Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MENGOPERASIKAN MESIN CETAK DAN MESIN INTI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MENGOPERASIKAN MESIN CETAK DAN MESIN INTI"— Transcript presentasi:

1 MENGOPERASIKAN MESIN CETAK DAN MESIN INTI
TEKNIK PENGECORAN LOGAM KELAS XII/ SEMESTER 5 KOMPETENSI DASAR 3

2 DIAGRAM PENCAPAIAN KOMPETENSI
Teknologi dan Rekayasa

3 1. Menentukan tuntutan kerja 2. Melakukan pemeriksaan Pra-Operasi
Mengoperasikan mesin cetak dan mesin inti 1. Menentukan tuntutan kerja 2. Melakukan pemeriksaan Pra-Operasi 3. Mengoperasikan mesin untuk membuat cetakan/ inti 4. Merakit cetakan/inti 5. Membersihkan dan merapikan area kerja Teknologi dan Rekayasa

4 3. Mengoperasikan mesin untuk membuat cetakan/ inti
Tujuan Pembelajaran: Peserta diklat dapat membuat cetakan/inti sesuai spesifikasi dengan metode dan sikap yang benar Teknologi dan Rekayasa

5 Kelebihan Pembuatan Cetakan Dengan Mesin
Membuat cetakan dengan mesin Dalam produksi masal, akan lebih efisien dan menjamin produksi cetakan yang baik serta hasil yang seragam Laju produksi tinggi, menghemat waktu pengerjaan Biaya lebih murah Teknologi dan Rekayasa

6 Mesin pengguncang Mesin pembuat cetakan Mesin Pendesak
Mesin guncang desak Mesin pelempar pasir Mesin Pendesak Teknologi dan Rekayasa

7 Mesin Pendesak Prinsip utama mesin adalah menekan pasir cetak di dalam rangka cetak Mekanisme pendesakan pada mesin dapat menggunakan sistem mekanis, sistem hidrolis yang menghasilkan tekanan tinggi, sistem vakum, dan peniupan udara Teknologi dan Rekayasa

8 Keuntungan mesin pendesak
bekerja tanpa menimbulkan suara bising Kelemahan mesin pendesak Bagian paling padat adalah pada permukaan Kepadatan semakin berkurang kearah pola Teknologi dan Rekayasa

9 Mesin Pengguncang Pasir cetakan mencapai kepadatan maksimum di sekitar pola Keuntungan bagian pasir yang jauh dari pola kekerasannya kurang suara bising dan banyak kerusakan pada pola akibat guncangan Kekurangan Teknologi dan Rekayasa

10 Mesin Guncang Desak Mesin ini mengkombinasikan guncangan dan desakan pada pembuatan cetakan pasir Teknologi dan Rekayasa

11 Teknologi dan Rekayasa

12 Mesin Pelempar Pasir Pada mesin ini pasir cetak diisikan ke dalam rangka cetak dengan cara dihempaskan oleh sudu-sudu yang berputar cepat menggunakan roda pelempar Teknologi dan Rekayasa

13 Hal-hal yang diperhatikan dalam pembuatan inti
Mesin Pembuat Inti Kotak inti harus direncanakan sedemikian rupa agar pembuatan inti mudah Buat lubang angin agar udara dalam kotak inti dan yang dibawa ke dalamnya bersama pasir oleh tiupan akan dikeluarkan secara baik Ambil tindakan untuk mencegah keausan kotak yang disebabkan oleh pasir Bentuk, kedudukan, dan jumlah lubang angin, adalah faktor yang penting untuk membuat inti Hal-hal yang diperhatikan dalam pembuatan inti Teknologi dan Rekayasa

14 Langkah-langkah Pembuatan Inti Dengan Mesin
Pengambilan inti Pembukaan kotak inti Penarikan bagian-bagian lepas kotak inti Pengerasan Pemasukkan pasir ke kotak inti yang biasanya diikuti dengan pemadatan Penutupan kotak inti Teknologi dan Rekayasa

15 Penutup kotak inti harus dikunci untuk menghindari lepasnya kedua belahan kotak inti. Alat pengunci umumnya bekerja secara pneumatis, hidrolis, maupun mekanis Teknologi dan Rekayasa

16 Pemasukan Pasir Inti Mekanisme pemasukan pasir inti dapat dilakukan denganmetode disuntikkan, disemprotkan, maupun ditekan dan biasanya langsung terbentuk Teknologi dan Rekayasa

17 Pengerasan Pasir Inti Pengerasan pasir inti dilakukan sesuai jenisnya.
Hembusan gas digunakan pada pengerasan dengan metode CO2 dan Cold-box Metode Hot-box dan Croning pengerasan dilakukan dengan panas dari mesin Pengerasan dalam dapur pemanas dipakai untuk metode pasir gemuk Teknologi dan Rekayasa

18 Penarikan Bagian-Bagian Lepas Kotak Inti
Perencanaan yang tepat pada pembuatan kotak inti dengan beberapa bagian dari kotak yang dapat dilepas menjadi sangat penting pada inti dengan bentuk rumit Bagian-bagian lepas ini ditarik setelah inti mengeras dan dikeluarkan dari kotak inti Bagian-bagian lepas ini dapat juga ditarik sebelum kotak inti dibuka, tergantung pada perencanaannya Teknologi dan Rekayasa

19 Pengambilan Inti Setelah kotak inti dibuka, inti yang telah mengeras dapat diambil Saat pembukaan, inti yang rumit akan tertinggal pada salah satu belahan kotak inti, sehingga diperlukan penyodokan Teknologi dan Rekayasa

20 TERIMAKASIH CREATED BY : HERU KARYANA, SPd SMKN 2 KLATEN
Teknologi dan Rekayasa


Download ppt "MENGOPERASIKAN MESIN CETAK DAN MESIN INTI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google