Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pengantar kuliah profesi kegururan

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pengantar kuliah profesi kegururan"— Transcript presentasi:

1 Pengantar kuliah profesi kegururan
01 Selama Perkuliahan Berlangsung, setiap alat telekomunikasi semisal HP wajib dimatikan (amanat kode etik mahasiswa) mata kuliah Profesi Keguruan : Pengantar kuliah profesi kegururan اعوذ بالله من الشيطان الرجيم بسم الله الرحمن الرحيم Ali Rohmad – 2014 M Jurusan Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Tulungagung

2

3 Niat Hadir di Kampus إِنَّمَا اْلأَعْمَالُ بِالنِّيَّاتِ وَإِنَّمَا لِكُلِّ امْرِئٍ مَا نَوَى . فَمَنْ كَانَتْ هِجْرَتُهُ إِلَى اللهِ وَرَسُوْلِهِ فَهِجْرَتُهُ إِلَى اللهِ وَرَسُوْلِهِ، وَمَنْ كَانَتْ هِجْرَتُهُ لِدُنْيَا يُصِيْبُهَا أَوْ امْرَأَةٍ يَنْكِحُهَا فَهِجْرَتُهُ إِلَى مَا هَاجَرَ إِلَيْهِ٠ deskripsikan niat anda ke sini dalam satu kalimat !!!

4 Penataan & Pemantapan Niat
demi hijrah Peningkatan multi Kecerdasan : Intelektual Emosional Spiritual … . Daerah Asal di IAIN-TA tata NIAT : Kerja sama, Bersaing + Masa Depan فى الدنيا واﻷخرة حسنة Sarjana Tarbiyah Bidang … Sarjana ???

5 Ilmu Pengetahuan Hubungan ilmu pengetahuan - dosen – mahasiswa Dosen
Kuliah merupakan ajang konfirmasi pemahaman terhadap ilmu pengetahuan sebagai barang bebas

6 AKTUALISASI AKTIVITAS MAHASISWA
TIGA MACAM AKTIVITAS MAHASISWA KATEGORI Intra Kurikuler Ekstra Kurikuler Ekstra Kampus Tipe 1 Yes Aktivis Tipe 2 No Tipe 3 Tipe 4 Tipe 5 ??? Tipe 6 Tipe 7 NO Gentayangan Catatan : 1. Intra Kurikuler (semua mata kuliah) : wajib – modal. 2. Ekstra Kurikuler (kemahasiswaan semisal BEM, DPM, KSR) : sunnah – laba. 3. Ekstra Kampus (semisal PMII, HMI, IMM, GMNI) : sunnah – laba. 4. Tipe tidak akan pernah memiliki kualifikasi (ijazah sarjana). prioritas layanan pada tipe 1 s/d tipe 4

7 non-civitas akademika
POTRET PEMANFAATAN KAMPUS OLEH MAHASISWA-DOSEN-KARYAWAN-dll MODEL 1 civitas akademik MODEL 2 non-civitas akademika Kampus sebagai ajang kontes peningkatan multi kecerdasan dan penampilan kesalihan perilaku (ٲخلاق الكريمة) dengan memanfaatkan berbagai sumber belajar semisal buku-buku ilmiah dan komputer. Kampus sebagai ajang kontes kepemilikan/ penguasaan materi (dana, makan minum, pakaian, hand phone, kendaraan, …) dan penampilan gaya hidup yang dirasa “modern”, sebagai ajang kepentingan non-akademik tertentu. kita termasuk MODEL 1 atau MODEL 2 ???

8 Silabus dan Satuan Acara Perkuliahan (SAP), merupakan acuan kerja dosen bersama mahasiswa.

9 Deskripsi : Profesi Keguruan merupakan bagian dari jajaran mata kuliah Kompetensi Utama Tarbiyah (KUT) yang relatif signifikan bagi pengembangan pemikiran dan skills para mahasiswa dengan pemberian penekanan (stressing) pada urgensi apresiasi secara komprehensif mengenai seputar konsep profesi guru beserta kebijakan pemerintah Indonesia mengenai profesi guru; agar mereka menjadi sarjana yang menguasai “standar kompetensi guru” sekaligus memiliki ancangan wawasan dan sikap profesional guna merealisasikan tugas-tugas guru di sekolah atau madrasah.

10 Tujuan : mahasiswa semakin menguasai “standar kompetensi guru” juga semakin memiliki ancangan wawasan dan sikap profesional guna melaksanakan tugas-tugas guru mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di sekolah atau guru mata pelajaran Al-Qur’an Hadits, Aqidah Akhlaq, Fiqh, Sejarah Kebudayaan Islam di madrasah.

11 Daftar tema kuliah : 01. Pengantar Kuliah Profesi Peguruan 02. Seputar Profesi Keguruan 03. Kualifikasi Guru 04. Kompetensi Guru 05. Sertifikasi Guru dan Uji Kompetensi Guru 06. Hak dan Kewajiban Guru 07. Kode Etik Guru 08. Peran Guru 09. Tugas dan Beban Kerja Guru 10. Urgensi Mata Pelajaran 11. Keterampilan Dasar Mengajar 12. Pengembangan Sikap Profesional 13. Penilaian Kinerja Guru

12 Daftar Rujukan 01 Al-Qur’ān al-karīm. 02 Al-Sunnah al-nabi saw. 03
UU : Perlindungan Anak. 04 UU : Sisdiknas. 05 UU : Gurdos. 06 PP : SNP, diubah dengn PP 07 PP : Guru. 08 PP : Disiplin-PNS. 09 Permendik : Kualifikasi dan Kompetensi Guru. 10

13 10 Permenpan : Jabatan Guru. 11 Permendik : Juknis Jabatan Guru. 12 Aan Hasanah, Pengembangan Profesi Guru, Pustaka Setia, Bandung. 13 Ahmad Rizali, et.al, Dari Guru Konvensional Menuju Guru Profesional, PT. Gramedia, Jakarta. 14 Akmal Hawi, Kompetensi Guru Pendidikan Agama Islam, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta. 15

14 15 Akhmad Muhaimin Azzet, Menjadi Guru Favorit, Ar-Ruzz Media, Jogjakarta. 16 Akhmad Syarief, Etika Profesi Pendidikan, LaksBang PRESSindo, Yogyakarta. 17 Barnawi dan Mohammad Arifin, Etika dan Profesi Kependidikan, Ar-Ruzz Media, Jogjakarta. 18 Cicih Sutarsih, Etika Profesi, Dirjenpendis, Kemenag, Jakarta. 19 E. Mulyasa, Standar Kompetensi dan Sertifikasi Guru, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung. 20

15 20 E. Mulyasa, Ujia Kompetensi dan Penilaian Kinerja Guru, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung. 21 Hamzah B. Uno, Profesi Kependidikan, PT. Bumi Restu, Jakarta. 22 Iskandar Agung, Mengembangkan Profesionalitas Guru, Bee Media Pustaka, Jakarta. 23 Istiqomah dan Mohammad Sulton, Sukses Uji Kompetensi Guru, Dunia Cerdas, np. 24 Martinis Yamin, Sertifikasi Profesi Keguruan di Indonesia, Referensi, Ciputat. 25

16 25 Moh. Uzer Usman, Menjadi Guru Profesional, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung. 26 Momon Sudarma, Profesi Guru Dipuji Dikritisi dan Dicaci, PT. RajaGrafindo Persada, Jakarta. 27 Muhaimin, Paradigma Pendidikan Islam, PT. Remaja Rosdakarya, Bandung. 28 Muhammad Rahman dan Sofan Amri, Kode Etik Profesi Guru, Prestasi Pustakaraya, Jakarta. 29 Mursidin, Profesionalisme Guru Menurut Al-Qur’ān, Hadīts dan Ahli Pendidikan Islam, Sedaun, Jakarta. 30

17 30 Nasrul HS, Profesi dan Etika Keguruan, Aswaja Pressindo, Yogyakarta. 31 Ngainun Naim, Menjadi Guru Inspiratif : Memberdayakan dan Mengubah Jalan Hidup Siswa, Pustaka Pelajar, Yogyakarta. 32 R. Rizal Isnanto, Buku Ajar Etika Profesi, Program Studi Sistem Komputer, Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro, Semarang. Sitiavata Rizema Putra, Prinsip Mengajar Berdasar Sifat-Sifat Nabi, Diva Press, Jogjakarta. 33

18 33 Soetjipto dan Raflis Kosasi, Profesi Keguruan, PT. Rineka Cipta, Jakarta. 34 Sudarwan Danim dan Khairil, Profesi Kependidikan, CV. Alfabeta, Bandung. 35 Sudarwan Danim, Profesionalisasi dan Etika Profesi Guru, Alfabeta, Bandung. 36 Sudarwan Danim, Profesi Guru dari Prajabatan-Induksi Ke Profesional Madani, Prenada Media, n.p. 37 Syaiful Bahri Djamarah, Guru dan Anak Didik dalam Interaksi Edukatif, PT. Rineka Cipta, Jakarta. 38

19 38 Tutik Rachmawati dan Daryanto, Penilaian Kinerja Profesi Guru dan Angka Kreditnya, Gava Media, Yogyakarta. 39 Udin Syaefudin Saud, Pengembangan Profesi Guru, Alfabeta, Bandung. 40 Uhar Suharsaputra, Menjadi Guru Berkarakter, Paramitra, Publishing, Yogyakarta. 41 Wijaya Kusumah, Menjadi Guru Tangguh Berhati Cahaya, PT. Indeks, Jakarta. 42 dan lain-lain

20 Format Diskusi Kelas dosen (moderator) kelompok pembanding kelompok
penyaji pembanding kelompok kelompok peserta

21 PROFESI

22 Guru profesional adalah guru yang dapat menguasai “standar kompetensi guru” untuk melaksanakan tugasnya dengan baik, benar, ramah, tanpa marah.


Download ppt "Pengantar kuliah profesi kegururan"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google