Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
KONSEP PERSALINAN NORMAL
OLEH KELOMPOK 5 ILHAM REZKI MIMI MASNIWATI DEVI YUNITA ASTUTI MAILA ANDRA SANTI NOLA ASRIL AMALIA ZUKRA
2
Konsep persalinan normal
Persalinan adalah proses membuka dan menipisnya serviks, dan janin turun ke dalam jalan lahir. Kelahiran adalah proses dimana janin dan ketuban didorong keluar melalui jalan lahir (Prawiharjo, 2002) Persalinan Dan Kelahiran Normal Adalah proses pengeluaran janin yang terjadi pada kehanmilan aterm (37- 42) mg, lahir spontan dgn presentasi kepala yang berlangsung ±18 jam, tanpa komplikasi pada ibu maupun janin.
3
B. kala 2 pembukaan 10 cm sampai janin lahir
Kala persalinan A. kala 1 1. fase laten (8 jam), pembukaan < 4cm 2. fase aktif (6-8 jam) pembukaan ≥ 4 cm B. kala 2 pembukaan 10 cm sampai janin lahir Pp : 2 jam Mp :1 jam C. kala 3 Kala uri (lahirnya plasenta) berlangsung menit D. kala 4 Mengawasi perdarahan post partum primer 1- 2 jam pp
4
Penatalaksanakan Nyeri Non Farmakologi
Relaksasi Psikoanalgesia Hipnoterapi Imajinasi Akupresur Masasse
5
TINDAKAN PEMBEDAHAN PADA PERSALINAN
1. tindakan pada janin Chorionic villus sampling (CVS) Amniosentesis Pengambilan darah janin saat bersalin (Fetal blood sampling). Kordosintesis Tranfusi darah pada janin, pada janin dengan masalah hidrops Feto-amniotic shunting
6
Lanjutan…. 2. Dilatasi dan kuretase :tindakan pengeluaran jaringan konsepsi setelah keguguran atau bagian selaput lendir rahim (endometrium ) pada kasus ginekologi 3. Pengangkatan kehamilan di luar kandungan (kehamilan ektopik) 4. Pengangkatan kista indung telur (ovarium) dalam kehamilan 5. Tes douglas punksi (tes menilai adanya hamil luar kandungan ) 6.Versi kepala eksterna (External cephalic version): tindakan memutar janin dengan presentasi bokong (sungsang) menjadi presentasi kepala
7
Lanjutan….. 7. Pengikatan mulut rahim (Cervical cerclage): dilakukan pada usia kehamilan minggu pada kasus mulut rahim yang pendek 8. Bedah sesar (Seksio sesarea): proses melahirkan janin melalui dinding perut 9. Persalinan normal 10. Persalinan pervaginam pada sungsang (spontan atau bantuan) 11. Persalinan pervaginam dengan bantuan alat (vaginal assisted delivery), yaitu persalinan dengan vakum (disedot menggunakan alat vakum) dan forcep (alat seperti tang) 12. Episiotomi dan penjahitan mulut rahim (serviks) yang robek
8
Lanjutan… 13. . Tindakan pembedahan untuk menghentikan perdarahan saat persalinan Kompresi bimanual pada rahim Pengikatan (Ligasi) arteri uterina Pengikatan (Ligasi) arteri hipogastrika Teknik B- Linch : Bedah sesar dan pengangkatan rahim (Cesarean Hysterectomy)
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.