Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PERAMALAN DALAM MANAJEMEN OPERASIONAL
Sandy Setyawan Hardian Eko Prasetyo Muhammad Zainuddin
2
Apa Itu Peramalan ? Peramalan (forecasting) adalah seni dan ilmu untuk memperkirakan kejadian di masa depan. Jay Heizer dan Barry Render Peramalan merupakan suatu usaha untuk meramalkan keadaan dimasa yang akan datang melalui pengujian keadaan dimasa lalu. Hery Prasetya dan Fitri Lukiastuti Peramalan adalah suatu seni, ilmu, usaha untuk memprediksi kejadian masa depan menggunakan pengambilan data masa lalu untuk menentukan perencanaan strategi yang efektif dan efisien. Kelompok 9
3
Jenis Peramalan peramalan peramalan peramalan
ekonomi teknologi permintaan
4
Pentingnya Strategi Peramalan
perencanaan Dampak Peramalan : Sumber daya Manusia Kapasitas Manajemen Rantai Pasokan PERANAN PENTING PERAMALAN ? Pengambilan keputusan
5
7 Langkah di dalam Sistem Peramalan
Menetapkan tujuan peramalan Menentukan horizon waktu peramalan Membuat peramalan Memilih unsur yang akan diramalkan Mengumpulkan data Memvalidasi dan menerapkan hasil peramalan Memilih jenis model peramalan
6
Pendekatan Peramalan Pendekatan Kuantitatif Pendekatan Kualitatif
- Juri dari opini eksekutif Metode Delphi Komposit Tenaga Penjualan Survei Pasar - Pendekatan Naif - Rata-Rata Bergerak - Penghalusan Eksponensial - Proyeksi Tren - Regresi Linier
7
Peramalan Runtun Waktu ( Jenis )
Dekomposisi Deret Waktu Peramalan Runtun Waktu Penghalusan Eksponensial Pendekatan Naif Rata-Rata Bergerak
8
Peramalan Runtun Waktu (Kesalahan Peramalan - MAD)
9
Peramalan Runtun Waktu (Kesalahan Peramalan - MSE)
10
Peramalan Runtun Waktu (Kesalahan Peramalan MAPE)
11
Peramalan Asosiatif (Proyeksi Tren)
12
Peramalan Asosiatif (Proyeksi Tren)
13
Analisis Regresi dan Korelasi
Menggunakan Analisis Regresi untuk Peramalan Kesalahan Standar Estimasi Koefisien Korelasi untuk Garis Regresi Analisis Regresi Majemuk
14
Monitoring dan Mengendalikan Peramalan (1 dari 2)
15
Monitoring dan Mengendalikan Peramalan (2 dari 2)
16
Aplikasi Peramalan di dalam Operasi Jasa
17
TERIMA KASIH “ Anda tidak akan pernah merencanakan masa depan dari masa lalu” -Sir Edmund Burke- “Saya belum menemukan cara menilai masa depan tanpa melihat masa lalu” -Patrcik Henry-
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.