Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

SISTEM INFORMASI PEMBELIAN DAN PENJUALAN TOKO HOME STAR TANJUNGPINANG

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "SISTEM INFORMASI PEMBELIAN DAN PENJUALAN TOKO HOME STAR TANJUNGPINANG"— Transcript presentasi:

1 SISTEM INFORMASI PEMBELIAN DAN PENJUALAN TOKO HOME STAR TANJUNGPINANG
Rachel Octaviant Krisnanda

2 Latar Belakang Seiring dengan pesatnya kemajuan Teknologi Informasi dewasa ini, Informasi merupakn hal yang sangat penting dalam menjalankan suatu usaha pekerjaan dan kegiatan usaha. Teknologi Informasi merupakan sarana yang sangat penting dan menunjang bagi perusahaan maupun swasta, sehingga dengan informasi dapat di harapkan mempermudah pekerjaan dan tujuan dapat tercapai secara maksimal. Oleh karena itu perlu dikembangkan metoda baru yaitu sebuah aplikasi terkomputerisasi pengolah data Penjualan Barang yang mampu mendorong meningkatkan efektifitas dan kualitas kerja, dan dapat mempercepat dalam menyelesaikan pekerjaan Home Star dan di hasilkan data yang akurat dengan waktu yang lebih cepat.

3 Identifikasi Masalah Masalah yang timbul pada Toko Home Star ini antara lain masalah mengenai persedian barang yang menggunakan cara-cara manual baik pengecekan barang, maupun peroses barang masuk dan barang keluar masih dengan cara tulis tangan. Maka dengan adanya teknologi sekarang yang makin berkembang, masalah tersebut di atasi dengan menggunakan komputerisasi

4 Batasan Masalah Berdasarkan uraian yang disebutkan diatas, maka penulis membatasi permasalahan sebagai berikut : 1. Program yang dibuat hanya pada sistem pembelian dan penjualan barang. 2. Laporan pembelian dan penjualan Barang.

5 Maksud Dan Tujuan Maksud dari penulis adalah membuat sistem informasi inventarisasi gudang motor yang bertujuan mempermudah dari sistem manual menjadi terkomputerisasi. Adapun beberapa tujuan dari Kerja Peraktek ini adalah : 1.Mempermudah peroses pemasukan data barang. 2.Mempermudah peroses pengeluaran data barang. 3.Mempermudah peroses penyimpanan data barang. 4.Mempermudah peroses pencetakan data barang

6 Gambar 1.1. Diagram Waterfall
METODE PENGEMBANGAN PERANGKAT LUNAK Gambar 1.1. Diagram Waterfall

7 Definisi Pembelian Dan Penjualan
Menurut Winardi penjualan adalah “Proses dimana sang penjual memuaskan segala kebutuhan dan keinginan pembeli agar dicapai manfaat baik bagi sang penjual maupun sang pembeli yang berkelanjutan dan yang menguntungkan kedua belah pihak.” Menurut Siagian mudah dipahami karena dalam proses produksi perusahaan memerlukan bahan baku. Tidak banyak perusahaan yang menguasai sendiri bahan baku yang diperlukan untuk diolah lebih lanjut menjadi produk jadi, sehingga bisa disimpulkan bahwa tidak ada satupun bentuk atau jenis perusahaan yang tidak terlibat dengan fungsi pembelian.

8 Definisi Toko Toko atau kedai adalah sebuah tempat tertutup yang di dalamnya terjadi kegiatan perdagangan dengan jenis benda atau barang yang khusus, misalnya toko buku, toko buah, dan sebagainya. Secara fungsi ekonomi, istilah "toko" sesungguhnya hampir sama dengan "kedai" atau "warung". Akan tetapi pada perkembangan istilah, kedai dan warung cenderung bersifat tradisional dan sederhana.

9 Flowmap berjalan

10 Flowmap Pembelian Barang yang sedang Berjalan

11 Flowmap Penjualan Barang yang sedang Berjalan

12 Diagram konteks Berikut ini adalah gambar diagram konteks dari Sistem Informasi Pembelian Dan Penjualan :

13 Data Flow Diagram level 0

14 Data Flow Diagram level 1 proses 6

15 Entity Relationship Diagram

16 Kesimpulan Dengan adanya Sistem Informasi Pembelian dan Penjualan ini, Pihak pemilik Toko ini akan sedikit lebih efisien dalam pengolahan dan proses penyimpanan data dan transaksi. Dengan adanya aplikasi yang baru ini, pihak Pemilik Toko menjadi lebih efisien dalam melakukan transaksi pembelian maupun penjualan. Dengan adanya aplikasi yang baru ini , pihak Pemilik Toko menjadi lebih mudah dalam pembuatan laporan karena sudah menggunakan sistem yang terkomputerisasi.

17 Sekian terimakasih


Download ppt "SISTEM INFORMASI PEMBELIAN DAN PENJUALAN TOKO HOME STAR TANJUNGPINANG"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google