Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Keterampilan Bertanya

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Keterampilan Bertanya"— Transcript presentasi:

1 Keterampilan Bertanya

2 Universitas Muhammadiyah Surakarta
Disusun Oleh : Nama : Wahyu Joko Santoso Kelas : E NIM : A Universitas Muhammadiyah Surakarta 2015

3 PETA KONSEP Keterampilan Bertanya Hakikat Bertanya Manfaat Tujuan
Jenis-jenis Prinsip-Prinsip Skenario Penerapan Keterampilan Bertanya

4 1. Hakikat Bertanya Bertanya adalah suatu unsur yang selalu ada dalam proses komunikasi, termasuk komunikasi pembelajaran. Dapat menumbuhkan jawaban (respon) dari peserta didik. Keterampilan bertanya tidak dapat di pisahkan dalam proses belajar mengajar.

5 2. Manfaat Keterampilan Bertanya
1. Membangkitkan minat dan rasa ingin tahu siswa. 2. Memusatkan perhatian siswa kepada pokok bahasan. 3. Mengembangkan keaktifan dan berfikir siswa. 4. Mendorong siswa menggunakan pandangan-pandangan dari yang di bahas. 6. Mengembangkan kemampuan siswa dalam menemukan, mengorganisir, dan memberi informasi yang pernah di dapat. 5. Sebagai umpan balik guru.

6 3. Tujuan Keterampilan Bertanya
Memotivasi peserta didik agar terlibat dalam interaksi belajar. Melatih kemampuan mengutarakan pendapat. Merangsang dan meningkatkan kemampuan berfikir peserta didik. Melatih peserta didik berfikir divergen. Mencapai tujuan belajar.

7 4. Jenis-Jenis Pertanyaan
1. Pertanyaan langsung 2. Pertanyaan umum dan terbuka 3. Pertanyaan retorik 4. Pertanyaan yang diarahkan kembali 5. Pertanyaan faktual 6. Pertanyaan memimpin

8 5. Prinsip-Prinsip Bertanya
1. Mengenai satu masalah saja 2. Pertanyaan hendaknya singkat 3. Pertanyaan di ditribusikan secara merata kepada para peserta didik 4. Pertanyaan langsung sebaikna diberikan secara random 5. Disesuaikan dengan kemampuan dan kesiapan peserta didik 6. Hindari pertanyaan retorika atau leading question

9 2. Mengamati keadaan sekitar
6. Skenario Penerapan Keterampilan Bertanya dalam Pembelajaran di Kelas 1. Mempersiapkan diri 2. Mengamati keadaan sekitar 3. Guru mengucapkan salam dan mengenalkan pokok bahasan 4. Menjelaskan materi 5. Mengadakan post-tes 6. Memberi pertanyaan lanjutan

10 7. Mendistribusikan pertanyaan
8. Dilanjutkan pertanyaan berikutnya, dan mendistribusikan lagi 9. Menganalisis jawaban 10. Memberikan pujian 11. Memberitahukan pembelajaran mendatang 12. Memberi tugas untuk pengayaan. 13. Mengakhiri pelajaran Selesai

11 Demikian Presentasi Kami Terima Kasih Atas Perhatiannya...


Download ppt "Keterampilan Bertanya"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google