Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Kaitan Pendidikan dengan Politik
Tilaar (2003) menjelaskan, pendidikan, kebudayaan, dan politik tidak bisa dipisahkan. Pada sisi yang lainnya, kekuasaan negara memiliki batas-batas tertentu dalam dunia pendidikan. Negara tidak bisa mencampuri urusan pribadi (privacy) masyarakat. Perlunya pemberdayaan pendidikan sebagai bagian penting dari proses politik di Indonesia, khususnya politik karakter bangsa bagi pembangunan.
2
Politik Pendidikan Politik pendidikan, yaitu penggunaan kekuasaan untuk mendesakkan kebijakan pendidikan, dapat bersifat keras dan lunak. Politik pendidikan dikategorikan keras apabila melibatkan kekuatan (fisik) untuk mendesakkan implementasi kebijakan tertentu. Sebaliknya, politik pendidikan lunak menekankan implementasi kekuasaan secara halus lewat strategi taktis Kebijakan politik sangat menentukan arah pembinaan dan pengembangan pendidikan.
3
Politik pendidikan Kebijakan Hukum Legal formal Unsur subyektifitas
Kebijaksanaan Nurani Unsur subyektifitas
4
Secara politis, pendidikan bergerak dalam beberapa fase, yaitu ;
Zaman Kerajaan, pendidikan berlandaskan keagamaan Sebelum kemerdekaan, pendidikan berlandaskan kepentingan penjajah Selama kemerdekaan, pendidikan berperan sebagai pemersatu bangsa, mempertebal rasa persatuan dan kesatuan Setelah kemerdekaan, pendidikan mengalami pergeseran paradigma (orde lama, orde baru, orde reformasi)
5
Kebijakan Pendidikan 1. Pemerataan Pendidikan
Persamaan kesempatan pendidikan Layanan khusus Peningkatan retensi
6
2. Mutu/Kualitas 3. Relevansi Belajar mengajar Tenaga kependidikan
Kesiswaan,dll 3. Relevansi Kebutuhan peserta didik Kebutuhan berbagai sektor pembangunan Tuntutan lokal dan global
7
Kerjasama, monitoring dan evaluasi
4. Efisiensi SIM Finansial Kerjasama, monitoring dan evaluasi
8
Pendidikan Politik Adalah suatu upaya untuk memberikan pemahaman terhadap peserta didik khususnya, maupun seluruh staf akademika tentang politik dalam dunia pendidikan. Dalam hal ini pendidikan berperan penting dalam membentuk perilaku dan moralitas masyarakat, yang nantinya akan memberikan karakteristik bagi penyelenggaraan pendidikan.
9
Contoh permasalahan kaitan pendidikan dan politik:
rendahnya mutu atau kapabilitas guru di Indonesia kuatnya politik pendidikan, yang mengontrol arah dan sistem pendidikan selama tiga dekade membuat para guru seperti ''robot'' yang dipenjara melalui tugas-tugas kedinasan yang stagnan. rendahnya tingkat kesejahteraan guru Indonesia
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.