Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehSudirman Setiawan Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
PERLAWANAN PAJAK Hafiez Sofyani, SE. M.Sc
2
Hutang Pajak Kewajiban WP yang harus dilunasi kepada pemerintah
Timbulnya hutang pajak Karena ada keadaan, peristiwa/ kejadian, atau perbuatan yang: dapat menimbulkan objek pajak dapat dikenakan pajak Ada UU dapat dipaksakan
3
Berakhirnyanya UTANG PAJAK
PEMBAYARAN KOMPENSASI DALUWARSA PEMBEBASAN DAN PENGHAPUSAN
4
Berakhirnya Hutang Pajak
Pembayaran Ke kas negara Tepat waktu Kompensasi Ada kelebihan pembayaran pajak
5
Berakhirnya Hutang Pajak
Penghapusan Dinyatakan pailit oleh pengadilan Pembebasan Pada sanksi pajak Lewat waktu atau kedaluwarsa Diatur dalam peraturan perpajakan
6
PERLAWANAN PAJAK PASIF AKTIF
7
Sistem Perpajakan Yang Rumit Tidak ada system kontrol
Perlawanan Pasif Tidak Tahu Sistem Perpajakan Yang Rumit Tidak ada system kontrol
8
Perlawanan AKTIF upaya dengan sengaja: Tax Avoidance Tax Evasion
9
Penghindaran Pajak Tax avoidance
Tidak melanggar ketentuan perpajakan yang berlaku Bagi WP: Pajak adalah “biaya”, jadi harus dilakukan penghematan Bagi fiskus: Pajak adalah kewajiban
10
Pengelakan Pajak Tax evasion
Dengan melanggar ketentuan perpajakan yang berlaku Ada sanksi perpajakan: Bunga Kenaikan Sita Pidana
11
Upaya Fiskus Penyuluhan Penelitian Pemeriksaan Penyidikan
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.