Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

METODOLOGI PENELITIAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "METODOLOGI PENELITIAN"— Transcript presentasi:

1 METODOLOGI PENELITIAN
KONTRAK PERKULIAHAN METODOLOGI PENELITIAN

2 Tujuan Intruksional Mahasiswa mampu menjelaskan tinjauan pustaka
Mahasiswa mampu menjelaskan langkah penelitian, latar belakang, perumusan masalah, tujuan penelitian Mahasiswa mampu menjelaskan tinjauan pustaka dan kerangka konsep Mahasiswa mampu menjelaskan populasi dan sampel Mahsiswa mampu menjelaskan definisi operasional dan variabel Mahasiswa mampu membuat abstrak penelitian & artikel ilmiah Mampu memahami kepustakaan

3 Buku Rujukan Prisnsip & Metode Riset Epidemiology, Bhisma Murti, 1997, Yogjakarta : Gadjah Madya University Press Metodologi Penelitian, Soetrisno Hadi, 2004, Yogjakarta : Andi Offset Dasar-dasar Metodologi Penelitian Klinis., ,Jakarta : Binarupa Aksara

4 Jadual Perkuliahan (Senin, 14.00- 15.40)
SESI WAKTU MATERI DOSEN 1 9 September 2013 Kontrak Pengantar Metodologi penelitian Pemilihan Topik Judul LYH 2 16 September 2013 Langkah penelitian Latar Belakang Perumusan Masalah Tujuam Penelitian CHA 3 23 September 2013 Langkah-langkah penelitian Tinjauan Pustaka Kerangka konsep PS 4 30 September 2013 Seminar CHA/AH 5 7 Oktober 2013 FS/PS 6 14 Oktober 2013 SA/MA/LYH 7 21 Oktober 2013 Populasi Besar sampel & Cara Pengambilan sampel 8 28 Oktober 2013 Definisi Operasional & Variabel SA 9 4 November 2013 Penulisan hasil & pembahasan FS 10 11 November 2013 Kepustakaan & plagiarism MA 11 18 November 2013 Pembuatan abstrak penelitian & artikel ilmiah AH 12 25 November 2013 13 2 Desember 2013 14 21 Desember 2013

5 Pengajar Lucia Y. Hendrati, S KM, M Kes (LYH) sebagai PJMK
dr. Prijono setyabhakti, MS, MPH (PS) Fariani Syahrul, SKM, Mkes (FS) Prof. DR. dr. Catharina U. W., MS, MPH (CHA) Drg. Arief Hargono, M Kes (AH) Dr. M. Attoillah I, M Kes (MA) DR. dr. Santi Martini, M Kes (SM)

6 Evaluasi Presentasi & ProposaL Penilaian presentasi : - Penyajian
- Kemampuan menjawab Penilaian proposal - Sistematika & konsistensi

7 Deskripsi Seminar Sifat : INDIVIDU Seminar 1 : Menyajikan judul, Bab 1 Pendahuluan (latar belakang, perumusan masalah dan Tujuan penelitian), Bab 2 (Tinjauan Pustaka), Bab 3 (Kerangka Konsep) Seminar 2 : Menyajikan Bab 4 (Metode Penelitian yang meliputi jenis dan rancang bangun penelitian, populasi dan sampel , subyek penelitian (deskriptif), besar sampel, cara mengambil sampel, variabel dan definisi operasional serta skala data, Instrument pengumpulan Data, Cara pengumpulan data, analisis data

8 Pengantar metodologi penelitian

9

10 Tanggung Jawab Peneliti
Hak---- mengembangkan rasa ingin tahu seluasnya harus seimbang dengan kewajibannya Kewajibannya adalah tanggung jawab pengembangan ilmu yang mengacu kesejahteraan umat manusia

11

12 Mengangkat Masalah FINER Feasible ------tersedia subyek, dana , waktu,
alat Novel menarik bagi peneliti Ethical tidak bertentangan dengan etika Relevant bagi ilmu pengetahuan, kebijakan kesehatan/tatalaksana pasien, penelitian selanjutnya


Download ppt "METODOLOGI PENELITIAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google