Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Ekonomi mikro dan makro
Pertemuan 5 Ekonomi mikro dan makro
2
Ekonomi mikro Adalah salah satu cabang ilmu ekonomi yang pembahasannya menitikberatkan pada prilaku ekonomi individu rumah tangga, perusahaan dan pasar.
3
Ekonomi makro Adalah salah satu cabang ilmu ekonomi yang pembahasannya menitikberatkan pembahasan mengenai perekonomian secara keseluruhan.
4
perbedaan Ekonomi makro Ekonomi mikro
Membahas prilaku individu rumah tangga. Membahas prilaku individu perusahaan. Membahas prilaku suatu pasar (industri). Membahas perilaku rumah tangga dalam suatu perekonomian negara. Membahas prilaku seluruh perusahaan yang terdapat dalam suatu perekonomian negara. Membahas prilaku seluruh pasar (industri) dalam suatu perekonomian negara.
5
Permasalahan ekonomi mikro
Masalah harga dasar dan harga tertinggi Meningkatnya permintaan beras Kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) Masalah monopoli Masalah distribusi
6
Permasalahan ekonomi makro
Masalah kemiskinan dan pemerataan. Krisis nilai tukar. Masalah utang luar negri. Masalah perbankan dan kredit macet. Masalah inflasi. Pertumbuhan ekonomi dan pengangguran.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.