Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
BIOLOGI OLEH : A2-28-RIKA ELFINA-2011
2
Komponen Ekosistem A.Lingkungan Abiotik(lingkungan fisik)
Ekosistem di susun oleh dua komponen utama,yaitu lingkungan abiotik dan biotik. A.Lingkungan Abiotik(lingkungan fisik) Lingkungan Abiotik dapat berupa air,udara,suhu,cahaya,kelembaban,lahan,dan energi,serta bahan mineral yang terkandung di dalamnya. 1.Air Air terdiri atas molekul hidrogen dan oksigen. air merupakan tempat tinggal sebagian makhluk hidup . Selain itu ,air juga berperan sebagai penentu kelembaban udara yang dapat barpengaruh terhadap kehidupan makhluk hidup. pada umumnya,air sangat di perlukan oleh semua makhluk hidup karena sebagian besar tubuh mereka terdiri atas air.
3
Lanjutan………………… 2. Udara 3.Suhu
Udara terdiri atas beberapa macam gas,antara lain nitrogen,oksigen,dan karbon dioksida .Gas nitrogen berperan dalam membentuk protein,oksigen untuk pembakaran,dan karbon dioksida untuk bahan fotosintesis. 3.Suhu Suhu merupakan derajat energi panas yang bersumber dari radiasi matahari.suhu di udara,tanah,dan air sangat di perlukan bagi setiap makhluk hidup.dalam tubuh makhluk hidup.
4
Lanjutan…………….. 4.Cahaya Cahaya matahari merupakan bahan yang sangat di perlukan makhluk hidup.Tumbuhan menggunakan cahaya matahari untuk fotosintesis.Tanpa cahaya matahari tumbuhan dan makhluk hidup lainnya tidak dapat hidup. 5.Kelembaban Kelembaban merupakan salah satu komponen abiotik yang terdapat di udara dan tanah.kelembaban udara menandakan banyaknya kandungan uap air di udara,sedangkan kelembapan tanah berarti banyaknya kandungan uap air tanah .kelembapan berperan untuk mencegah kekeringan akibat penguapan pada makhluk hidup.
5
Terdiri atas ion-ion nitrogen,fosfat,sulfur,kalsium,dan natrium.
6.Tanah Tanah berasal dari hasil pelapukan batuan.Tanah merupakan tempat tinggal manusia dan hewan serta tempat tumbuh bagi tumbuhan. 7.Garam-Garam mineral Terdiri atas ion-ion nitrogen,fosfat,sulfur,kalsium,dan natrium.
7
LIngkungan biotik(Lingkungan hayati
Lingkungan biotik meliputi tumbuhan,hewan(termasuk manusia dan berbgai jenis mikrob.Mereka antra lain berfungsi sebagai produser,konsumer,dan pengura 1.Produser yaitu makhluk hidup penghasil senyawa organik yang kebanyaskan terdiri atas tumbuh-tumbuhan hijau. 2.Konsumer yaitu kelompok makhluk hidup yang tidak dapat mensintesa makanan sendiri. 3.Dekomposer(pengurai) yaitu kelompok mikrob yang bertugas menguraikan senyawa organik menjadi senyawa anorganik yang selanjutnya di kembalikan lagi ke ekosistem sehingga dapat digunakan kembali oleh produser.komponen tersebut antara lain adalah jamur dan bakteri.
8
Suksesi
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.