Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENGULANGAN ALGORITMA & STRUKTUR DATA I PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENGULANGAN ALGORITMA & STRUKTUR DATA I PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI"— Transcript presentasi:

1 PENGULANGAN ALGORITMA & STRUKTUR DATA I PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI
UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA 2012

2 PENGULANGAN Definisi : Pengulangan adalah suatu teknik penulisan program yang digunakan untuk mengeksekusi sekumpulan aksi yang berpola sama, selama beberapa kali. Tiga Elemen Dalam Pengulangan : Inisialisasi Kondisi Kendali

3 PENGULANGAN DALAM BAHASA C :
for (inisialisasi; kondisi; kendali) { statemen; } inisialisasi; while (kondisi) { statemen; kendali; } inisialisasi; do { statemen; kendali; } while (kondisi);

4 FOR Inisialisasi, Kondisi & Kendali berada pada satu blok dengan struktur FOR. Pengulangan akan berlangsung selama Kondisi = True. Jika kondisi = False, maka pengulangan akan berhenti. for (inisialisasi; kondisi; kendali) { statemen; }

5 for (int j=0; j<5; j++){
CONTOH PROGRAM 1 main() { for (int j=0; j<5; j++){ printf (“\n Stetmen pengulangan ke-%d \n”,j); }

6 WHILE Inisialisasi dan kendali berada diluar blok WHILE.
Pengulangan akan berlangsung selama Kondisi = True. Jika kondisi = False, maka pengulangan akan berhenti. inisialisasi; while (kondisi) { statemen; kendali; }

7 CONTOH PROGRAM 3 main() { int j=1; while (j<=5){
printf ("\n Stetmen Pengulangan ke-%d \n",j); j++; }

8 DO-WHILE Inisialisasi dan kendali berada diluar blok DO-WHILE.
Pengulangan akan berlangsung selama Kondisi = True. Jika kondisi = False, maka pengulangan akan berhenti. inisialisasi; do { statemen; kendali; } while (kondisi);

9 CONTOH PROGRAM 3 main() { int j=1; do{
printf ("\n Statement Pengulangan Ke-%d \n",j); j++; } while (j<=5);

10 CONTOH PROGRAM 4 main() { int n,j;
printf (“Banyaknya Pengulangan : ”); scanf(“%d”,&n); for (int j=0; j<n; j++){ printf (“\n Stetmen pengulangan ke-%d \n”,j); }

11 CONTOH PROGRAM 5 main() { int x,y; for (x=1; x<=5; x++)
for (y=1; y<=5; y++) printf (" [%d,%d] ", x,y); } printf ("\n");

12 LATIHAN Buatlah program yang menampilkan keluaran seperti berikut ini : Jika input = 5 maka : Jika input = 20 maka : Jika input = 3 maka : (Rata-Rata = 3) = 50 1, -1, 2, -2, 3, -3, (Jumlah Bilangan = 6)

13 LATIHAN Buatlah program yang menampilkan keluaran seperti berikut ini : Jika input = 5 maka : Jika input A = 5 dan input B = 6 maka : * ** *** **** ***** Calon A : ##### (5) Calon B : ###### (6)


Download ppt "PENGULANGAN ALGORITMA & STRUKTUR DATA I PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google