Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

WISC (WECHSLER INTELLIGENCE SCALE FOR CHILDREN) PERTEMUAN 12

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "WISC (WECHSLER INTELLIGENCE SCALE FOR CHILDREN) PERTEMUAN 12"— Transcript presentasi:

1 WISC (WECHSLER INTELLIGENCE SCALE FOR CHILDREN) PERTEMUAN 12
NOVENDAWATI WAHYU SITASARI PSIKOLOGI

2 KEMAMPUAN AKHIR YANG DIHARAPKANC
Mahasiswa mampu mengenali, memahami dan menjelaskan tes WISC

3 Indikasi dari subtest WISC
Informasi Mengukur banyaknya informasi umum yang dapat diserap dan disimpan individu dari lingkungan Dipengaruhi memory jangka panjang, pemahaman, berpikir asosiatif, latar belakang budaya, minat membaca

4 2. Pemahaman Mengukur pertimbangan praktis dalam hubungan sosial sehari-hari, seberapa besar pengaruh sosial budaya dan perkembangan moral Dipengaruhi informasi yang sudah dimiliki, kemampuan mengevaluasi dan menggunakan pengalaman masa lalu, kemampuan verbal, stabilitas emosi

5 3. Berhitung Perkembangan kognitif dan kemampuan abstrak, pola berpikir kompleks Perhatian dan konsentrasi (non-kognitif) Dipengaruhi kognitif dan non kognitif

6 4. Persamaan Kemampuan memahami dasar hubungan yang esensi di lingkungan Memori jangka panjang, berpikir asosiatif Minat membaca memengaruhi

7 5. kosakata Mengukur tingkat inteligensi umum, kemampuan belajr, berpikir abstrak, kemampuan menyimpan informasi Dipengaruhi pendidikan dan lingkungan

8 6. Rentangan Angka Ingatan jangka pendek dari auditif
Perhatian dan konsentrasi

9 7. Melengkapi Gambar Identifikasi visual terhadap objek umum
Membedakan yang esensi dan tidak Perhatian dan konsentrasi

10 8. Mengatur Gambar Persepsi dan pemahaman visual, perencanaan dalam urut-urutan Melihat hubungan sebab akibat Hubungan antar manusia terutama common sense

11 9. Rancangan Balok Hubungan terutama spatial
Persepsi, analysis, synthesis Visual motor coordination

12 10. Merakit Objek Persepsi visual dan koordinasi visual motor
Kemampuan merakit Pemahaman hubungan bagian dan keseluruhan

13 11. Simbol Angka Kemampuan untuk menyerap materi baru dalam konteks asosiatif Visual motor dextirity dan kecepatan serta ketepatan

14 12. Maze Persamaan, perhatian
Koordinasi visual motor, kecepatan dan ketepatan

15 Kategori IQ Wechsler Very Superior > 130 Superior 120 – 129
High Average 110 – 119 Average 90 – 109 Low Average 80 – 89 Borderline 70 – 79 Mental Retarded < 69

16 Selisih minimal 15 point PIQ>VIQ PIQ<VIQ
Acting out : berperilaku distruktif Performance : bekerja dengan konkrit, dengan kemampuan motorik dan perceptual Mungkin memiliki over achieving Psychopatology/obsesive compulsive Memiliki tingkat pendidikan yang tinggi Selisih minimal 15 point


Download ppt "WISC (WECHSLER INTELLIGENCE SCALE FOR CHILDREN) PERTEMUAN 12"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google