Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Obstruksi Laring
2
PENYEBAB OBSTRUKSI LARING
Radang : difteri dan non-difteri Tumor : jinak atau ganas Kongenital : laringomalasia,trakeomalasia,lesi anatomik (selaput pita suara, stenosis, hemangioma), kelumpuhan pita suara, anomali pembuluh darah. Paresis N. rekuren laring bilateral Trauma laring dan trakea Benda asing yang menyumbat laring
3
Gejala umum :stridor, sesak nafas, retraksi
DIAGNOSIS Gejala umum :stridor, sesak nafas, retraksi (fosa suprasternal, epigastrium,infra klavikula, interkostal), suara parau (disfonia), sianosis. Laringoskopi indirek dan direk
4
Laringoskopi direk : isap sekret (membebaskan jalan
TINDAKAN SEGERA Laringoskopi direk : isap sekret (membebaskan jalan nafas) dan melihat kelainan Laringoskopi indirek : u/ orang dewasa, pasien tidak terlalu sesak
5
I. Terdapat stridor, sedikit
Stadium dan Penatalaksanaan Obstruksi Laring I. Terdapat stridor, sedikit retraksi di fosa suprasternal. Pasien tidak tampak ketakutan. Kortikosteroid & pengawasaan ketat II. Cekungan makin dalam di fosa suprasternal & retraksi epigastrium.persiapan trakeostomi
6
Obstruksi Laring III. Retraksi jelas di fosa
Stadium dan Penatalaksanaan Obstruksi Laring III. Retraksi jelas di fosa suprasternal, epigastrium, infra klavikula dan interkosta. intubasi segera dilakukan, bila tidak dirawat diruang ICU trakeostomi. IV. Retraksi bertambah dalam, muka ketakutan, kulit pucat kebiruan (sianosis) Intubasi harus cepat dlakukan ( krikotirotomi ) dan diberi oksigen. Bila keadaan lebih baik maka dilakukan trakeostomi. INTUBASI KRIKOTIROTOMI
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.