Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

REKAPITULASI HASIL SEMENTARA PILEG 2014

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "REKAPITULASI HASIL SEMENTARA PILEG 2014"— Transcript presentasi:

1 REKAPITULASI HASIL SEMENTARA PILEG 2014
NOVA LESTARI ILMU ADMINISTRASI NEGARA B 2013

2 PENDAHULUAN PEMBAHASAN KESIMPULAN

3 PENDAHULUAN Berdasarkan hasil penghitungan cepat (quick count) pada pemilu legislatif tahun 2014, diketahui bahwa PDI perjuangan memimpin perolehan suara. Berdasarkan hasil quick count atau hitung cepat yang diadakan berbagai lembaga survey, PDI Perjuangan unggul dengan perolehan suara hampir 20 persen, disusul urutan kedua Partai Golkar dan ketiga Gerindra. Sedangkan PBB dan PKPI diprediksi terpental tidak punya wakil di parlemen karena suaranya tidak signifikan. Ketua Umum PDI perjuangan, Megawati Soekarnoputri mengaku cukup lega karena partai yang dipimpinnya memenangi hasil sementara pileg Berdasarkan data, PDIP menang di beberapa provinsi seper DKI Jakarta, Banten, Jawa Tengah, Jawa Barat, DI Yogyakarta, Bali, Sulawesi Utara, Maluku, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Timur, Bangka Belitung, Lampung, Sumatera Utara dan Bengkulu HOME

4 PEMBAHASAN 2004 2009 2014 ANALISIS KESELURUHAN HOME

5 PEMILU TAHUN 2004 Jumlah partai yang berpartisipasi adalah 9
Suara Mayoritas Partai Golkar (21,58%) Suara Minoritas PKPI (1,26%) HOME

6 PEMILU TAHUN 2009 Dua partai baru ikut bertanding, yaitu Partai Gerindra dan Partai Hanura menjadikan partai yang bertanding sebanyak 11 partai. Suara Tertinggi Partai Demokrat (20,85%) Suara Terendah PKPI (0,90%) HOME

7 PEMILU TAHUN 2014 Dominasi suara PDI Perjuangan(19,77%)
Minoritas PKPI (0,97%)

8 Partai Kebangkitan Bangsa
12 partai ikut bertanding dengan keikutsertaan partai baru, yakni Partai NasDem. PEMILU TAHUN 2014 Partai Nasdem Partai Kebangkitan Bangsa PKS PDIP Partai Golkar Partai Gerindra Partai Demokrat PAN PPP Partai HANURA Partai Bulan Bintang PKPI HOME

9 Sumber : Kedaulatan Rakyat, 10 April 2014

10 Hasil Analisis KESELURUHAN
Jumlah partisipasi partai: i = 9 partai ii = 11 partai iii = 12 partai pada pemilu tahun 2004, 9 buah partai ikut bertanding. Partai Golkar memperoleh suara mayoritas dengan perolehan suara 21,58%, sementara yang memperoleh suara paling sedikit adalah partai PKPI dengan perolehan suara sebanyak 1,26% Pada Pemilu tahun 2009, dua partai baru ikut bertanding, yaitu Partai Gerindra dan Partai Hanura menjadikan partai yang bertanding sebanyak 11 buah partai. Partai dengan perolehan suara tertinggi dicapai oleh Partai Demokrat dengan suara sebanyak 20,85% dan paratai yang dinilai kalah dalam pemilihan tahun 2009 adalah PKPI dengan perolehan suara sebanyak 0,90%. Berdasarkan perolehan suara sementara tahun 2014, 12 partai ikut bertanding dengan keikutsertaan partai baru, yakni Partai NasDem. Partai yang mendominasi suara rakyat pada pemilu kali ini adalah partai PDI Perjuangan dengan perolehan nilai sebanyak 19,77% sementara partai yang menjadi minoritas dalam pemilu kali ini disandang oleh PKPI dengan perolehan suara sebanyak 0,97%. HOME

11 KESIMPULAN Dalam setiap periode pemilihan umum, berlaku pertambahan partisipasi partai dari Sembilan buah partai pada tahun 2004 kepada 12 partai pada tahun Dalam ketiga periode tersebut, persaingan yang ketat berlaku antara Partai Golkar dan PDI Perjuangan untuk memperoleh suara terbanyak dalam pemilihan umum. Pada tahun 2004 dan 2009 Partai Golkar memimpin suara dengan suara sebanyak21,58% dan 14,45%. Akan tetapi, pada tahun 2014 PDI Perjuangan memimpin suara dengan perolehan presentase sebanyak 19,77%. Dari tahun 2004 hingga tahun 2014. PKPI memperoleh suara minimum. Hal ini menunjukkan bahwa Partai Islam mendapat kepercayaan yang sedikit dari rakyat memandangkan ia hanya menekankan kepada satu kaum saja. END

12


Download ppt "REKAPITULASI HASIL SEMENTARA PILEG 2014"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google