Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
TRAUMA PADA FLEKSUS BRACHIALIS
2
APA ITU FLEKSUS BRACHIALIS ......???????????
3
Plexus brachialis adalah anyaman (Latin: plexus) serat saraf yang berjalan dari tulang belakang C5-T1, kemudian melewati bagian leher dan ketiak, dan akhirnya ke seluruh lengan (atas dan bawah).
5
JENIS FLEKSUS BRANCHIALIS
A. Paralisis Erb-Duchene Kerusakan cabang-cabang C5 – C6 dari pleksus biokialis B. Paralisis Klumpke Kerusakan cabang-cabang C8 – Ih1 pleksus brakialis
6
Tarikan yang kuat di daerah leher pada saat lahirnya bayi
ETIOLOGI???? Tarikan yang kuat di daerah leher pada saat lahirnya bayi Tarikan berlebihan pada saat melahirkan bayi
7
GEJALA Gangguan motorik lengan atas,
Jika diangkat, lengan tampak lemas dan menggantung, Hiperekstensi dan fleksi pada jari – jari, dan Reflek meraih pada tangaan tidak ada
8
PENANGANAN Letakkan lengan atas dalam posisi abduksi 90° dalam putaran keluar. Siku berada dalam fleksi 90° dengan supinasi lengan bawah dan ekstensi pergelangan dan telapak tangan menghadap kedepan. Fisioterapi: penyembuhan akan terjadi dalam beberapa hari sampai 3 – 6 bulan setelah melahirkan.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.