Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Penataan dapat dilakukan dalam bentuk:

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Penataan dapat dilakukan dalam bentuk:"— Transcript presentasi:

1 Penataan dapat dilakukan dalam bentuk:
PENYAJIAN DATA PENYAJIAN DATA adalah langkah-langkah menata data yang diperoleh untuk dapat memperjelas permasalahan. Penataan dapat dilakukan dalam bentuk: Tabel atau Daftar - Tabel Baris-Kolom - Tabel Kontingensi - Daftar Distribusi Frekuensi Diagram atau grafik statistik - Diagram Batang (Bar) - Diagram Garis (Line) - Diagram Lingkar (Pie) - Diagram Scatter (Scatter Chart) - Histogram - Poligon dan Ogive

2 Tabel Baris Kolom Suatu daftar atau tabel yang terdiri atas satu atau beberapa baris dan atau beberapa kolom dalam mendeskripsikan sesuatu secara angka. Judul kolom Kolom-1 Kolom-2 Kolom-3 Judul baris Baris-1 Data Baris-2 dst…

3 Tabel Kontingensi Suatu daftar atau tabel yang sengaja ditampilkan karena satu unsur dengan unsur lainnya terdapat kesesuaian (pengaruh/keterkaitan). Asal Daerah Bandung Luar Bandung SEX Laki-laki Data Perempuan Jumlah

4 Tabel Distribusi Frekuensi

5 PENYAJIAN DATA Langkah-langkah Distribusi Frekuensi: Mengumpulkan data dan mengurutkan data dari terkecil ke terbesar atau sebaliknya Menentukan Rentang (Range) data yaitu selisih dari terbesar (Xn) dengan data terkecil (X1) r = Xn – X1 Menentukan Jumlah kelas dengan menggunakan aturan Sturgess k = 1 + 3,322 log n di mana k= jumlah kelas; n = jumlah data Membuat interval kelas (lebar kelas) c = r/k Melakukan penghitungan atau penturusan setiap kelasnya

6 DISTRIBUSI FREKUENSI RELATIF Definisi:
PENYAJIAN DATA DISTRIBUSI FREKUENSI RELATIF Definisi: Frekuensi Relatif (%) adalah frekuensi relatif setiap kelas dibandingkan dengan frekuensi totalnya. Istilah-istilah Penting: Nilai Tepi Kelas:Nilai batas antar kelas (border) yang memisahkan nilai antara kelas satu dengan kelas lainnya. Frekuensi Kumulatif:Penjumlahan frekuensi pada setiap kelas, baik meningkat (kurang dari) atau menurun (lebih dari). Nilai tengah kelas:Nilai yang letaknya di tengah kelas.

7 HISTOGRAM, POLIGON FREKUENSI DAN OGIF
PENYAJIAN DATA HISTOGRAM, POLIGON FREKUENSI DAN OGIF Histogram:Grafik yang berbentuk balok, di mana sumbu horisontal (X) adalah tepi kelas dan sumbu vertikal (Y) adalah frekuensi setiap kelas. Poligon Frekuensi : Grafik berbentuk garis dan menghubungkan antara nilai tengah kelas dengan jumlah frekuensi pada setiap kelas. Ogive:Diagram garis yang menunjukkan kombinasi antara tepi kelas dengan frekuensi kumulatif.

8 PENYAJIAN DATA Nilai ujian akhir semester mata kuliah sosiologi dari 60 mahasiswa adalah sebagai berikut: 23 60 79 32 57 74 52 70 82 36 80 77 81 95 41 65 92 85 55 76 10 64 75 78 25 98 67 71 83 54 72 88 62 43 89 84 48 90 15 34 17 69 63 61


Download ppt "Penataan dapat dilakukan dalam bentuk:"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google