan tradisional Mencari tempat pengobatan modern
4
Tidak Bertindak Apa-apa
Dikarenakan penyakit yang dialami individu belum mengganggu kegiatan atau pekerjaan mereka sehari-hari Lokasi fasilitas kesehatan jauh dan persepsi masyarakat terhadap petugas kesehatan masih dipandang negatif
5
Tindakan Mengobati Diri Sendiri
Tindakan mengobati diri sendiri didasarkan pada pengalaman masyarakat bahwa usaha mengobati sendiri pada penyakitnya dapat mendatangkan kesembuhan. Misalnya : kerokan, minum ramuan / jamu
6
Mencari Pengobatan Tradisional
Bagi masyarakat desa, pengobatan tradisional masih menduduki tempat teratas daripada tempat pengobatan-pengobatan yang lain. Pada masyarakat pedesaan masalah sakit dan penyakit bukan karna gangguan fisik tetapi lebih disebabkan karena faktor sosial budaya
7
Mencari Pengobatan Modern
Masyarakat mencari ke pengobatan-pengobatan modern yang dididirikan oleh pemerintah atau lembaga-lembaga kesehatan swasta. Misalnya : puskesmas, balai pengobatan, rumah sakit
8
Syarat Pelayanan Kesehatan
Untuk mengantisipasi terjadinya persepsi yang beragam di masyarakat terhadap sakit, maka perlu ada pembenahan pada sarana pelayanan kesehatan.
9
Syarat Pelayanan Kesehatan (Azwar, 1996)
Tersedia dan berkesinambungan Dapat diterima secara wajar Mudah dicapai ditinjau dari sudut lokasi Mudah dijangkau dari sisi ekonomi Bermutu dari sisi pelayanan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.