Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Islam & Syariat Islam Oleh: Agus Siswoyo.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Islam & Syariat Islam Oleh: Agus Siswoyo."— Transcript presentasi:

1 Islam & Syariat Islam Oleh: Agus Siswoyo

2 Referensi : “Memahami Akuntansi di Indonesia“ oleh Drs.Slamet Wiyono,Ak.,M.B.A.

3 Islam sebagai agama yang komprehensif
Islam sebagai agama yang universal Islam sebagai suatu sistem nilai Sumber nilai Islam Riba dalam perekonomian Syari’ah

4 Islam sebagai agama yang komprehensif
AQIDAH SYARI’AH AKHLAQ MUAMALAH IBADAH SPECIAL RIGHTS PUBLIC RIGHTS INTERIOR AFFAIRS EXTERIOR AFFAIRS CRIMINAL LAWS CIVIL LAWS INTERNATIONAL RELATIONS ADMINISTRATIVE ECONOMY CONSTITUENCY FINANCE LEASING INSURANCE BANKING MORTGAGE VENTURE CAPITAL

5 Islam Sebagai Agama Yang Komprehensif
Pada hari ini telah Kusempurnakan untuk kamu agamamu, dan telah Ku-cukupkan kepadamu nikmat-Ku, dan telah Ku-ridhai Islam itu jadi agama bagimu. (QS. Al Maidah: 3)

6 Islam Sebagai Agama Yang Komprehensif
Komprehensif dan lengkap berarti syariah Islam merangkum seluruh aspek kehidupan baik ritual (ibadah) maupun sosial ekonomi (muamalah).

7 Islam Sebagai Agama Yang Komprehensif
Aqidah (masalah ke Tuhanan dalam Islam), yaitu: Iman kepada Allah SWT, beriman kepada Rububiya Allah dalam segala hal, beriman kepada ke Tuhanan Allah, beriman kepada nama-nama Allah dan sifat-sifatnya dll.

8 Islam Sebagai Agama Yang Komprehensif
Etika, yaitu etika niat, etika terhadap Allah SWT, etika terhadap al-Quran, etika terhadap Rasulullah SAW, etika terhadap diri sendiri, etika terhadap manusia, etika ukhuwah karena Allah dan mencintai karena-Nya dll.

9 Islam Sebagai Agama Yang Komprehensif
Ibadah, yaitu thaharah (bersuci), etika buang air, wudhu', mandi, tayamum, hukum haid dan nifas, shalat, hukum-hukum sekitar jenazah, zakat, puasa, haji dan umrah dll.

10 Islam Sebagai Agama Yang Komprehensif
Muamalah, yaitu jihad, jual beli, beberapa aqad, beberapa hukum warisan dan hukum-hukumnya.

11 Islam Sebagai Agama Yang Universal
Universal bermakna syariah Islam dapat diterapkan dalam setiap tempat dan setiap waktu sampai hari akhir tiba nanti.

12 Islam Sebagai Agama Yang Universal
Universalitas ini tampak jelas terutama pada bidang muamalah. Selain mempunyai cakupan luas dan fleksibel, muamalah tidak membeda-bedakan antara muslim dan non muslim.

13 Islam Sebagai Suatu Sistem Nilai
Islam dengan Al-Quran sebagai kitab sucinya, berisi tentang nilai-nilai kebenaran, keimanan, hukum, etika, akhlak, dan sebagainya.

14 Islam Sebagai Suatu Sistem Nilai
Keseluruhan nilai yang terdapat dalam Al-Quran tersebut berlaku bagi seluruh makhluk ciptaan Allah SWT sampai akhir zaman dan merupakan satu kesatuan yang utuh tidak dapat dipisah-pisahkan, dengan tujuan untuk memberikan rahmat bagi seluruh alam.

15 Islam Sebagai Suatu Sistem Nilai
Apakah Islam sebagai suatu sistem nilai yang berharga bagi kehidupan manusia dan makhluk ciptaan Allah lainnya?

16 Islam Sebagai Suatu Sistem Nilai
WEBSTERS (1996) memberikan pengertian tentang nilai (value), “…Value is something ( as a principle or quality) intrinsically valuable or desirable”.

17 Islam Sebagai Suatu Sistem Nilai
Nilai adalah sesuatu (sebagai suatu prinsip atau kualitas) yang intinya berharga atau dibutuhkan.

18 Islam Sebagai Suatu Sistem Nilai
WEBSTERS (1996), “…System is a regularly interacting or interdependent group of items forming a unified whole…”

19 Islam Sebagai Suatu Sistem Nilai
(Sistem adalah suatu kelompok item yang secara teratur berinteraksi atau saling tergantung yang membentuk kesatuan yang unik).

20 Islam Sebagai Suatu Sistem Nilai
Membangun akuntansi berparadigma Islami (Akuntansi Keuangan Syariah) dimulai dari niat yang ikhlas karena mengharap ridho Allah SWT, kemudian dilanjutkan dengan olah pikir yang berdasar dan dijiwai nilai aqidah, syariah, dan akhlaq Islam untuk menghasilkan buah pikir akuntansi berparadigma Islami.

21 Islam Sebagai Suatu Sistem Nilai
Secara normatif ilmu pengetahuan Islamik sebagai buah pikir manusia yang berbudi pekerti luhur akan dapat mempengaruhi perilaku manusia menuju perilaku yang luhur (akhlaqul karimah) juga.

22 Islam sebagai agama yang universal memiliki kitab suci
Sumber Nilai Islam Islam sebagai agama yang universal memiliki kitab suci Al-Quran sebagai sumber nilai utama.

23 Sumber Nilai Islam Secara ringkas nilai-nilai dalam Al-Quran, seperti telah dibahas sebelumnya dapat dikelompokkan menjadi nilai-nilai aqidah, syariah, dan akhlaq.

24 Sumber Nilai Islam Untuk menterjemahkan ayat-ayat Al-Quran ke dalam perilaku riil manusia telah dicontohkan pada kehidupan Rosulullah SAW melalui lisan dan tindakannya. Lisan dan tindakan beliau telah dikumpulkan oleh para sahabat nabi yang kemudian disebut dengan Al Hadits/As Sunnah.

25 Sumber Nilai Islam Fungsi Hadits di sini diantaranya adalah untuk menjelaskan dan mempertegas ayat-ayat Al Quran, sehingga umat dalam menjalankan ajaran agama tersebut benar sesuai dengan ayat-Nya.

26 Riba Dalam Ekonomi Syari’ah
Menurut bahasa, interest atau bunga adalah uang yang dikenakan atau dibayar atas pengguanaan uang, sedangkan usury adalah pekerjaan meminjamkan uang dengan mengenakan bunga yang tinggi.

27 Riba Dalam Ekonomi Syari’ah
Denifisi interest menurut Samuel G. Kling, dalam The Legal Encyclopedia for Home and Business, 1960, 246 (IBI, 36), “Interest is compensation for the use of money which due”.

28 Riba Dalam Ekonomi Syari’ah
Menurut Oxford English Dictionary, 1989, mendefinisikan, “interest is money paid for the use of money lent (the principal), or for forbearance of a debt, according to a fixed ratio (rate per cent)”.

29 Riba Dalam Ekonomi Syari’ah
Riba (Arab) : tambahan (al-ziyadah), berkembang (an-numuw), meningkat (al-intifa’) dan membesar (al-’uluw); pengambilan tambahan dalam transaksi pinjam meminjam bahkan dalam transaksi jual beli yang dilakukan secara batil.

30 Riba Dalam Ekonomi Syari’ah
Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah dan tinggalkan sisa riba (yang belum dipungut) jika kamu orang-orang yang beriman. (QS. Al-Baqarah: 278)

31 Riba akibat hutang piutang :
Jenis Riba Riba akibat hutang piutang : Riba Qardh, suatu tambahan atu tingkat kelebihan tertentu yang disyaratkan terhadap yang berhutang. Riba Jahiliyah, hutang yang dibayar lebih dari pokoknya, karena si peminjam tidak mampu membayar hutangnya pada waktu yang ditetapkan.

32 Jenis Riba Riba akibat jual beli :
Riba Fadhl, pertukaran barang sejenis dengan kadar atau takaran berbeda dan barang yang dipertukarkan termasuk dalam jenis barang ribawi (emas. Perak, bahan makanan pokok spt beras, gandum, jagung, serta bahan makanan tambahan spt sayur mayur dan lauk pauk) Riba nasi’ah, penangguhan atas penyerahan atau penerimaan jenis barang ribawi yang dipertukuarkan dengan jenis barang ribawi lainnya. Riba nasi’ah terjadi karena perbedaan, perubahan atau tambahan antara yang diserahkan saat ini dan yang diserahkan kemudian.

33 Terima Kasih


Download ppt "Islam & Syariat Islam Oleh: Agus Siswoyo."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google