Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KESIAPAN PENGAKHIRAN MASA TUGAS

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KESIAPAN PENGAKHIRAN MASA TUGAS"— Transcript presentasi:

1 KESIAPAN PENGAKHIRAN MASA TUGAS
BRR NAD-NIAS 16 APRIL 2009 Dewan Perwakilan Rakyat RI Jakarta, 27 Agustus 2008

2 penuntasan Rehabilitasi dan rekonstruksi adalah tugas bersama
Pemerintah Daerah PENYELESAIAN MANDAT REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI DENGAN BAIK + Pemerintah Pusat BRR dan K/L + Mitra pelaksana LSM & Lembaga Donor + Masyarakat

3 6.1 pendanaan REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI NAD-NIAS SECARA keseluruhan sangat menggembirakan Total dana USD Milyar 93% 7.1 4.9 Tingkat kerusakan Kebutuhan membangun kembali Dana yang dijanjikan Dana yang sudah menjadi komitmen

4 Komitmen Pendanaan off budget sedikit lebih besar dibanding on budget
Total ON budget Rp 32T Total OFF budget Rp 35T

5 Capaian KEMAJUAN SELAMA 3,5 TAHUN
Kerusakan/ kebutuhan (perkiraan awal) Kemajuan (per Juli 2008) Rumah baru 120,000 unit 114,281 unit Lahan pertanian 60,000 ha 96,819 ha Jalan 3,000 km 2,596 km Pelabuhan 14 19 Bandara/airstrip 11 12 Guru 2,500 meninggal 26,538 ikut pelatihan Sekolah 2,006 unit 1,090 unit Fasilitas kesehatan 127 unit 810 unit Sarana ibadah 3,183 unit 1,649 unit

6 Aset hasil rekonstruksi tersebar luas di aceh-nias
REPUBLIC OF INDONESIA Garis pantai 800 km! Jakarta Surabaya 760 km Medan Jambi 850 km

7 Aset-aset tersebut dikelola dengan sistem Manajemen Aset yang memiliki Akuntabilitas tertinggi
…KE SISTEM INFORMASI GEOSPASIAL YANG AKURAT! DARI CARA PENCATATAN ASET YANG KONVENSIONAL... Koordinat GPS

8 Landasan hukum dalam pengakhiran masa tugas brr
PERPU No. 2 Tahun 2005 Jo. UU No.10 Tahun 2005 (pasal 26) Tentang: ‘4 tahun masa mandat BRR’ Perpres 30 Tahun 2005 Tentang: Rencana Induk dan Perpres 47 Tahun 2008 tentang : Revisi rencana Induk (masa berlaku 4 tahun sesuai RPJM Pemerintah) SEB Kepala Bappenas Nomor 0081/M.PPN/04/2008 dan Menteri Keuangan Nomor SE-357/MK/2008 Tentang: Pagu Indikatif dan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Tahun 2009 SE Menkeu No.852/MK.02/2008 Tentang: Pagu Sementara 2009 K/L. Program keberlanjutan sudah dialokasikan kepada masing-Masing K/L. Ranperpres (sedang disusun) Tentang : Tata Cara Pengakhiran Masa Tugas (PMT) & Kesinambungan RR

9 PENGAKHIRAN MASA TUGAS BERJALAN SESUAI JADWAL RENCANA
GRAND CLOSING Soft closing Hari ini 1 Jan 08 30 Jun 08 10 Aug 08 01 Nov 08 31 Dec 08 27 Feb 09 03 Apr 09 16 Apr 09 Penyusunan Perpres perubahan rencana induk Penandatangan an MOU dengan K/L dan Donor Penyusunan RKP 2009 Penyusunan Perpres tata cara PMT dan kesinambunga n RR Penyusunan RKAKL 2009 Interim Audit oleh BPK RI Penelaahan RKAKL 2009 Penetapan Satker K/L & Pemda 2009 Penyelesaian Pembayaran Proyek Finalisasi penyerahan AP3D Penyusunan Laporan satker Penyampaian Laporan Keuangan (Pendahuluan) Penyusunan Pengakhiran tugas dan Pembubaran BRR Klarifikasi Temuan BPK Pemantapan Akuntabilitas BRR oleh BPKP Audit BPK Penetapan Perpres Perubahan Rencana Induk Penetapan Perpres tata cara PMT dan kesinambungan Kegiatan fisik program & proyek selesai Penyampaian Laporan Kinerja dan Keuangan final (unaudited) Penyampaian laporan pertanggung jawaban akhir kepada Presiden Penetapan Perpres Pengakhiran Masa Tugas dan pembubaran BRR

10 STATUS ASET SAMPAI DENGAN AKHIR SEMESTER 1 TAHUN 2008
Total nilai aset Aset masyarakat (perumahan) Aset Hasil BRR NAD-Nias* Rp Triliun Aset konstruksi dalam pengerjaan Aset konstruksi definitif Aset dalam proses inventa-risasi sudah inventa-risasi dalam proses serah terima sudah serah terima Total aset Pemerintah Rp 9.94T * Dari total realisasi anggaran tahun 2005 sampai Semester 1 tahun 2008 sebesar Rp 19.9 Triliun (~73% menjadi aset)

11 89% indikator kinerja YANG DIMANDATKAN RENCANA INDUK telah TERCAPAI
Jumlah KPI

12 Contoh dalam bidang perumahan dan permukiman
Jumlah KPI

13 Laporan PertanggungJawaban Akhir BRR mulai disiapkan
Outline Laporan Pertanggungjawaban Akhir BRR NAD-Nias I Pendahuluan II Rencana induk dan perubahnnya 2.1 Evaluasi paruh waktu 2.2 Renaksi Nias 2.3 Renaksi NAD 2.4 Perubahan Rencana Induk III. Pelaksanaan Rehab dan Rekons 3.1. Tata ruang dan Perencanaan Pertanahan 3.1.2 Lingkungan 3.2 Capaian Rehab dan Rekons 3.2.1 Perumahan dan Permukiman 3.2.2 Infrastruktur 3.2.3 Perekonomian 3.2.4 Sosial Masyarakat 3.2.5 Kelembagaan, Hukum dan K3M 3.3 Penyerahan Aset Sistem dan Dokumen IV.Analisis Pelaksannn Rehab dan Rekons 4.1 Kebijakan Operasional 4.2 Langkah Terobosan 4.3 Kerjasama dengan Pemda 4.4 Penerapan Disaster Risk Reduction 4.5Keberlanjutan Rehab dan Rekons V Memorandum Akhir Tugas 5.1 Keberlanjutan Program 5.2 Koordinasi Rehab dan Rekons Lampiran 1. Capaian Rencana Induk 2. Daftar Aset, Daftra Personil, Daftar Satker 3. Ucapan terima kasih kpd pemangku kepentingan

14 Secara keseluruhan, pengakhiran masa tugas brr 16 april 2009 siap dilaksanakan
BRR dibentuk sebagai wakil Pemerintah Pusat untuk menopang kapasitas Pemerintah Daerah yang sangat terbatas akibat tsunami. Saat ini, Pemerintah Daerah yang “legitimate” telah mampu menjalankan roda pemerintahan. Kehidupan masyarakat dan perangkat daerah sudah kembali normal. 89% mandat rehabilitasi dan rekonstruksi sesuai Rencana Induk telah tercapai. Pembangunan kembali pasca tsunami bergeser menjadi pembangunan daerah yang berkesinambungan. 100% amanat pendanaan Paris Club telah terpenuhi. Pemerintah Indonesia telah mengalokasikan lebih dari Rp. 21 T untuk program rehabilitasi dan rekonstruksi. 93% janji pendanaan telah terpenuhi menjadi komitmen. Proses serah terima aset kepada K/L, Pemda, dan masyarakat berjalan cepat dan lancar. Keseimbangan antar-wilayah di NAD perlu dijaga secara komprehensif. BRR hanya dapat menangani daerah yang terkena dampak bencana tsunami.

15 TERIMA KASIH 谢谢. Danke. Thank you Gracias. شكرا . Tesekkürler
Merci. ありがとう. Dank u 당신을 감사하십시오

16 PROGRESS HIGHLIGHTS IN PICTURES

17 LAMPUUK, ACEH BESAR – Sebelum tsunami, sesudah, awal 2007
This mosque is the only standing structure left January Pre-disaster 29 December 2004 – 3 days post-disaster This mosque is the only standing structure left LAMPUUK, ACEH BESAR – Sebelum tsunami, sesudah, awal 2007

18 PEMANDANGAN DI SALAH SATU PERSIMPANGAN
June 2007 December 2005 June 2007 December 2005 PEMANDANGAN DI SALAH SATU PERSIMPANGAN

19 BEURAMO, ACEH BESAR – BARAK DAN KOMPLEKS RELOKASI

20 ULEE-LHEUE, BANDA ACEH – PELABUHAN PENUMPANG

21 Before After NIAS – JALAN ANTAR KOTA

22 NIAS – DINDING PENGAMAN PANTAI
Before After After NIAS – DINDING PENGAMAN PANTAI

23 TRAFFIC JAM IN BANDA ACEH

24 REVIVAL OF SMALL MEDIUM ENTERPRISES (SMEs)

25 GRAND HARVEST

26 OCEAN FISHING PORT – LAMPULO, BANDA ACEH

27 JOINT-LAND TITLING

28 DAILY LIFE IN RELOCATION COMPLEX

29 AKTIVITAS KOTA DI MALAM HARI

30 TERIMA KASIH 谢谢. Danke. Thank you Gracias. شكرا . Tesekkürler
Merci. ありがとう. Dank u 당신을 감사하십시오

31 STATUS ASET SAMPAI DENGAN AKHIR SEMESTER 1 TAHUN 2008
Aset Hasil BRR NAD-Nias Rp Triliun Total aset Pemerintah Rp 9.94T Total nilai aset Aset masyarakat (perumahan) Aset konstruksi dalam pengerjaan Aset konstruksi definitif Aset dalam proses inventa-risasi Aset sudah inventa-risasi Aset dalam proses serah terima Aset sudah serah terima * Dari total realisasi anggaran tahun 2005 sampai Semester 1 tahun 2008 sebesar Rp 19.9 Triliun (~73% menjadi aset)


Download ppt "KESIAPAN PENGAKHIRAN MASA TUGAS"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google