Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehFarida Sanjaya Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Masalah-Masalah Ekonomi dan Analisis Ekonomi
2
Masalah-masalah ekonomi timbul sebagai akibat daripada ketidakseimbangan di antara keinginan manusia untuk mendapat barang dan jasa dengan kemampuan faktor-faktor produksi menghasilkan barang dan jasa untuk memenuhi keinginan tersebut
3
Masalah-masalah Pokok Dari Setiap Perekonomian
Apakah barang dan jasa yang harus diproduksi dan berapa banyak? Dengan cara bagaimana barang-barang diproduksinya? Untuk siapa barang-barang diproduksikan?
4
Batas Kemungkinan Produksi
Tega kerja yang dipekerjakan Menghasilkan barang-barang sesuai keinginan konsumen Tingkat teknologi
5
Tingkat Produksi Yang Bisa Dicapai
Berdasarkan kepada pemisalan-pemisalan dapat dibuat gambaran hipotesis yang mungkin diciptakan oleh fungsi industri dan barang pertanian yang mungkin diciptakan oleh berbagai gabungan faktor produksi yang digunakan.
6
Kurva Kemungkinan Produksi
7
Sistem Perekonomian Sistem pasar bebas Sistem ekonomi campuran
Sistem ekonomi perencanaan pusat
8
Sistem Pasar Bebas Adalahkeyakinan apabila setiap unit pelaku ekonomi diberikan kebebasan untuk melakukan kegiatan-kegiatan yang akan memberikan keuntungan kepada dirinya, maka pada waktu yang sama masyarakat akan memperoleh keuntungan juga
9
Sistem ekonomi Campuran
Adalah sistem ekonomi yang dikendalikan dan diawasi oleh pemerintah tetapi masyarakat masih mempunyai kebebasan yang cukup luas untuk menentukan kegiatan-kegiatan ekonomi yang dilakukan dalam masyarakat
10
Sistem Ekonomi Perencanaan Pusat
Adalah sistem ekonomi dimana pemerintah sepenuh-penuhnya menentukan corak kegiatan ekonomi yang akan dilakukan. Ini berarti pemerintah yang akan menjawab dan menyelesaikan masalah ekonomi pokok
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.